Garuda Indonesia Masuk 10 Besar Maskapai Penerbangan Terbaik

Reporter

Rabu, 12 April 2017 16:29 WIB

TEMPO/Arie Basuki

TEMPO.CO, Jakarta - Garuda Indonesia menjadi salah satu dari 10 besar maskapai penerbangan terbaik di dunia versi, situs travel TripAdvisor yang diumumkan beberapa waktu lalu.

"Kami bangga mengumumkan penghargaan Choice yang Travellers perdana kategori penerbangan, untuk membantu wisatawan memutuskan perjalanan udara paling baik, berdasarkan pengalaman para pengguna TripAdvisor," ujar General Manager TripAdvisor Flights, Bryan Saltzburg.

Dalam jajaran 10 besar itu, Emirates berada di urutan teratas. Maskapai penerbangan yang berpusat di Uni Emirat Arab itu tak hanya menyabet gelar maskapai penerbangan terbaik di dunia, tetapi juga berada di urutan pertama untuk kategori kelas pertama dan ekonomi.

Baca juga: Garuda Indonesia tunjuk pimpinan baru Citilink

Singapore Airlines berada di urutan kedua, disusul Brasil Azul's Airline menempati urutan ketiga. Lalu, JetBlue dari Amerika Serikat dan Air New Zealand pada urutan keempat dan kelima.

Di tempat berikutnya, ada maskapai asal Korea Selatan, Korean Air, Japan Airlines (Jepang), Thai Smile (Thailand), Alaska Airlines (Amerika Serikat) dan Garuda Indonesia di urutan terakhir.

Penghargaan yang diberikan TripAdvisor berdasarkan kuantitas dan kualitas hasil ulasan wisatawan di seluruh dunia selama 12 bulan terakhir.

Baca juga: Garuda Indonesia persiapkan rute Manado-Cina

"Industri penerbangan menginvestasikan miliaran dolar untuk penambahan pesawat dan layanan baru untuk memberikan pengalaman berbeda bagi penggunanya. Penghargaan yang diberikan mempertimbangkan pengalaman terbaik yang dirasakan pengguna," kata Saltzburg seperti dilansir news.com.au.

ANTARA

Berita terkait

Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

2 hari lalu

Traveling di Usia 100 Tahun, Perempuan Ini Dikira Anak Dibawah Umur yang Perlu Pendampingan

Ketika traveling dengan pesawat, dia otomatis masuk dalam kategori anak bawah umur yang harus didampingi supervisor.

Baca Selengkapnya

Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

3 hari lalu

Tony Fernandes Ditunjuk Sebagai Penasihat Strategis Grup Penerbangan AirAsia

Tony Fernandes ditunjuk sebagai penasihat dan pengurus Grup Chief Executive Officer (Advisor and Steward Group Chief Executive Officer) AirAsia.

Baca Selengkapnya

Alasan Mengapa Kebanyakan Pesawat Berwarna Putih

7 hari lalu

Alasan Mengapa Kebanyakan Pesawat Berwarna Putih

Awalnya, pesawat tidak dicat, hanya menampilkan bodi aluminium yang dipoles. Namun, tren berubah sejak 1970-an.

Baca Selengkapnya

Maskapai Ubah Rute Penerbangan Usai Dugaan Serangan Israel ke Iran

8 hari lalu

Maskapai Ubah Rute Penerbangan Usai Dugaan Serangan Israel ke Iran

Usai dugaan serangan Israel ke Iran, sejumlah maskapai penerbangan mengubah rute.

Baca Selengkapnya

Alasan Kursi Pesawat yang Bisa Direbahkan Mulai Ditinggalkan

8 hari lalu

Alasan Kursi Pesawat yang Bisa Direbahkan Mulai Ditinggalkan

Selama ini perbedatan tentang merebahkan kursi pesawat memang sedikit meresahkan. Maskapai penerbangan mulai mengganti kursi yang lebih ringan

Baca Selengkapnya

Maskapai Penerbangan ini Buat Penerbangan Misterius yang Tidak Diketahui Tujuannya

11 hari lalu

Maskapai Penerbangan ini Buat Penerbangan Misterius yang Tidak Diketahui Tujuannya

Salah satu penumpang merasa antusias mengikuti penerbangan yang memberikan pengalaman unik

Baca Selengkapnya

Setelah Lufthansa, Giliran Qantas Airways Hindari Kawasan Timur Tengah

14 hari lalu

Setelah Lufthansa, Giliran Qantas Airways Hindari Kawasan Timur Tengah

Penerbangan Australia, Qantas Airways, menyusul Lufthansa, menangguhkan penerbangan hingga mengalihkan rute akibat ancaman balasan Iran ke Israel.

Baca Selengkapnya

Aturan Baru Bandara Ini Tradisi Puluhan Tahun Terancam Dihentikan

20 hari lalu

Aturan Baru Bandara Ini Tradisi Puluhan Tahun Terancam Dihentikan

Bandara Dublin menerapkan aturan keamanan baru di sisi airside

Baca Selengkapnya

Amankah Terbang saat Gerhana Matahari Total?

20 hari lalu

Amankah Terbang saat Gerhana Matahari Total?

Beberapa maskapai penerbangan bahkan menawarkan pengalaman khusus untuk perjalanan gerhana matahari total.

Baca Selengkapnya

Mengapa Bisa Terjadi Perut Kembung Saat Penerbangan dan Apa Saja Dampaknya?

25 hari lalu

Mengapa Bisa Terjadi Perut Kembung Saat Penerbangan dan Apa Saja Dampaknya?

Perut kembung pada saat bepergian dengan penerbangan pesawat kerap terjadi karena perubahan tekanan udara dan pola makan.

Baca Selengkapnya