Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekrutmen CPNS Dibuka Mei 2024, Ini Instansi yang Umumkan Formasi

Reporter

Editor

Agung Sedayu

image-gnews
Pemerintah membuka 2.302.543 formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) untuk tahun 2024.
Pemerintah membuka 2.302.543 formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) untuk tahun 2024.
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMenteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Abdullah Azwar Anas mengatakan seleksi calon aparatur sipil negara (CASN) 2024 dapat berlangsung lebih dari satu kali dalam setahun. Untuk tahap pertama, rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) akan dilaksanakan pada Mei 2024. 

“Pelaksanaan seleksi awal ditargetkan bulan Mei, dan jika formasi belum terpenuhi, maka bisa dibuka seleksi berikutnya sampai akhir 2024,” kata Anas di Jakarta, Jumat, 12 Januari 2024, seperti dikutip dari Antara. 

Rekrutmen ASN 2024 sebelumnya telah diumumkan secara resmi oleh Presiden Joko Widodo atau Jokowi pada Jumat, 5 Januari 2024. Adapun total formasi yang dibutuhkan mencapai 2,3 juta. 

Instansi pusat mendapatkan formasi 429.183 yang terdiri atas 207.247 CPNS dan 221.936 PPPK. Formasi itu merupakan gabungan untuk tenaga guru, dosen, tenaga kesehatan, dan tenaga teknis. 

Sementara formasi instansi daerah sebesar 1.867.333 yang terdiri atas 483.575 CPNS dan 1.383.758 PPPK. Formasi PPPK di daerah dialokasikan untuk 419.146 guru, 417.196 tenaga kesehatan, dan 547.416 tenaga teknis. Sedangkan untuk sekolah kedinasan membuka 6.027 formasi. 

Daftar Formasi CPNS 2024 yang Sudah Diumumkan
Berikut beberapa instansi yang telah mengumumkan jumlah kebutuhan formasi CPNS 2024 dan PPPK: 

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Utara

-        CPNS: 65.

-        PPPK: 1.403. 

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kapuas, Kalimantan Tengah

-        CPNS tenaga kesehatan: 194.

-        CPNS tenaga teknis: 124.

-        PPPK guru: 558.

-        PPPK tenaga kesehatan: 430.

-        PPPK tenaga teknis: 124. 

Pemkab Paser, Kalimantan Timur

-        CPNS: 260.

-        PPPK: 3.208. 

Pemkab Mandailing Natal, Sumatera Utara

-        CPNS tenaga kesehatan: 156.

-        CPNS tenaga teknis: 266.

-        PPPK guru: 780.

-        PPPK tenaga kesehatan: 850.

-        PPPK tenaga teknis: 270. 

Pemkab Sijunjung, Sumatra Barat

-        CPNS tenaga kesehatan: 500.

-        CPNS tenaga teknis: 1.166.

-        PPPK guru: 126.

-        PPPK tenaga kesehatan: 20.

-        PPPK tenaga teknis: 985. 

Pemkab Aceh Barat, Aceh

-        CPNS tenaga kesehatan: 30.

-        CPNS tenaga teknis: 64.

-        PPPK guru: 84.

-        PPPK tenaga kesehatan: 62.

-        PPPK tenaga teknis: 225. 

Pemkab Aceh Besar, Aceh

-        CPNS: 100.

-        PPPK: 1.000. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pemkab Sarolangun, Jambi

-        CPNS: 300.

-        PPPK: 3.306. 

Pemerintah Kota (Pemkot) Batam, Kepulauan Riau

-        CPNS: 86.

-        PPPK guru: 251.

-        PPPK tenaga kesehatan: 67.

-        PPPK tenaga teknis: 1.982. 

Pemkab Kampar, Riau

-        CPNS: 1.634.

-        PPPK: 6.086. 

Pemkab Luwu Utara, Sulawesi Selatan

-        CPNS: 254.

-        PPPK: 921. 

Pemkab Bolaang Mongondow Timur, Sulawesi Utara

-        CPNS: 317.

-        PPPK: 722. 

Pemkot Pekalongan, Jawa Tengah

-        CPNS: 50.

-        PPPK: 150. 

Pemkab Lembata, Nusa Tenggara Timur (NTT)

-        CPNS tenaga kesehatan: 500.

-        CPNS tenaga teknis: 1.000.

-        PPPK guru: 89.

-        PPPK tenaga kesehatan: 87.

-        PPPK tenaga teknis: 900. 

Pemkab Rote Ndao, NTT

-        CPNS tenaga kesehatan: 948.

-        CPNS tenaga teknis: 482.

-        PPPK guru: 240.

-        PPPK tenaga kesehatan: 64.

-        PPPK tenaga teknis: 725. 

Pemkab Timor Tengah Utara, NTT

-        CPNS: 125.

-        PPPK: 875. 

