Rusdi Kirana Usul Pembuatan Paspor TKI Digratiskan

Jumat, 16 Maret 2018 18:30 WIB

Dubes Indonesia untuk Malaysia Rusdi Kirana (kiri) mengucapkan sumpah jabatan saat pelantikan di Istana Negara, Jakarta, 18 Mei 2017. Selain Rusdi, juga dilantik Dubes RI untuk Yunani Ferry Adamhar, dan Dubes RI untuk India merangkap Bhutan Arto Suyodipuro. ANTARA/Puspa Perwitasar

TEMPO.CO, Sarawak - Duta Besar Republik Indonesia untuk Malaysia, Rusdi Kirana, mengatakan pihaknya tengah menyusun usulan kepada pemerintah untuk menggratiskan pembuatan paspor bagi tenaga kerja Indonesia atau TKI. "Saat ini, kita sedang membuat kajian dan konsep untuk pembuatan paspor gratis bagi tenaga kerja migran atau TKI untuk diusulkan kepada pemerintah," ujarnya di Miri, Negara Bagian Sarawak, Malaysia, Jumat, 16 Maret 2018.

Pembuatan paspor gratis itu, menurut Rusdi, sebagai bentuk apresiasi dan perhatian pemerintah kepada penyumbang devisa negara, yakni TKI.

Baca: Beredar SMS Undian Berhadiah bagi TKI, Kemnaker: Itu Hoax

"Tenaga kerja memberikan pendapatan bagi negara berupa remiten dengan nilai triliunan rupiah. Jadi, menurut saya, wajar saja paspor bagi TKI dibebaskan biaya," tuturnya.

Walau pembebasan biaya angka tenaga kerja migran ilegal tidak bisa ditekan begitu signifikan, kata Rusdi, setidaknya hal itu bisa memotong rantai prosedural, terutama keagenan tenaga kerja Malaysia.

Advertising
Advertising

"Hal itu juga untuk mendukung pemerintah Malaysia, yang telah memberikan izin majikan langsung berhubungan dengan asosiasi atau penyedia tenaga kerja Indonesia. Kalau majikan langsung urus, maka biaya murah," katanya.

Rusdi menambahkan, pihaknya dari KBRI bahkan siap menjadi kantor pemasaran bagi pengarah TKI. "Intinya, dalam waktu dekat, saya akan bertemu dengan Kemenaker (Kementerian Ketenagakerjaan). Setelah itu, Kemenaker menyampaikan dengan koleganya," ucapnya.

ANTARA

Berita terkait

Pemerintah Cabut Pembatasan Barang TKI, Begini Bunyi Aturannya

10 hari lalu

Pemerintah Cabut Pembatasan Barang TKI, Begini Bunyi Aturannya

Sebelumnya, pemerintah membatasi barang TKI atau pekerja migran Indonesia, tetapi aturan ini sudah dicabut. Begini isi aturannya.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Terbitkan Aturan Baru untuk Pekerja Rumah Tangga

21 hari lalu

Arab Saudi Terbitkan Aturan Baru untuk Pekerja Rumah Tangga

Arab Saudi membuat aturan baru untuk pekerja rumah tangga yang akan melindungi hak pekerja maupun majikan.

Baca Selengkapnya

Terkini: Prabowo Pernah Janji Bangun 3 Juta Rumah Gratis untuk Masyarakat, BPK Sudah Mengaudit Proyek Gerudukan IKN Sejak 2022

37 hari lalu

Terkini: Prabowo Pernah Janji Bangun 3 Juta Rumah Gratis untuk Masyarakat, BPK Sudah Mengaudit Proyek Gerudukan IKN Sejak 2022

KPU menyatakan pasangan capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka (Prabowo-Gibran) unggul dalam Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Lion Air Incar Rp 7 T Dana IPO? Rusdi Kirana: Kekecilan, Mendingan Sendiri

37 hari lalu

Lion Air Incar Rp 7 T Dana IPO? Rusdi Kirana: Kekecilan, Mendingan Sendiri

Pendiri sekaligus pemilik Lion Air Rusdi Kirana menanggapi kabar soal rencana perusahaannya yang akan melakukan Initial Public Offering (IPO).

Baca Selengkapnya

KPPU Soroti Lonjakan Harga Tiket Pesawat, Pemilik Lion Air Rusdi Kirana: Nanti Kita Cek

37 hari lalu

KPPU Soroti Lonjakan Harga Tiket Pesawat, Pemilik Lion Air Rusdi Kirana: Nanti Kita Cek

Pendiri Lion Air Rusdi Kirana akan meminta perusahaannya untuk memberikan promo tiket di tengah melonjaknya harga tiket pesawat belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Terpopuler Bisnis: Pilot Batik Air yang Tertidur Diklaim bukan Salah Perusahaan, Alasan Grab-Gojek Tidak Bayar THR Ojol

37 hari lalu

Terpopuler Bisnis: Pilot Batik Air yang Tertidur Diklaim bukan Salah Perusahaan, Alasan Grab-Gojek Tidak Bayar THR Ojol

Bos Lion Air Rusdi Kirana mengklaim insiden pilot Batik Air yang tertidur bukan salah perusahaan.

Baca Selengkapnya

Rusdi Kirana Pastikan Lion Air Group Siap Dipanggil KPPU terkait Kenaikan Harga Tiket Pesawat

38 hari lalu

Rusdi Kirana Pastikan Lion Air Group Siap Dipanggil KPPU terkait Kenaikan Harga Tiket Pesawat

Lion Air Group menyatakan siap memenuhi panggilan KPPU terkait kenaikan tiket pesawat yang dianggap melanggar aturan.

Baca Selengkapnya

Lion Group Siapkan Promo Tiket Pesawat untuk Lebaran 2024, Cek Ada Berapa Kursi?

38 hari lalu

Lion Group Siapkan Promo Tiket Pesawat untuk Lebaran 2024, Cek Ada Berapa Kursi?

Promo tiket pesawat sekaligus menepis anggapan maskapai Lion Air sering menaikan harga tiket pesawat menjelang Lebaran.

Baca Selengkapnya

Rusdi Kirana Bantah Lion Air Naikkan Tiket di Luar Ketentuan

38 hari lalu

Rusdi Kirana Bantah Lion Air Naikkan Tiket di Luar Ketentuan

Pemilik sekaligus pendiri maskapai Lion Group Rusdi Kirana membantah jika maskapai Lion Air, Batik Air menaikan harga tiket pesawat di luar ketentuan.

Baca Selengkapnya

Soal Pilot Batik Air Tertidur, Bos Lion Group: Bukan Salah Perusahaan

38 hari lalu

Soal Pilot Batik Air Tertidur, Bos Lion Group: Bukan Salah Perusahaan

KNKT mengungkapkan insiden yang melibatkan dua awak pesawat Batik Air saat penerbangan dari Kendari ke Jakarta.

Baca Selengkapnya