Proyek Sarulla Dapat Pinjaman US$ 1,17 Miliar  

Reporter

Selasa, 1 April 2014 16:48 WIB

Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi Dieng. TEMPO/Aris Andrianto

TEMPO.CO, Jakarta - Konsorsium Sarulla Operations Ltd memperoleh pinjaman US$ 1,17 miliar dari Japan Bank for International Cooperation (JBIC), Asian Development Bank (ADB), dan konsorsium dari beberapa bank komersial. Pinjaman selama 20 tahun dengan masa tenggang tujuh bulan ini akan digunakan untuk membiayai pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) Sarulla di Sumatera Utara.

Financial closing ini akan mempercepat pengembangan Sarulla untuk memenuhi kebutuhan listrik di Sumatera Utara,” kata Presiden Direktur Medco Power Indonesia Fazil E. Alfitri dalam keterangan tertulis, Selasa, 1 April 2014. Sejumlah bank komersial yang terlibat dalam pendanaan proyek ini adalah Bank of Tokyo-Mitsubishi UFJ Ltd, ING Bank NV, Mizuho Bank, Ltd, National Australia Bank, Socignrale, dan Sumitomo Mitsui Banking Corporation sebagai Mandated Lead Arrangers.

Fazil menjelaskan, dalam Perjanjian Jual-Beli Listrik dengan PLN yang diteken 4 April 2013, financial closing proyek Sarulla ditargetkan paling lambat April 2014. Sedangkan perjanjian pinjaman telah ditandatangani Jumat lalu, 28 Maret 2014.

Tahap konstruksi pembangkit Sarulla (3 x 110 megawatt) dijadwalkan dimulai tahun ini. Unit pertama Sarulla dengan kapasitas 110 megawatt dijadwalkan beroperasi pada 2016. Sedangkan unit kedua dan ketiga--masing-masing 110 megawatt--dijadwalkan memasuki tahap komersial pada 2017 dan 2018.

Dengan beroperasinya pembangkit Sarulla nanti, PLN akan menghemat penggunaan bahan bakar minyak senilai US$ 1 juta per hari. “Proyek ini juga akan menghasilkan energi listrik dengan emisi karbon yang rendah.”

Berdasarkan perjanjian, tarif listrik PLTP Sarulla disepakati US$ 6,79 sen per kilowatt-jam. Biaya produksi listrik panas bumi ini di bawah biaya rata-rata pembangkitan listrik nasional yang berkisar US$ 13 sen per kilowatt-jam.

BERNADETTE CHRISTINA MUNTHE







Topik terhangat:
MH370 | Kampanye 2014 | Jokowi | Prabowo | Dokter TNI AU









Terpopuler
The Raid Dilarang Tayang di Malaysia
Agnes Monica Kalahkan Miley Cyrus di MTV
Nowela Indonesian Idol Tersiksa dengan Penampilannya

Advertising
Advertising

Berita terkait

PLN Bantu Nelayan Bangka Belitung Pangkas Biaya Operasional Lewat Electrifying Marine

7 hari lalu

PLN Bantu Nelayan Bangka Belitung Pangkas Biaya Operasional Lewat Electrifying Marine

PT PLN (Persero) menyalurkan bantuan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) lewat program Electrifiying Marine kepada nelayan di Desa Suak Gual.

Baca Selengkapnya

Dirut PLN Paparkan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

7 hari lalu

Dirut PLN Paparkan Kesiapan Ekosistem Kendaraan Listrik

PLN mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) di tanah air

Baca Selengkapnya

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

26 hari lalu

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

Di setiap lokasi rest area SPKLU terdapat posko siaga PLN yang dapat dimanfaatkan para pengguna mobil listrik untuk beristirahat dan menunggu pengisian baterai.

Baca Selengkapnya

Tersedia SPKLU PLN di Sumatra Bikin Nyaman Mudik dengan Kendaraan Listrik

26 hari lalu

Tersedia SPKLU PLN di Sumatra Bikin Nyaman Mudik dengan Kendaraan Listrik

Kehadiran fasilitas SPKLU menjadi salah satu faktor penting dalam kelancaran arus mudik Lebaran tahun ini bagi kendaraan listrik

Baca Selengkapnya

PLN Siapkan SPKLU di Banyak Lokasi, Pemudik: Pakai Mobil Listrik Jadi Nyaman!

29 hari lalu

PLN Siapkan SPKLU di Banyak Lokasi, Pemudik: Pakai Mobil Listrik Jadi Nyaman!

PLN telah menyiagakan 1.299 unit SPKLU yang tersebar di seluruh penjuru tanah air. Khusus momen mudik tahun ini, PLN juga menyiagakan petugas yang berjaga 24 jam untuk membantu para pemudik

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran ke Bali dengan Mobil Listrik? Ini Titik-titik SPKLU di Pulau Dewata

35 hari lalu

Mudik Lebaran ke Bali dengan Mobil Listrik? Ini Titik-titik SPKLU di Pulau Dewata

PT PLN (Persero) telah menyiapkan 76 SPKLU di 30 lokasi di Bali untuk mendukung mobilitas kendaraan listrik selama periode Lebaran tahun 2024.

Baca Selengkapnya

PLN Siagakan 1.124 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum untuk Mudik 2024

42 hari lalu

PLN Siagakan 1.124 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum untuk Mudik 2024

PLN juga mengerahkan 3.504 pegawai yang akan stand by selama 24 jam nonstop di SPKLU.

Baca Selengkapnya

PLN Dukung Ketetapan Pemerintah: Tarif Listrik Tidak Naik

42 hari lalu

PLN Dukung Ketetapan Pemerintah: Tarif Listrik Tidak Naik

Berbagai upaya efisiensi dan digitalisasi yang telah dilakukan PLN menjadi kunci dalam mewujudkan komitmen ini.

Baca Selengkapnya

PLN Dukung Kepengurusan Forum Manajemen Risiko BUMN 2024-2027

42 hari lalu

PLN Dukung Kepengurusan Forum Manajemen Risiko BUMN 2024-2027

Kepengurusan Forum Manajemen Risiko dinilai proaktif. Memudahkan kolaborasi antara BUMN.

Baca Selengkapnya

PLN Energi Primer Indonesia Siapkan Gasifikasi Pembangkit di Sulawesi-Maluku

42 hari lalu

PLN Energi Primer Indonesia Siapkan Gasifikasi Pembangkit di Sulawesi-Maluku

Pengembangan program gasifikasi pembangkit turut melibatkan konsorsium.

Baca Selengkapnya