Kelud Meletus, Bandara Bandung Juga Ditutup

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Jumat, 14 Februari 2014 15:19 WIB

Kepulan asap hitam tebal tampak dari puncak Gunung Kelud yang sebelumnya meletus terlihat dari desa Sugihwaras, Kediri, Jawa Timur (14/02). Gunung Kelud memuntahkan material kerikil dan pasir di sejumlah desa di sekitar Gunung Kelud. TEMPO/Fully Syafi

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Perhubungan menyatakan Bandara Husein Sastranegara, Bandung, pun ditutup sejak pukul 14.30 WIB hari ini. "Penutupan sementara sampai pukul 18.00 WIB," kata Pelaksana Tugas Kepala Pusat Komunikasi Publik Kementerian Perhubungan Bambang S. Ervan di kantornya, Jumat, 14 Februari 2014.

Ia menyebut ada 166 penerbangan yang dibatalkan di Bandara Juanda Surabaya, Sidoarjo. Sementara itu, 55 penerbangan ditiadakan di Bandara Adi Sucipto, Yogyakarta.

"Di Solo ada 14 penerbangan yang batal dan di Malang delapan penerbangan batal," ucapnya. Bambang mengungkapkan masih mengumpulkan informasi mengenai penerbangan yang dibatalkan dari dan menuju Bandung serta Semarang.

Kementerian Perhubungan menyebut Bandara Ahmad Yani, Semarang, dan Bandara Tunggul Wulung, Cilacap, ikut ditutup akibat dampak letusan Gunung Kelud. "Sejak sekitar pukul 12.00 WIB," ujar Bambang.

Saat ini, total sudah ada tujuh bandara yang ditutup, yaitu Bandara Husein Sastranegara, Bandung; Bandara Adi Sucipto, Yogyakarta; Bandara Adi Sumarmo, Solo; Bandara Abdul Rachman Saleh, Malan; Bandara Juanda Surabaya, Sidoarjo; Bandara Ahmad Yani, Semarang; dan Bandara Tunggul Wulung, Cilacap.

MARIA YUNIAR







Terpopuler:
Abu Vulkanik Kelud Sampai ke Bandung
Valentine, KPK Dapat Cokelat Raksasa
Belasan Warga Malang Hilang Setelah Kelud Meletus
Hujan Abu Kelud Membawa Korban di Yogya
Penutupan Aktivitas Bandara Juanda, Surabaya, Diperpanjang

Berita terkait

East Flyover Bandara Soekarno - Hatta Beroperasi 1 April, Simak Rutenya

33 hari lalu

East Flyover Bandara Soekarno - Hatta Beroperasi 1 April, Simak Rutenya

PT Angkasa Pura II akan mengoperasikan East Flyover akses Bandara Soekarno - Hatta pada Senin 1 April 2024.

Baca Selengkapnya

3 Vending Machine Khusus UMKM Beroperasi di Bandara Soekarno-Hatta, ada Rendang hingga Kentang Mustopa

30 Januari 2024

3 Vending Machine Khusus UMKM Beroperasi di Bandara Soekarno-Hatta, ada Rendang hingga Kentang Mustopa

PLN, TELKOM dan BNI bekerja sama dengan PT Angkasa Pura II resmi mengoperasikan tiga vending machine UMKM di Bandara Internasional Soekarno-Hatta.

Baca Selengkapnya

5 Bandara AP II ini Buka Rute Penerbangan Baru, ke Mana Saja?

23 Januari 2024

5 Bandara AP II ini Buka Rute Penerbangan Baru, ke Mana Saja?

PT Angkasa Pura II (Persero) atau AP II bersama maskapai penerbangan membuka rute-rute penerbangan baru di lima bandara yang dikelolanya.

Baca Selengkapnya

Selama Nataru, Jumlah Penumpang Pesawat di Bandara AP II Tembus 4,2 Juta Orang

7 Januari 2024

Selama Nataru, Jumlah Penumpang Pesawat di Bandara AP II Tembus 4,2 Juta Orang

PT Angkasa Pura II yang mengelola 20 bandara sepanjang masa libur Nataru kemarin tercatat melayani 4,2 juta penumpang pesawat.

Baca Selengkapnya

Puncak Arus Balik Nataru, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Pesawat 935 Ribu Orang

1 Januari 2024

Puncak Arus Balik Nataru, Angkasa Pura II Proyeksikan Penumpang Pesawat 935 Ribu Orang

PT Angkasa Pura II memperkirakan puncak arus bali libur Natal dan Tahun baru (Nataru) di 20 Bandara yang dikelola perusahaan pelat merah itu akan terjadi besok, Selasa 2 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Bandara Kertajati Ditargetkan Layani 32 Penerbangan Per Hari, Strateginya?

16 Oktober 2023

Bandara Kertajati Ditargetkan Layani 32 Penerbangan Per Hari, Strateginya?

Muhammad Awaluddin menargetkan pergerakan pesawat di Bandara Kertajati akan lebih tinggi dari Bandara Husein Sastranegara pada tahap awal perpindahan penerbangan.

Baca Selengkapnya

Angkutan Umum dari dan ke Bandara Soekarno-Hatta Belum jadi Pilihan Favorit Warga

1 Juli 2023

Angkutan Umum dari dan ke Bandara Soekarno-Hatta Belum jadi Pilihan Favorit Warga

Baru 40 persen masyarakat yang pakai angkutan umum untuk mengakses Bandara Soekarno-Hatta

Baca Selengkapnya

Dirut: 50 Ribu Orang Bekerja di Bandara Soekarno-Hatta, Butuh Bus Transjakarta

16 Juni 2023

Dirut: 50 Ribu Orang Bekerja di Bandara Soekarno-Hatta, Butuh Bus Transjakarta

Aada sekira 40 sampai dengan 50 ribu orang yang bekerja di kawasan Bandara Soekarno-Hatta, sehingga bus Transjakarta diperlukan.

Baca Selengkapnya

Rekap Arus Mudik Gelombang Pertama Lebaran 2023: Tiket Kereta Api Nyaris Ludes, Pengguna Jalan Tol Mulai Naik

18 April 2023

Rekap Arus Mudik Gelombang Pertama Lebaran 2023: Tiket Kereta Api Nyaris Ludes, Pengguna Jalan Tol Mulai Naik

Gelombang kedua arus mudik Lebaran 2023 diprediksi akan mulai terjadi pada hari ini, Selasa, 18 April 2023.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran, Bandara Soekarno-Hatta Pasang 1.980 CCTV dan Kerahkan 1.500 Petugas

16 April 2023

Mudik Lebaran, Bandara Soekarno-Hatta Pasang 1.980 CCTV dan Kerahkan 1.500 Petugas

PT Angkasa Pura II mengerahkan 1.980 kamera pengawas atau CCTV dan 1.500 petugas untuk mengawasi pergerakan penumpang di Bandara Soekarno-Hatta.

Baca Selengkapnya