Lion Air yang Jatuh di Bali Masih Diselidiki KNKT

Reporter

Editor

Pruwanto

Senin, 15 April 2013 04:16 WIB

Bangkai pesawat Lion Air yang jatuh ke laut di ujung landasan Bandara Ngurah Rai, Denpasar, Bali, (14/4). REUTERS/Stringer

TEMPO.CO , Bandung: Pesawat Lion Air, yang mendarat di perairan Bali, belum bisa dievakuasi menyusul investigasi oleh Komisi Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT). “Secepat evakuasinya, tetapi tergantung situasi lagi,” kata Direktur Jenderal Perhubungan Udara Herry Bakti, Ahad, 14 April 2013.

Investigasi tersebut dilakukan melalui dua kotak hitam yang ditemukan di dalam pesawat Sabtu malam lalu. Posisi keduanya telah diketahui, namun baru FDR yang telah diambil. Sedangkan CVR masih berada di bagian belakang pesawat. Herry akan menyelam untuk mengambil kotak tersebut.

Kotak masih harus dibawa ke Jakarta agar bisa dibaca oleh tim KNKT. Dalam pesawat boeing 737-800 tersebut, barang-barang penumpang masih tersimpan dan belum dievakuasi.

Sejauh ini, evakuasi pasti dilakukan melalui jalur laut. Hanya, masih dipikirkan cara penarikannya. “Ditarik dengan jukung atau gimana,” kata dia. Untuk lebih memudahkan lagi, pesawat ditarik sedikit ke arah kiri dari lokasi sekarang.

Bangkai pesawat yang sudah pecah menjadi 2 mendapat perhatian dari TNI AL. Setidaknya 2 pleton anggota TNI diturunkan untuk bersiaga jika sewaktu-waktu diperlukan. Dari perlengkapan, juga disediakan sejumlah boat dan perahu karet.

“Sesuai dengan perintah atasan, kami akan stand by di sini kalau sewaktu-waktu diperlukan,” kata Putu Suarta Komandan Pangkalan Laut Denpasar. Untuk menunjang kesiapan tersebut, KRI Hiu juga datang untuk berjaga-jaga.

Herry mengatakan pesawat ini baru memiliki jam terbang selama 146 jam, dan baru diseselaikan tahun 2012 dan baru terdaftar pada Maret 2013.

KETUT EFRATA

Topik Terhangat TEMPO:Sprindik KPK || Serangan Penjara Sleman || Harta Djoko Susilo || Nasib Anas

Berita Terhangat

Kicau SBY di @SBYudhoyono Soal Ujian Nasional

Dikuntit Intel, Anas Urbaningrum Punya Cerita

Mahfud MD Masuk Bursa Calon Kapolri

UN Telat, SBY Suruh Menteri Nuh Investigasi






Berita terkait

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

19 hari lalu

KNKT Investigasi Penyebab Kecelakaan di Km 58 Tol Jakarta-Cikampek, Ini Tugas Investigator KNKT

KNKT memiliki investigator dan sekretariat untuk membantu proses investigasi kecelakaan di Indonesia, termasuk di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya

Selandia Baru akan Sita Kotak Hitam LATAM Boeing 787

51 hari lalu

Selandia Baru akan Sita Kotak Hitam LATAM Boeing 787

Komisi Investigasi Kecelakaan Transportasi Selandia Baru (TAIC) akan menyita kotak hitam penerbangan LATAM Airlines Boeing 787.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pilot dan Kopilot Batik Air ID-6723 Ketiduran, Sempat Sarapan Mie Instan Sebelum Terbang

54 hari lalu

Kronologi Pilot dan Kopilot Batik Air ID-6723 Ketiduran, Sempat Sarapan Mie Instan Sebelum Terbang

KNKT menjelaskan kronologi pilot-kopilot Maskapai Batik Air tertidur saat terbangkan pesawat dari Kendari ke Jakarta. Ada 153 penumpang dalam pesawat.

Baca Selengkapnya

MH370 Hilang Tanpa Jejak, Berikut Fakta-fakta Menarik di Balik Peristiwa Tragis Itu

56 hari lalu

MH370 Hilang Tanpa Jejak, Berikut Fakta-fakta Menarik di Balik Peristiwa Tragis Itu

Pesawat MH370 hilang dalam penerbangan dari Kuala Lumpur, Malaysia ke Cina. Sepuluh tahun berlalu, jejaknya masih misterius.

Baca Selengkapnya

10 Tahun Misteri Hilangnya Pesawat MH370, Malaysia Akan Cari Lagi

4 Maret 2024

10 Tahun Misteri Hilangnya Pesawat MH370, Malaysia Akan Cari Lagi

Pemerintah Malaysia mendorong pencarian baru atas pesawat Malaysia Airlines penerbangan MH370 yang hilang misterius 10 tahun lalu

Baca Selengkapnya

Bawa 12 Penumpang, Pesawat Smart Air PK-SNJ Kecelakaan di Bandara Aminggaru Papua

5 Februari 2024

Bawa 12 Penumpang, Pesawat Smart Air PK-SNJ Kecelakaan di Bandara Aminggaru Papua

Pesawat Smart Air PK-SNJ mengalami kecelakaan di Bandara Aminggaru, Distrik Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua Tengah

Baca Selengkapnya

Pesawat Sewaan yang Angkut Pengusaha Rusia Jatuh di Afghanistan, Dua Tewas

22 Januari 2024

Pesawat Sewaan yang Angkut Pengusaha Rusia Jatuh di Afghanistan, Dua Tewas

Enam warga Rusia yang naik pesawat carter dari Thailand, jatuh di Afghanistan.

Baca Selengkapnya

Pesawat Sewaan Rusia Berisi 6 Penumpang Hilang di Afghanistan

21 Januari 2024

Pesawat Sewaan Rusia Berisi 6 Penumpang Hilang di Afghanistan

Sebuah pesawat sewaan teregistrasi Rusia dengan enam orang di dalamnya menghilang dari layar radar di Afghanistan.

Baca Selengkapnya

Pesawat Korean Air dan Cathay Pacific Bertabrakan Sayap di Bandara Jepang

17 Januari 2024

Pesawat Korean Air dan Cathay Pacific Bertabrakan Sayap di Bandara Jepang

Pesawat Korean Air menabrak pesawat Cathay Pacific yang kosong saat sedang meluncur di bandara Jepang yang dilanda salju. Sayap pesawat Korean Air rusak.

Baca Selengkapnya

5 Serba-serbi Film Netflix Society of the Snow

16 Januari 2024

5 Serba-serbi Film Netflix Society of the Snow

Film Society of the Snow di Netflix mengangkat kisah nyata kecelakaan pesawat dan bertahan hidup sampai terpaksa menjadi kanibal

Baca Selengkapnya