IHSG Melemah di Sesi Pertama Hari Ini, Sektor Teknologi Turun Paling Dalam

Selasa, 5 Desember 2023 13:02 WIB

Karyawan melintas di depan layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Senin, 4 Juli 2022. Mengutip data RTI, Senin (4/7) IHSG pada awal pekan ini melemah ke level 6.639 atau terpangkas 155 basis poin atau anjlok 2,28 persen. TEMPO/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali melemah di level 7.065 di sesi pertama hari ini Selasa, 5 Desember 2023.

“IHSG melemah di sesi pertama perdagangan hari ini dengan turun sebesar 0,40 persen,” ujar analis PT Samuel Sekuritas Indonesia pada Selasa, 5 Desember 2023.

Tim analis PT Samuel Sekuritas Indonesia mengatakan bursa AS cenderung melemah pada Senin, 4 Desember 2023. Tercatat Dow Jones turun 0,11 persen, S&P 500 turun 0,54 persen, dan Nasdaq turun 0,84 persen.

Bursa Asia melemah. Per akhir sesi pertama hari ini, Hang Seng turun 1,72 persen, begitu juga Nikei turun 1,16 persen, STI 0,32 persen, sementara Shanghai turun 0,71 persen, dan Kospi turun 0,45 persen.

Per akhir sesi pertama perdagangan hari ini, sebanyak 227 saham menguat, sementara 320 melemah, dan 235 stagnan, dengan nilai transaksi mencapai Rp 7,7 triliun. Frekuensi trading sebanyak 910,301 kali dan volume trading sebanyak 212,2 juta lot.

Advertising
Advertising

Saham emiten logistik Grahaprima Suksesmandiri (GTRA) menjadi saham yang paling aktif diperdagangkan di sesi pertama hari ini, dengan frekuensi transaksi mencapai 121.580 kali, disusul GOTO (56.926) dan STRK (52.406).

Selanjutnya: Dari segi volume, saham emiten teknologi GoTo Gojek Tokopedia....

<!--more-->

Dari segi volume, saham emiten teknologi GoTo Gojek Tokopedia (GOTO) menjadi saham yang paling banyak diperdagangkan di sesi pertama hari ini, dengan volume mencapai 99,5 juta lot disusul STRK (12,2 juta) dan CARE (7,4 juta).

Indeks sektor kesehatan (IDXHEALTH) menjadi indeks sektoral yang naik paling tinggi di sesi pertama hari ini yaitu naik 1,94 persen, disusul indeks sektor industri dasar (IDXBASIC) yang naik 0,47 persen dan indeks sektor property (IDXPROPERT) yang naik 0,29 persen.

Sementara itu, indeks sektor teknologi (IDXTECHNO) menjadi indeks sektoral yang turun paling dalam di sesi pertama hari ini yaitu turun 2,63 persen, disusul indeks sektor konsumer siklikal (IDXCYCLIC) yang turun 0,7 persen dan indeks sektor industri (IDXINDUST) yang turun 0,61 persen.

Lima besar top gainer sesi pertama hari ini (berdasarkan persentase kenaikan) antara lain:

- PALM (naik 25 persen ke Rp 536 per saham)

- PTRO (naik 25 persen ke Rp 5.250 per saham)

- JSPT (naik 24,7 persen ke Rp 1.085 per saham)

- KOPI (naik 22,4 persen ke Rp 600 per saham)

- KAEF (naik 19,1 persen ke Rp 995 per saham)

Sementara itu, lima besar top loser sesi pertama hari ini (berdasarkan persentase penurunan) antara lain:

- SKLT (turun 11,6 persen ke Rp 396 per saham)

- MPRO (turun 10,4 persen ke Rp 2.400 per saham)

- BRNA (turun 9 persen ke Rp 800 per saham)

- GJTL (turun 8,1 persen ke Rp 1.020 per saham)

- STRK (turun 7,7 persen ke Rp 83 per saham)

