Badan Karantina Akui Ada Jeroan Mengandung Hormon

Reporter

Minggu, 28 Juli 2013 20:48 WIB

Menteri Perdagangan Gita Wirjawan (tengah) mengamati daging sapi segar pada acara penjualan daging sapi murah di Jakarta (22/7). ANTARA/Fanny Octavianus

TEMPO.CO, Jakarta-Kepala Badan Karantina Kementerian Pertanian Banun Harpini mengakui adanya jeroan impor yang mengandung hormon pertumbuhan. Kasus itu terjadi pada dua tahun lalu. "Hanya ditemukan satu kasus saja," katanya kepada Tempo.

Meski ditemukan hormon pertumbuhan dalam jeroan, Banun mengaku tak ada daging impor yang mengandung hormon tersebut. "Tidak ada daging yang mengandung hormon," katanya.

Dia melanjutkan, agar tak terulang lagi, pemerintah sudah melarang impor jeroan. Dia juga meminta kepada masyarakat agar tak khawatir maraknya perdagangan daging berbahaya.

Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) pekan lalu meminta masyarakat mewaspadai daging sapi impor Bulog. Pasalnya, daging tersebut belum dipastikan bebas hormon pertumbuhan yang berbahaya bagi kesehatan. Anggota Pengurus Harian YLKI Tulus Abadi menyarankan masyarakat untuk tidak membeli daging tersebut sampai ada jaminan daging impor tersebut tak berbahaya.

Menurut Banun, sebelum beredar di pasar, pihaknya selalu memantau daging impor yang masuk ke Indonesia. "Untuk pengecekan memang belum ada aturannya, namun pemantauan tetap kami lakukan," kata Banun.

Proses monitoring tersebut, dilakukan langsung oleh tim dari Badan Karantina diawali dengan mengambil sampel kiriman daging impor. "Pengambilan sampel ini kami lakukan langsung di pelabuhan," kata Banun.

Sampel itu dibawa ke laboratorium untuk diproses. "Dari sini baru diketahui apakah ada temuan kelebihan hormon," kata Banun.



NINIS CHAIRUNNISA | ISMI DAMAYANTI

Berita Terpopuler

Menyelesaikan Sengketa Pajak Tanpa Suap
Suami Mendiang Tri Munarti Tolak Santunan FPI
Rachel Dougall Ungkap Kesadisan Penjara Bali
DPR: Tak Beri Suap, Pengacara Tak Laku
Hasil Geledah Kantor Hotma Sitompul, Ini Kata KPK


Berita terkait

KPU Mengaku Bingung Soal Gugatan PDIP di PTUN: Belum Paham Mau Jawab Apa

5 menit lalu

KPU Mengaku Bingung Soal Gugatan PDIP di PTUN: Belum Paham Mau Jawab Apa

Kata KPU soal gugatan PDIP di PTUN

Baca Selengkapnya

Resmi Perpanjang Kontrak di Red Sparks, Berapa Gaji Megawati Hangestri?

8 menit lalu

Resmi Perpanjang Kontrak di Red Sparks, Berapa Gaji Megawati Hangestri?

Dalam kontrak barunya di Red Sparks, Megawati Hangestri bakal mendapat kenaikan gaji menjadi US$ 150 ribu per musim.

Baca Selengkapnya

Skenario Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

8 menit lalu

Skenario Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Ada sejumlah jalur yang dilalui Timnas Indonesia U-23 untuk bisa tampil di Olimpiade 2024 Paris pada musim panas nanti.

Baca Selengkapnya

5 Negara Ini Sedang Alami Cuaca Panas Ekstrem, Waspada Saat Mengunjunginya

17 menit lalu

5 Negara Ini Sedang Alami Cuaca Panas Ekstrem, Waspada Saat Mengunjunginya

Sejumlah negara sedang mengalami cuaca panas ekstrem. Mana saja yang sebaiknya tak dikunjungi?

Baca Selengkapnya

Ini 2 Skenario Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

17 menit lalu

Ini 2 Skenario Timnas Indonesia U-23 Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Setelah kalah melawan Uzbekistan di semifinal, timnas Indonesia masih memiliki peluang untuk tampil di Olimpiade Paris 2024. Bagaimana skenarionya?

Baca Selengkapnya

PDIP Gugat KPU di Pileg Kalsel, Klaim 15.690 Suara Beralih ke PAN

17 menit lalu

PDIP Gugat KPU di Pileg Kalsel, Klaim 15.690 Suara Beralih ke PAN

PDIP menggugat KPU karena dinilai keliru dalam menghitung suara PAN di gelaran Pileg Kalsel.

Baca Selengkapnya

Kelakar Saldi Isra saat Pemohon Absen di Sidang Sengketa Pileg: Nanti Kita Nyanyi Lagu Gugur Bunga

18 menit lalu

Kelakar Saldi Isra saat Pemohon Absen di Sidang Sengketa Pileg: Nanti Kita Nyanyi Lagu Gugur Bunga

Hakim MK Saldi Isra berkelakar saat ada pemohon gugatan yang absen dalam sidang sengketa pileg hari ini.

Baca Selengkapnya

5 Cara Melihat Kapasitas RAM HP Android dengan Cepat

25 menit lalu

5 Cara Melihat Kapasitas RAM HP Android dengan Cepat

Pengguna ponsel bisa melihat kapasitas RAM secara mudah melalui menu pengaturan dan aplikasi pihak ketiga. Ini cara melihat kapasitas RAM.

Baca Selengkapnya

Cak Imin Serahkan 8 Agenda Perubahan PKB ke Prabowo, Pengamat: Gimik Hindari Dibilang Tak Konsisten

26 menit lalu

Cak Imin Serahkan 8 Agenda Perubahan PKB ke Prabowo, Pengamat: Gimik Hindari Dibilang Tak Konsisten

Cak Imin menyerahkan 8 agenda perubahan itu kepada Prabowo saat Ketua Umum Gerindra itu mengunjungi Kantor DPP PKB.

Baca Selengkapnya

Rencana Investasi Microsoft Senilai Rp 27,6 Triliun, Pengamat: Harus Jelas Pembuktiannya

28 menit lalu

Rencana Investasi Microsoft Senilai Rp 27,6 Triliun, Pengamat: Harus Jelas Pembuktiannya

Rencana investasi Microsoft itu diumumkan melalui agenda Microsoft Build: AI Day yang digelar di Jakarta.

Baca Selengkapnya