Urai Kemacetan di Pelabuhan, Ini Rencana Konsep Pemerintah

Reporter

Bisnis.com

Editor

Anisa Luciana

Selasa, 6 Maret 2018 16:10 WIB

Deretan truk pengangkut peti kemas di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. TEMPO/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah berupaya untuk mengurai kemacetan di pelabuhan, salah satunya dengan cara mengembangkan pelabuhan agar angkutan logistik atau truk-truk barang tak harus bertumpu di satu pelabuhan tertentu.

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan menuturkan saat ini pihaknya bersama kementerian Perhubungan tengah merancang sebuah konsep pembangunan di pelabuhan Banten agar angkutan logistik atau truk-truk besar tidak lagi harus bertumpu di pelabuhan Tanjung Priok.

“Kita ingin pelabuhan di Banten itu dibuka juga, agar industri di Banten itu tidak perlu lagi ke Priok, sehingga langsung ke pelabuhannya di daerah Banten sana,” ujar Luhut pada Senin, 5 Maret 2018.

Baca juga: Menhub Minta Penumpukan Kontainer di Pelabuhan Ditekan

Menurutnya, saat ini ada tiga pelabuhan yang akan dikaji pemerintah untuk dikembangkan, yaitu Pelabuhan Banten, Pelabuhan Patimban, dan Pelabuhan Tanjung Priok.

Advertising
Advertising

“Jadi, nanti ada Banten, ada Priok, ada Patimban. Jadi, tiga pelabuhan besar, sehingga dengan begitu tidak menimbulkan kemacetan karena kemacetan itu menimbulkan high cost juga. Sangat high cost,” ujar Luhut lagi.

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menuturkan saat ini pihaknya tengah menyiapkan model untuk rencana tersebut.

“Model ini akan bergerak sesuai tujuan daripada kendaraan. Jadi saat nanti (Pelabuhan) Patimban beroperasi, pasti sebagian kendaraan ke Patimban, baik yang logististik. Kami akan lakukan policy di mana titik-titik itu ada kemacetan,” kata Menteri Budi.

BISNIS

Berita terkait

Kemenhub Jelaskan Alasan Pangkas Bandara Internasional Jadi 17

8 jam lalu

Kemenhub Jelaskan Alasan Pangkas Bandara Internasional Jadi 17

Kemenhub memangkas sejumlah bandara internasional yang dinilai belum memanfaatkan perjalanan internasional.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Tawarkan Investasi Pembangunan TOD MRT Jakarta ke Jepang

3 hari lalu

Menhub Budi Karya Tawarkan Investasi Pembangunan TOD MRT Jakarta ke Jepang

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menawarkan investasi pembangunan Transit Oriented Development atau TOD di sepanjang jalur MRT Jakarta.

Baca Selengkapnya

Menhub Budi Karya Temui Menteri Transportasi Jepang, Bahas Proyek MRT Jakarta

4 hari lalu

Menhub Budi Karya Temui Menteri Transportasi Jepang, Bahas Proyek MRT Jakarta

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi bertemu Menteri Transportasi Jepang bahas sejumlah proyek infrastruktur, termasuk MRT Jakarta.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Prabowo-Gibran Diharap Percepat Pertumbuhan Ekonomi, Tanggal Pendaftaran CPNS 2024

4 hari lalu

Terpopuler: Prabowo-Gibran Diharap Percepat Pertumbuhan Ekonomi, Tanggal Pendaftaran CPNS 2024

Berita terpopuler: Prabowo-Gibran diharap bisa mempercepat pertumbuhan ekonomi usai dilantik, pendaftaran CPNS 2024 dibuka.

Baca Selengkapnya

Budi Karya Optimistis Bandara IKN Bisa Uji Coba Juli 2024

5 hari lalu

Budi Karya Optimistis Bandara IKN Bisa Uji Coba Juli 2024

Menteri Perhubungan atau Menhub Budi Karya Sumadi optimistis Bandara Ibu Kota Nusantara atau IKN bisa dilakukan uji coba Juli tahun ini.

Baca Selengkapnya

7 Fakta Bandara Panua Pohuwato yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

6 hari lalu

7 Fakta Bandara Panua Pohuwato yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

Presiden Jokowi meresmikan Bandara Panua Pohuwato pada hari ini, Senin, 22 April 2024. Berikut 7 fakta Bandara Panua Pohuwato, Gorontalo.

Baca Selengkapnya

Penumpang di Ternate Tujuan Manado Beralih Gunakan Kapal Antarpulau

7 hari lalu

Penumpang di Ternate Tujuan Manado Beralih Gunakan Kapal Antarpulau

Sejumlah penumpang di Kota Ternate, Maluku Utara tujuan Manado, Sulawesi Utara, beralih menggunakan kapal antarpulau lintas Kota Ternate-Manado.

Baca Selengkapnya

Kemenhub Imbau Masyarakat Tinggalkan Travel Gelap, Ini 5 Dampak Buruk Menggunakannya

7 hari lalu

Kemenhub Imbau Masyarakat Tinggalkan Travel Gelap, Ini 5 Dampak Buruk Menggunakannya

Hindari risiko fatal dengan travel gelap. Ketahui dampak buruknya, termasuk kecelakaan, asuransi, dan tarif tak jelas.

Baca Selengkapnya

MRT Bundaran HI - Kota Capai 33 Persen, Menhub Apresiasi Kerjasama Indonesia - Jepang

10 hari lalu

MRT Bundaran HI - Kota Capai 33 Persen, Menhub Apresiasi Kerjasama Indonesia - Jepang

Proyek MRT senilai Rp 4,2 triliun itu sudah mencapai 33 persen hingga Maret 2024. Sebagian besar pendanaan proyek berasal dari pinjaman Jepang.

Baca Selengkapnya

Terkini: Sri Mulyani Adakan Rapat di Tengah Konflik Iran dan Israel, Kemenhub Berangkatkan Peserta Arus Balik Gratis dengan 160 Bus

13 hari lalu

Terkini: Sri Mulyani Adakan Rapat di Tengah Konflik Iran dan Israel, Kemenhub Berangkatkan Peserta Arus Balik Gratis dengan 160 Bus

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengadakan rapat bersama Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara serta jajaran eselon I Kemenkeu.

Baca Selengkapnya