Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pertamina Buka Lowongan Kerja untuk 20 Posisi Bagi Lulusan S1, Simak Syaratnya

image-gnews
Logo Pertamina. dok.Pertamina
Logo Pertamina. dok.Pertamina
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Pertamina (Persero) dan sejumlah anak usahanya membuka lowongan kerja untuk 20 posisi. Lowongan pekerjaan di BUMN migas itu ditujukan bagi para lulusan S1 yang memiliki pengalaman sebelumnya (experienced hire).  

Adapun lowongan kerja ini terbuka untuk posisi Pekerja Waktu Tidak Tertentu (PWTT) dan Pekerja Waktu Tertentu (PWT). Pendaftaran lowongan ini dibuka mulai tanggal 5 hingga 11 Oktober 2022.

Bagi Anda yang berminat untuk mendaftar lowongan kerja Pertamina Group ini bisa langsung mengakses situs resmi rekrutmen Pertamina, yakni: https://recruitment.pertamina.com . Berikut 20 posisi lowongan kerja yang sedang dibuka:

1. PT Patra Badak Arun Solusi

Posisi: Junior Cost Engineer
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tertentu/PWT (kontrak)

2. PT Patra Badak Arun Solusi

Posisi: Srenior Cost Engineer
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tertentu/PWT (kontrak)

Baca juga: BRI Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 dan S2, Cek Kualifikasinya

3. PT Peteka Karya Tirta

Posisi: Assistant Manager Engineering
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tidak Tertentu/PWTT (permanen)

4. PT Peteka Karya Tirta

Posisi: Head of Waste Management
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tidak Tertentu/PWTT (permanen)

5. Sub Holding Integrated Marine Logistics (PT Pertamina International Shipping)

Posisi: Junior Legal Counsel Business Development & Planning
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tidak Tertentu/PWTT (permanen)

6. Sub Holding Integrated Marine Logistics (PT Pertamina International Shipping)

Posisi: Junior Officer Risk Management & Insurance
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tidak Tertentu/PWTT (permanen)

7. Sub Holding Integrated Marine Logistics (PT Pertamina International Shipping)

Posisi: Analyst I Investment Review
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tidak Tertentu/PWTT (permanen)

8. Sub Holding Upstream (PT Pertamina Hulu Energi)

Posisi: Legal Counsel
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tidak Tertentu/PWTT (permanen)

9. PT Pertamina Hulu Indonesia

Posisi: Analyst Security Management Regional 3
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tidak Tertentu/PWTT (permanen)

10. PT Pertamina (Persero)

Posisi: Analyst ICT & Accounting Data Analytics
Jenis pekerjaan: Pekerja Waktu Tidak Tertentu/PWTT (permanen)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pertamina International Shipping Catat Penurunan Emisi Karbon 25.445 Ton

1 hari lalu

Kapal Gas Arjuna milik PT Pertamina International Shipping (PIS). Dok. Pertamina
Pertamina International Shipping Catat Penurunan Emisi Karbon 25.445 Ton

PT Pertamina International Shipping mencatat data dekarbonisasi PIS turun signifikan setiap tahun.


PGN Optimalkan Produk Gas Alam Cair

1 hari lalu

Uji coba penggunaan bakar bakar gas alam cair (LNG) untuk truk pengangkut bahan bakar gas (BBG). (Foto: ANTARA/HO-PT PGN Tbk)
PGN Optimalkan Produk Gas Alam Cair

PGN mulai optimalkan produk gas alam cair di tengah menurunnya produksi gas bumi.


Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

2 hari lalu

BRI Cari Talenta Terbaik dalam Rekrutmen Bersama BUMN 2022
Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

Ini yang harus diperhatikan dan dipantau saat ikut rekrutmen bersama BUMN.


Cara Mendaftar Sebagai Penerima LPG 3 Kg Bersubsidi

3 hari lalu

Agen gas tengah melayani pembeli gas LPG ukuran 3 kg dengan menunjukkan KTP di kawasan Pasar Rebo, Jakarta, Kamis, 25 Januari 2024. Pemerintah terus mencari berbagai skenario untuk mengatur secara ketat pendistribusian gas elpiji bersubsidi atau LPG 3kg.  TEMPO/Tony Hartawan
Cara Mendaftar Sebagai Penerima LPG 3 Kg Bersubsidi

Bagi masyarakat yang belum terdaftar sebagai pembeli LPG 3 kg harus menunjukkan KTP dan Kartu Keluarga (KK) di pangkalan atau penyalur resmi.


Waka BIN Apresiasi Generasi Muda Hindu dalam Acara Dharma Santi Nasional

3 hari lalu

Wakil Ketua Badan Intelijen Negara (BIN) Letjen TNI I Nyoman Cantiasa turut hadir dalam acara Dharma Santi Nasional di di Balai Komando Kopasus, Cijantung, Jakarta, Kamis, 25 April 2024. Foto: Istimewa
Waka BIN Apresiasi Generasi Muda Hindu dalam Acara Dharma Santi Nasional

Wakil Ketua Badan Itelijen Negara (BIN) I Nyoman Cantiasa mengapresiasi acara puncak Dharma Santi Nasional Hari Suci Nyepi Saka 1946.


Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

3 hari lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

Anggota Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sigit Sosiantomo mengatakan penetapan tarif tiket pesawat harus memperhatikan daya beli masyarakat.


Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

3 hari lalu

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Senin, 8 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Menhub Budi Karya Minta Jepang Berkoordinasi dengan BUMN soal Pengembangan Konektivitas Transportasi IKN

Menhub Budi Karya membahas rencana pengembangan jaringan transportasi di Ibu Kota Negara atau IKN Nusantara dengan Jepang.


10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

3 hari lalu

Berikut ini daftar negara dengan lapangan kerja paling banyak di dunia, didominasi oleh negara-negara Eropa. Tertarik untuk pindah? Foto: Canva
10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

Berikut ini daftar negara dengan lapangan kerja paling banyak di dunia, didominasi oleh negara-negara Eropa. Tertarik untuk pindah?


Cara Download Safe Exam Browser untuk Tes Online BUMN 2024

3 hari lalu

Berikut ini cara download Safe Exam Browser untuk tes online pertama Rekrutmen Bersama BUMN 2024 bagi perangkat Windows atau MacOS. Foto: Safe Exam Browser
Cara Download Safe Exam Browser untuk Tes Online BUMN 2024

Berikut ini cara download Safe Exam Browser untuk tes online pertama Rekrutmen Bersama BUMN 2024 bagi perangkat Windows atau MacOS.


Jadwal Lengkap Tes Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dan Jenis Tesnya

3 hari lalu

Berikut ini jadwal lengkap tes Rekrutmen Bersama BUMN 2024, mulai dari trial test, tes online 1, tes online 2, hingga tes seleksi di BUMN. Foto: Koran Tempo
Jadwal Lengkap Tes Rekrutmen Bersama BUMN 2024 dan Jenis Tesnya

Berikut ini jadwal lengkap tes Rekrutmen Bersama BUMN 2024, mulai dari trial test, tes online 1, tes online 2, hingga tes seleksi di BUMN.