Pilihan Editor: Kunjungan Wisatawan Mancanegara Capai 9,9 Juta hingga Oktober 2023, Sandiaga: Melampaui Target

Berita terkait

Akhir Pekan, Harga Emas Antam Tembus Rp 1.350.000 per Gram

16 jam lalu

Akhir Pekan, Harga Emas Antam Tembus Rp 1.350.000 per Gram

Harga emas PT Aneka Tambang atauharga emas Antam melonjak ke level Rp 1.350.000 per gram dalam perdagangan akhir pekan, Sabtu, 18 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Airlangga Sebut IA-CEPA Dorong Perdagangan RI-Australia Melonjak 90 Persen

1 hari lalu

Airlangga Sebut IA-CEPA Dorong Perdagangan RI-Australia Melonjak 90 Persen

Menteri Airlangga menyatakan IA-CEPA pada tahun 2020 telah berhasil menggenjot nilai perdagangan Indonesia dan Australia melonjak hingga 90 persen.

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Menguat di Tengah Naiknya Saham Perbankan Big Cap dan Grup Prajogo Pangestu

1 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Menguat di Tengah Naiknya Saham Perbankan Big Cap dan Grup Prajogo Pangestu

IHSG menutup sesi di level 7,328.1 atau +1,12 persen.

Baca Selengkapnya

Tingkatkan Ekspor ke Amerika Selatan, Kemendag Akan Pakai Perjanjian Perdagangan Bilateral dengan Cile

1 hari lalu

Tingkatkan Ekspor ke Amerika Selatan, Kemendag Akan Pakai Perjanjian Perdagangan Bilateral dengan Cile

Kemendag berencana memanfaatkan perjanjian dagang bilateralnya dengan Cile untuk meningkatkan ekspor ke Amerika Selatan.

Baca Selengkapnya

Rupiah Menguat ke Level Rp 15.923 per Dolar AS

2 hari lalu

Rupiah Menguat ke Level Rp 15.923 per Dolar AS

Kurs rupiah hari ini ditutup menguat 104 poin ke level Rp 15.923 per dolar AS.

Baca Selengkapnya

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi Pertama Kembali Menguat, Ditutup di 7,245,1

2 hari lalu

Samuel Sekuritas: IHSG Sesi Pertama Kembali Menguat, Ditutup di 7,245,1

Analis PT Samuel Sekuritas Indonesia menyebutkan Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG melanjutkan pergerakan positifnya

Baca Selengkapnya

Kementerian Perdagangan Antisipasi Fenomena Alih Mitra Dagang di Pasar Global

2 hari lalu

Kementerian Perdagangan Antisipasi Fenomena Alih Mitra Dagang di Pasar Global

Kementerian Perdagangan mengungkapkan saat ini fenomena alih mitra dagang sejumlah negara telah mempengaruhi ekonomi global.

Baca Selengkapnya

Rupiah Menguat Setelah Rilis Indeks Harga Produsen Amerika Serikat Membaik

3 hari lalu

Rupiah Menguat Setelah Rilis Indeks Harga Produsen Amerika Serikat Membaik

Rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Rabu ditutup menguat setelah rilis data inflasi Indeks Harga Produsen (PPI) Amerika Serikat menguat.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Sebut Bantuan Beras Patut Disyukuri, Besaran Iuran BPJS Kesehatan Terbaru Setelah Diganti KRIS

3 hari lalu

Terkini: Jokowi Sebut Bantuan Beras Patut Disyukuri, Besaran Iuran BPJS Kesehatan Terbaru Setelah Diganti KRIS

Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebut bantuan beras merupakan langkah konkret untuk meringankan beban masyarakat.

Baca Selengkapnya

RI-China Bahas Kerja Sama Riset di Bidang Pengolahan Nikel

3 hari lalu

RI-China Bahas Kerja Sama Riset di Bidang Pengolahan Nikel

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian RI Airlangga Hartarto dan Duta Besar China untuk Indonesia Lu Kang bertemu untuk membahas penguatan kerja sama

Baca Selengkapnya