Maret 2018, BPTJ Bakal Terapkan Sistem Ganjil-Genap di Tol Bekasi

Reporter

Bisnis.com

Editor

Anisa Luciana

Kamis, 22 Februari 2018 15:24 WIB

Ilustrasi kemacetan di jalan tol. ANTARA FOTO

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah akan menerapkan kebijakan pembatasan kendaraan pribadi dengan sistem ganjil-genap di Tol Bekasi Barat dan Bekasi Timur pada 12 Maret 2018. Kepala Badan Pengelola Jalan Tol (BPJT) Bambang Prihartono mengatakan penerapan itu akan dilakukan di setiap pintu masuk jalan Tol Bekasi Barat dan Bekasi Timur.

Kebijakan itu disebut sebagai hasil kesepakatan seluruh pemangku kepentingan dalam rapat koordinasi di Kementerian Koordinator (Kemenko) Bidang Kemaritiman pada 30 Januari 2018.

“Hasil rapat ada tiga kebijakan yang disepakati, yaitu jam operasional angkutan barang, pembatasan kendaraan pribadi dengan skema ganjil-genap, dan prioritas layanan angkutan umum,” ungkapnya di Kementerian Perhubungan (Kemenhub), Kamis, 22 Februari 2018.

Baca juga: Jawaban Sandiaga Uno Soal Ide Sistem Ganjil-Genap Sepeda Motor

Pembatasan kendaraan pribadi dengan sistem ganjil-genap ini akan diberlakukan Senin-Jumat selama pukul 06.00 WIB-09.00 WIB. Dengan begitu, kendaraan plat genap hanya bisa masuk tol terkait pada tanggal genap dan kendaraan berplat ganjil hanya pada tanggal ganjil.

Advertising
Advertising

Namun, lanjut Bambang, kebijakan tersebut hanya bersifat sementara sampai pembangunan proyek light rail transit (LRT) rampung.

“Ini sifatnya sementara saja. Nanti kalau pembangunan LRT sudah (selesai) kami evaluasi apakah (penerapan) kebijakan (sistem ganjil-genap) ini sudah memenuhi kebutuhan masyarakat atau belum,” ujarnya.

BISNIS

Berita terkait

Ganjil-genap Selama Arus Mudik Lebaran 2024, Berapa Besaran Denda Tilang E-TLE?

27 hari lalu

Ganjil-genap Selama Arus Mudik Lebaran 2024, Berapa Besaran Denda Tilang E-TLE?

Setiap kendaraan pemudik yang melanggar aturan dalam arus mudik Lebaran 2024 akan dipantau dan diberikan sanksi langsung.

Baca Selengkapnya

H-4 Idul Fitri: Ini Jadwal Ganjil-Genap Jalan Tol Selama Arus Mudik Lebaran

27 hari lalu

H-4 Idul Fitri: Ini Jadwal Ganjil-Genap Jalan Tol Selama Arus Mudik Lebaran

Implementasi skema ganjil-genap selama arus mudik akan diberlakukan pada tanggal-tanggal tertentu dan dimulai Jumat 5 April 2024.

Baca Selengkapnya

Terkini: Erick Thohir Dorong BUMN Peduli Kesehatan Mental, Promo Tiket Murah di BNI - Batik Air Travel Fair

14 Oktober 2023

Terkini: Erick Thohir Dorong BUMN Peduli Kesehatan Mental, Promo Tiket Murah di BNI - Batik Air Travel Fair

Menteri BUMN Erick Thohir mendorong kepedulian terhadap kesehatan mental.

Baca Selengkapnya

BPTJ Kemenhub, Perum Damri, Dishub DKI, dan KCI Teken Kesepatakan Integrasi Data dan Informasi

14 Oktober 2023

BPTJ Kemenhub, Perum Damri, Dishub DKI, dan KCI Teken Kesepatakan Integrasi Data dan Informasi

BPTJ Kementerian Perhubungan dengan Perum Damri, KCI, dan Dishub DKI Jakarta menandatangi kesepakatan bersama mengenai penyediaan data dan informasi perjalanan penumpang angkutan massal di wilayah Jabodetabek.

Baca Selengkapnya

Tarif Rp 2.000 BisKita Trans Pakuan bagi Pelajar, Lansia, dan Disabilitas, Wakil Wali Kota Bogor: Wajib Registrasi

20 September 2023

Tarif Rp 2.000 BisKita Trans Pakuan bagi Pelajar, Lansia, dan Disabilitas, Wakil Wali Kota Bogor: Wajib Registrasi

Masyarakat umum pengguna Biskita Trans Pakuan di luar golongan tersebut dikenakan tarif normal Rp 4.000.

Baca Selengkapnya

Ganjil Genap 24 Jam Diusulkan untuk Tekan Polusi di Jakarta

7 September 2023

Ganjil Genap 24 Jam Diusulkan untuk Tekan Polusi di Jakarta

Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) mengajukan usulan untuk memperketat sistem ganjil genap hingga 24 jam untuk tekan polusi di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Soft Launching LRT Jabodebek Besok, Kemenhub: Sudah Dapat Rekomendasi Safety Assessment

11 Juli 2023

Soft Launching LRT Jabodebek Besok, Kemenhub: Sudah Dapat Rekomendasi Safety Assessment

Kemenhub mengatakan LRT Jabodebek yang akan soft launching besok, Rabu, 12 Juli 2023, sudah mendapatkan rekomendasi safety assessment dari Siemens dan konsultan pengawas proyek.

Baca Selengkapnya

Bus Transjakarta ke Bandara Soekarno-Hatta Diuji Coba 4 Juli, Ini Rute yang Dilalui

28 Juni 2023

Bus Transjakarta ke Bandara Soekarno-Hatta Diuji Coba 4 Juli, Ini Rute yang Dilalui

Untuk persiapan uji coba bus Transjakarta rute Bandara Soekarno-Hatta itu, tidak ada persiapan khusus yang dilakukan Angkasa Pura II.

Baca Selengkapnya

BPTJ Gandeng Empat Bank untuk Pembayaran BisKita Trans Pakuan Bogor

20 Mei 2023

BPTJ Gandeng Empat Bank untuk Pembayaran BisKita Trans Pakuan Bogor

Pembayaran layanan buy the service BisKita Trans Pakuan Bogor bisa menggunakan kartu elektronik empat bank, yaitu BRI, BNI, Mandiri, dan BCA akan

Baca Selengkapnya

Selama Libur Lebaran, Sistem Ganjil Genap di Jakarta Tidak Berlaku

20 April 2023

Selama Libur Lebaran, Sistem Ganjil Genap di Jakarta Tidak Berlaku

Dinas Perhubungan DKI meniadakan sistem ganjil genap di 26 ruas jalan selama libur lebaran.

Baca Selengkapnya