Revrisond Baswir: IMF dan CGI Racuni Pikiran Megawati

Reporter

Editor

Rabu, 16 Juli 2003 17:09 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Pengamat ekonomi dari UGM, Revrisond Baswir menilai satu poros pemikiran ekonomi telah meracuni Presiden Megawati Soekarnoputri dari dalam. Sedangkan dari luar, Megawati diracuni oleh Dana Moneter Internasional (IMF), Bank Dunia, Bank Pembangunan Asia (ADB) dan Consultative Group of Indonesia (CGI). Saya kira ekonom mafia liberal ini yang meracuni pemikiran presiden sehingga berani nekat ngomong untuk mengambil kebijakan ekonomi yang tidak populer (seperti menaikkan harga BBM, listrik dan telepon) , tegas dia di sela-sela diskusi Indonesia Pasca IMF dan CGI, di Gedung Joang Jakarta, Selasa (21/1). Ia mengungkapkan tim ekonomi Mega saat ini sangat membutuhkan lembaga-lembaga keuangan internasional itu. Karena dengan dukungan lembaga ini, kata dia, tim ekonomi yang masih dikuasai Mafia Berkeley ini bisa bertahan. Kalau nggak, maka mereka sebagai ekonom neo-liberal ini akan tersingkir, ujar Revrisond. Menurut Revrisond, keberadaan IMF, Bank Dunia, ADB dan CGI di Indonesia yang paling pokok, yaitu untuk mentransformasikan ekonomi Indonesia. Tujuannya, menjadikan wilayah yang nyaman untuk kepentingan investor internasional. Jadi indonesia direkayasa sedemikian rupa sehingga menguntungkan dieksploitasi oleh pemodal internasional, ungkap dia. Karenanya, lanjut dia, lembaga keuangan internasional itu mengagendakan liberalisasi perdagangan, keuangan, privatisasi dan pencabutan subsidi. Bahkan mereka berani menitipkan nama-nama untuk menjadi menteri. Semua agenda ini adalah pro investor internasional,tandas staf pengajar Fakultas Ekonomi UGM ini. SS Kurniawan --- TNR

Berita terkait

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

37 detik lalu

Hasil Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham United 2-2, Kian Tertinggal dalam Persaingan Juara

Liverpool ditahan imbang 2-2 oleh West Ham dalam pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris.

Baca Selengkapnya

Kunci Cegah Flu Singapura, Kebersihan dan Imunitas Tubuh

1 menit lalu

Kunci Cegah Flu Singapura, Kebersihan dan Imunitas Tubuh

Pakar kesehatan kebersihan dan kekuatan imunitas tubuh dapat mencegah tertular flu Singapura. Ini yang perlu dilakukan.

Baca Selengkapnya

Hadiri Wrap Party Queen of Tears, Kim Ji Won dan Kim Soo Hyun Kaget Banyak Penggemar

4 menit lalu

Hadiri Wrap Party Queen of Tears, Kim Ji Won dan Kim Soo Hyun Kaget Banyak Penggemar

Kim Ji Won, Kim Soo Hyun dan Park Sung Hoon menghadiri wrap party jelang penayangan episode akhir Queen of Tears

Baca Selengkapnya

Profil Kota Ternate, Berdiri Sejak 27 April 1999 Sesuai UU Otonomi Daerah

5 menit lalu

Profil Kota Ternate, Berdiri Sejak 27 April 1999 Sesuai UU Otonomi Daerah

Hari ini, 27 April 1999, adalah berdirinya Kota Ternate berdasarkan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 1999 tentang Otonomi Daerah.

Baca Selengkapnya

Pawai Rimpu Mantika di Bima Diikuti Puluhan Ribu Peserta, Ada Fashion Show

9 menit lalu

Pawai Rimpu Mantika di Bima Diikuti Puluhan Ribu Peserta, Ada Fashion Show

Pawai rimpu merupakan acara puncak dari Festival Rimpu Mantika Kota Bima 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Proliga 2024: Bandung Bjb Kalahkan Jakarta BIN yang Sudah Diperkuat Megawati Hangestri

17 menit lalu

Hasil Proliga 2024: Bandung Bjb Kalahkan Jakarta BIN yang Sudah Diperkuat Megawati Hangestri

Bandung Bjb mengalahkan Jakarta BIN yang Sudah Diperkuat Megawati Hangestri pada hari ketiga Proliga 2024.

Baca Selengkapnya

Bernalar Berdaya Spesial di Bulan April Tentang CIta-Cita dan Masa Depan

28 menit lalu

Bernalar Berdaya Spesial di Bulan April Tentang CIta-Cita dan Masa Depan

Bernalar Berdaya Edisi Spesial ini berhasil melibatkan lebih dari 100 peserta.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Turun di Partai Terakhir, Alwi Farhan Sempurnakan Kemenangan Indonesia Atas Inggris 5-0

28 menit lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Turun di Partai Terakhir, Alwi Farhan Sempurnakan Kemenangan Indonesia Atas Inggris 5-0

Alwi Farhan mengalahkan Cholan Kayan dengan 21-15, 21-12, sehingga Indonesia menang 5-0 atas Inggris di Grup C Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Kenali Gejala Imunodefisiensi yang Mengganggu Kesehatan Anak

37 menit lalu

Kenali Gejala Imunodefisiensi yang Mengganggu Kesehatan Anak

Masyarakat diminta mewaspadai imunodefisiensi pada anak bila ditemui gejala berikut. Simak penjelasan pakar kesehatan anak.

Baca Selengkapnya

Dinas di Polresta Manado, Brigadir RA yang Tewas dengan Luka Tembak Disebut Pengawal di Rumah Mampang

39 menit lalu

Dinas di Polresta Manado, Brigadir RA yang Tewas dengan Luka Tembak Disebut Pengawal di Rumah Mampang

Tetangga mengenal Brigadir RA sebagai pengawal sekaligus sopir di rumah Mampang tersebut. Ia ditemukan tewas dengan luka tembak di kepala.

Baca Selengkapnya