Menhub: Jembatan Kalikuto Bisa Dilalui Pemudik Hari Ini

Rabu, 13 Juni 2018 14:01 WIB

Jembatan Kali Kuto. Jasa Marga

Jakarta - Jembatan Kalikuto ang menghubungkan Kabupaten Batang dan Kabupaten Kendal, Jawa Tengah, hari ini mulai dibuka untuk pemudik pada arus mudik 2018. Jembatan yang terdapat di ruas Jalan Tol Batang-Semarang ini merupakan akses penting bagi para pemudik yang ingin menuju Semarang hingga ke Solo.

"Konstruksi dari jalan ini Insyaallah siap dilalui," kata Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi saat ditemui di lokasi jembatan, persisnya di exit tol Grinsing, Rabu, 13 Juni 2018.

Baca juga: H-2 Lebaran, Menteri PU Bakal Tinjau Jembatan Kali Kuto

Akan tetapi, sebelum dibuka untuk pemudik, kata Budi, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono akan datang langsung ke lokasi. Basuki akan menjajal kekuatan dari jembatan ini dengan melaluinya menggunakan truk sekitar pukul 14.00 WIB.

Dari pantauan Tempo di lokasi, Jembatan Kalikuto dengan pemanjang melengkung berwarna merah ini memang belum sepenuhnya rampung. Sejumlah pekerjaan masih terus dikebut di sejumlah sisi jembatan. Berbagai alat berat pun masih terparkir di lokasi ini.

Simak pula: Libur Lebaran 2018 Terpanjang dalam 11 Tahun Terakhir

Jembatan yang membelah Sungai Kali Kuto ini memang belum dilapisi aspal. Tapi, jembatan sudah dihubungkan dengan sebuah permukaan besi yang tebal, lengkap dengan konstruksi penyangga di bawahnya.

Kontraktor proyek PT Waskita Karya menyatakan konstruksi besi ini dijamin kuat dan aman untuk dilalui pemudik. Menurut Direktur Operasi I PT Waskita Karya, Bambang Rianto, sekitar pukul 10.00 WIB pagi ini, sebuah eskavator seberat 16 ton telah dicoba melewati jembatan. "Aman kok, besinya kuat," kata Bambang yang juga tengah berada di lokasi.

Budi menambahkan, Jembatan Kalikuto beroperasi secara sementara. Pekerjaan akan kembali dilakukan saat arus balik mudik selesai. Hari ini pun Budi akan bertemu dengan Direktur Utama PT Jasa Marga Desi Arryani untuk membahas kekurangan lain seperti rest area di sepanjang tol. "Ini rest areanya harus diperbanyak, 5 sampai 10 lah," ujarnya.

Berita terkait

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

8 hari lalu

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

Anggota Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sigit Sosiantomo mengatakan penetapan tarif tiket pesawat harus memperhatikan daya beli masyarakat.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

8 hari lalu

Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

Menhub Budi Karya membahas rencana pengembangan jaringan transportasi di Ibu Kota Negara atau IKN Nusantara dengan Jepang.

Baca Selengkapnya

Menhub Targetkan Groundbreaking Proyek MRT Jakarta pada Agustus 2024

8 hari lalu

Menhub Targetkan Groundbreaking Proyek MRT Jakarta pada Agustus 2024

Menhub Budi mengatakan bahwa proyek MRT Jakarta hingga saat ini berjalan sesuai rencana.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Temui Menteri Transportasi Jepang, Bahas Proyek MRT Jakarta

9 hari lalu

Menhub Budi Karya Temui Menteri Transportasi Jepang, Bahas Proyek MRT Jakarta

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi bertemu Menteri Transportasi Jepang bahas sejumlah proyek infrastruktur, termasuk MRT Jakarta.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Sebut Bandara Panua Pohuwato akan Tingkatkan Perekonomian Gorontalo

10 hari lalu

Menhub Budi Karya Sebut Bandara Panua Pohuwato akan Tingkatkan Perekonomian Gorontalo

Menteri Perhubungan atau Menhub Budi Karya Sumadi mengatakan Bandara Panua Pohuwato menjadi pintu gerbang untuk mengembangkan perekonomian di Kabupaten Pohuwato dan Provinsi Gorontalo.

Baca Selengkapnya

7 Fakta Bandara Panua Pohuwato yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

11 hari lalu

7 Fakta Bandara Panua Pohuwato yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato pada hari ini, Senin, 22 April 2024. Berikut 7 fakta Bandara Panua Pohuwato, Gorontalo.

Baca Selengkapnya

Puncak Arus Balik Lebaran, Menhub Sebut 190 Ribu Kendaraan Melintas di Tol Cikampek per Hari

18 hari lalu

Puncak Arus Balik Lebaran, Menhub Sebut 190 Ribu Kendaraan Melintas di Tol Cikampek per Hari

Setidaknya ada 190 ribu kendaraan yang melintas di tol Cikampek dalam satu hari saat puncak arus balik lebaran kemarin.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Beruntun di KM 58 Tol Cikampek, Pakar Transportasi Soroti Travel Gelap

18 hari lalu

Kecelakaan Beruntun di KM 58 Tol Cikampek, Pakar Transportasi Soroti Travel Gelap

KNKT telah mengungkapkan, mobil Gran Max penyebab kecelakaan beruntun di Tol Jakarta-Cikampek KM 58 adalah travel gelap.

Baca Selengkapnya

Pelabuhan Alternatif Dimaksimalkan saat Arus Balik Lebaran, Ada 3 Kapal untuk Rute Panjang-Ciwandan

19 hari lalu

Pelabuhan Alternatif Dimaksimalkan saat Arus Balik Lebaran, Ada 3 Kapal untuk Rute Panjang-Ciwandan

Menhub Budi Karya menginstruksikan agar pelabuhan alternatif Panjang-Ciwandan dimaksimalkan kegunaannya selama arus balik lebaran.

Baca Selengkapnya

Menhub Instruksikan Dibuat War Room untuk Pantau Bongkar Muat di Pelabuhan Bakauheni dan Merak

19 hari lalu

Menhub Instruksikan Dibuat War Room untuk Pantau Bongkar Muat di Pelabuhan Bakauheni dan Merak

Menhub meminta dibuatkan fasilitas war room untuk menyajikan data digital untuk memantau aktivitas bongkar muat di pelabuhan Bakauheni dan Merak.

Baca Selengkapnya