MELYNDA DWI PUSPITA 

Pilihan Editor: Sri Mulyani Laporkan Kasus Dugaan Fraud Rp2,5 T ke Jaksa Agung, Bos LPEI Buka Suara


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pendaftar CPNS Hampir 4 Juta, Azwar Anas Klaim Ada Tanda Kepercayaan Anak Muda pada PNS

3 jam lalu

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Abdullah Azwar Anas, memberikan keterangan kepada awak media seusai menghadiri acara penandatanganan antara KPK - Kemenpan RB, di gedung Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Jumat, 27 September 2024. KPK bersama Kemenpan RB resmi menandatangani nota kesepahaman (MOU) dalam upaya pencegahan dan monitoring tindak pidana korupsi pada penyelenggara pemerintahan, melalui penguatan kebijakan dan regulasi serta transformasi digital Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE), pengelolaan SDM aparatur negara, reformasi birokrasi, pendidikan antikorupsi dan penguatan peran serta masyarakat. TEMPO/Imam Sukamto
Pendaftar CPNS Hampir 4 Juta, Azwar Anas Klaim Ada Tanda Kepercayaan Anak Muda pada PNS

MenPAN RB Abdullah Azwar Anas mengatakan pemerintah telah membenahi sistem rekrutmen CPNS. Menurut dia, sudah tidak ada lagi sistem titipan


Kapan Pendaftaran Seleksi PPPK 2024 Ditutup? Ini Jadwalnya

16 jam lalu

Peserta calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kementerian Agama mengikuti seleksi kompetensi dengan Computer Assisted Test (CAT) di gedung Amel Convention, Banda Aceh, Aceh, Kamis, 23 Maret 2023. Sebanyak 74.424 peserta calon PPPK Kementerian Agama di seluruh Indonesia akan mengikuti seleksi sejak 17 Maret hingga 9 April 2023 untuk memperebutkan 49.549 formasi yang tersedia. ANTARA/ Irwansyah Putra
Kapan Pendaftaran Seleksi PPPK 2024 Ditutup? Ini Jadwalnya

Kapan pendaftaran seleksi PPPK 2024 ditutup? Berikut informasi jadwal lengkap seleksi calon PPPK 2024 yang dibuka sebanyak dua periode.


Daftar Link untuk Cek Formasi PPPK 2024 yang Wajib Diketahui

17 jam lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Daftar Link untuk Cek Formasi PPPK 2024 yang Wajib Diketahui

Berikut ini link pendaftaran seleksi PPPK 2024 beserta cara cek formasinya. Pendaftaran tahap pertama dimulai pada 1-20 Oktober 2024.


Ini Nilai Passing Grade SKD CAT CPNS 2024 yang Harus Dipenuhi

20 jam lalu

Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) bersiap mengikuti tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) di Gedung Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis, 2 September 2021.  Sebanyak 800 peserta mengikuti tes tersebut dengan  menerapkan protokol kesehatan ketat. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Ini Nilai Passing Grade SKD CAT CPNS 2024 yang Harus Dipenuhi

Berikut ini rincian lengkap nilai passing grade SKD CAT CPNS 2024 untuk kebutuhan umum dan kebutuhan khusus.


Cara Cek Lokasi Ujian SKD CAT CPNS 2024 secara Online

21 jam lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) berbasis Computer Assisted Test (CAT) untuk Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemprov Jabar di GOR Arcamanik, Bandung, Kamis, 30 Januari 2020. Sebanyak 37.985 peserta mengikuti seleksi yang dilaksanakan pada 29 Januari - 8 Februari 2020. ANTARA/M Agung Rajasa
Cara Cek Lokasi Ujian SKD CAT CPNS 2024 secara Online

Berikut ini panduan lengkap untuk melihat lokasi tes SKD CAT CPNS 2024 secara online melalui portal SSCASN dan situs resmi instansi.


6 Tips Belajar CPNS agar Lolos Tes SKD dan SKB, Rajin Latihan Soal

1 hari lalu

Ilustrasi CPNS. TEMPO/Tony Hartawan
6 Tips Belajar CPNS agar Lolos Tes SKD dan SKB, Rajin Latihan Soal

Untuk mendapatkan nilai yang memuaskan dalam tes CPNS, ikuti beberapa tips belajar CPNS berikut ini yang bisa meningkatkan peluang lolos.


Syarat dan Cara Mendaftar PPPK 2024

1 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Syarat dan Cara Mendaftar PPPK 2024

Bagi Anda yang tertarik mengikuti seleksi, berikut syarat dan cara mendaftar PPPK 2024.


Rincian Gaji PPPK 2024 untuk Semua Golongan, Dapat Uang Pensiun?

2 hari lalu

Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja alias PPPK. ANTARA
Rincian Gaji PPPK 2024 untuk Semua Golongan, Dapat Uang Pensiun?

Pendaftaran PPPK 2024 tahap pertama resmi dibuka pada 1-20 Oktober 2024, ketahui rincian gaji PPPK 2024 dan tunjangan yang didapatkan.


Cara Mencetak Kartu Peserta Ujian CPNS 2024 untuk Tes SKD

3 hari lalu

Sejumlah Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) bersiap mengikuti tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS tahun 2021 di Gedung Serba Guna Kaliwates, Jember, Jawa Timur, Selasa 14 September 2021. Tes SKD CPNS tersebut diikuti 3.342 peserta untuk mengisi formasi 634 jabatan di Pemkab Jember. ANTARA FOTO/Seno
Cara Mencetak Kartu Peserta Ujian CPNS 2024 untuk Tes SKD

Berikut cara mencetak kartu peserta ujian CPNS 2024 untuk tes SKD yang akan digelar pada 16 Oktober-14 November mendatang.


Tahapan CPNS 2024 Berikutnya: Dari Seleksi Kompetensi Dasar Hingga Penetapan

3 hari lalu

Sejumlah Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) bersiap mengikuti tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS tahun 2021 di Gedung Serba Guna Kaliwates, Jember, Jawa Timur, Selasa 14 September 2021. Tes SKD CPNS tersebut diikuti 3.342 peserta untuk mengisi formasi 634 jabatan di Pemkab Jember. ANTARA FOTO/Seno
Tahapan CPNS 2024 Berikutnya: Dari Seleksi Kompetensi Dasar Hingga Penetapan

Setelah masa sanggah berakhir, peserta CPNS 2024 harus mempersiapkan diri untuk mengikuti beberapa tahapan sebelum nantinya terpilih menjadi ASN.