Bursa Saham AS Melemah, Saham Apple Justru Meroket

Reporter

Kamis, 15 September 2016 07:20 WIB

Newstalk.ie

TEMPO.CO, Jakarta - Bursa saham AS melemah pada perdagangan Rabu, 14 September 2016, menyusul kebimbangan investor mengenai kenaikan suku bunga AS serta pelemahan harga minyak. Walau sempat menguat sepanjang perdagangan, Dow Jones Industrial Average berakhir melemah 0,18 persen di level 18.034,77, sedangkan indeks Standard & Poor’s 500 melemah 0,06 persen ke posisi 2.125,77.

Spekulasi tentang waktu kenaikan suku bunga Federal Reserve berikutnya mengguncang indeks saham utama menyusul pendapat beragam dari pejabat The Fed. "Apa yang Anda lihat sedikit pratinjau atas apa yang akan terjadi ketika Fed tidak menaikkan suku bunga," kata Chris Zaccarelli, kepala investasi Cornerstone Financial Partners, seperti dikutip Reuters. "Investor mulai membuat perubahan portofolio mereka."


Saham Apple melonjak 3,6 persen dan secara singkat menyentuh level tertinggi tahun ini karena investor berspekulasi bahwa teknologi iPhone terbaru akan membantu menopang penjualan. Reli saham Apple ini membantu mendorong indeks teknologi S&P 500 menguat 0,58 persen dan menjadi sektor dengan penguatan paling tajam.

Sementara itu, harga minyak dunia melemah 2 persen menyusul spekulasi bahwa penurunan persediaan minyak mentah Amerika Serikat hanya sementara dan persediaan akan membengkak lagi karena kilang ditutup untuk pemeliharaan dalam beberapa pekan mendatang.


BISNIS.COM

Baca Juga
Mario Teguh Stop Kasih Nasihat, Ini Postingan Pamitnya
Gatot Brajamusti Terancam Dijerat Hukuman Kebiri, Jika...

Berita terkait

Top 3 Dunia: Perdagangan Indonesia-Israel hingga Dubes Israel Robek Piagam PBB

1 hari lalu

Top 3 Dunia: Perdagangan Indonesia-Israel hingga Dubes Israel Robek Piagam PBB

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 11 Mei 2024 diawali oleh tanggapan Dubes Palestina Zuhair Al-Shun soal perdagangan antara Indonesia-Israel

Baca Selengkapnya

Tahan Bantuan Senjata ke Israel, Biden Terancam Dimakzulkan Anggota DPR AS

1 hari lalu

Tahan Bantuan Senjata ke Israel, Biden Terancam Dimakzulkan Anggota DPR AS

Anggota DPR AS dari Partai Republik, Cory Mills, pada Jumat mengatakan telah mengajukan pasal pemakzulan terhadap Presiden Joe Biden.

Baca Selengkapnya

Australia dan Selandia Baru Dukung Palestina dalam Keanggotan Penuh PBB

1 hari lalu

Australia dan Selandia Baru Dukung Palestina dalam Keanggotan Penuh PBB

Australia dan Selandia Baru pada Jumat bergabung dengan 141 negara lain untuk mendukung negara Palestina dalam pemungutan suara keanggotaan PBB

Baca Selengkapnya

Indonesia Dorong Pemberian Hak Istimewa bagi Palestina di PBB

1 hari lalu

Indonesia Dorong Pemberian Hak Istimewa bagi Palestina di PBB

Indonesia mendorong pemberian hak-hak istimewa bagi Palestina dalam Sidang Darurat Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB)

Baca Selengkapnya

Cina Desak AS Tak Hadang Proses Keanggotaan Penuh Palestina di PBB

1 hari lalu

Cina Desak AS Tak Hadang Proses Keanggotaan Penuh Palestina di PBB

Dubes Cina untuk PBB Fu Cong mendesak Amerika Serikat untuk tidak menghalangi proses keanggotaan penuh Palestina di PBB yang didukung Majelis Umum

Baca Selengkapnya

Jaksa AS Tuntut Hukuman 40 Tahun Penjara bagi Penyerang Suami Nancy Pelosi

1 hari lalu

Jaksa AS Tuntut Hukuman 40 Tahun Penjara bagi Penyerang Suami Nancy Pelosi

Jaksa menuntut pria yang masuk ke rumah mantan Ketua DPR AS Nancy Pelosi dan menyerang suaminya dengan palu harus menjalani hukuman 40 tahun penjara.

Baca Selengkapnya

Amerika Serikat Tahan Pengiriman Amunisi ke Israel, Cegah Tragedi Rafah atau Sekadar Peninjauan?

1 hari lalu

Amerika Serikat Tahan Pengiriman Amunisi ke Israel, Cegah Tragedi Rafah atau Sekadar Peninjauan?

Menhan Amerika Serikat Lloyd Austin mengatakan pada hari Rabu, bahwa terkait Rafah, AS meninjau beberapa pengiriman senjata jangka pendek ke Israel.

Baca Selengkapnya

Tantrum, Dubes Israel untuk PBB Hancurkan Piagam PBB dalam Sidang Majelis Umum

1 hari lalu

Tantrum, Dubes Israel untuk PBB Hancurkan Piagam PBB dalam Sidang Majelis Umum

Duta Besar Israel untuk PBB Gilad Erdan merobek salinan Piagam PBB untuk memprotes pemungutan suara yang mendukung keanggotaan penuh Palestina

Baca Selengkapnya

AS Kritik Israel Soal Penggunaan Senjatanya di Gaza, Tapi Tolak Hentikan Pasokan

1 hari lalu

AS Kritik Israel Soal Penggunaan Senjatanya di Gaza, Tapi Tolak Hentikan Pasokan

Pemerintahan Joe Biden mengakui bahwa Israel kemungkinan menggunakan senjata yang disediakan AS tak sesuai hukum kemanusiaan di Gaza

Baca Selengkapnya

143 Negara Dukung Resolusi Keanggotaan Penuh Palestina di PBB

1 hari lalu

143 Negara Dukung Resolusi Keanggotaan Penuh Palestina di PBB

143 negara memberikan suara setuju untuk keanggotaan penuh Palestina di PBB, sembilan negara menolak, termasuk AS, Israel, dan 25 negara abstain.

Baca Selengkapnya