Jokowi Resmikan Indonesia Arena Senilai Rp 640 Miliar: Dibangun 18 Bulan, Sangat Cepat Sekali

Senin, 7 Agustus 2023 14:16 WIB

Presiden Joko Widodo saat memberi kata sambutan dalam acara peresmian Indonesia Arena di kawasan Kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin, 7 Agustus 2023. TEMPO/Randy

Spanyol sendiri merupakan juara bertahan Piala Dunia FIBA. Tim Indonesia, di sisi lain, harus puas hanya menjadi penonton karena tidak lolos kualifikasi.

Selain sebagai tempat menggelar turnamen bola basket, Jokowi menyampaikan stadion ini juga dapat dipakai untuk kegiatan lain. "Indonesia Arena ini bisa dipakai untuk turnamen basket utamanya. Tapi juga bisa untuk badminton, untuk volleyball, untuk futsal, dan juga tentunya untuk konser," ucap Jokowi.

Untuk meresmikan Indonesia Arena, Jokowi didampingi Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Menteri Koordinator bidang PMK Muhadjir Effendy, hingga Sekretaris Kabinet Pramono Anung.

Di samping itu, turut hadir Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, dan Pejabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono. Selain itu, acara peresmian juga dihadiri anggota tim nasional bola basket putra Indonesia.

Indonesia Arena berlokasi di kawasan Kompleks Gelora Bung Karno, tepatnya di dekat Hall A Basket dan lapangan panahan.

SULTAN ABDURRAHMAN

Pilihan Editor: 3 Poin Jokowi soal Jembatan Lengkung LRT Jabodebek Salah Desain

Berita terkait

Menggadang-gadang Pertemuan Megawati-Prabowo, Bersatu di Pilpres 2009 Lalu Pisah Jalan di Pilpres 2014

9 menit lalu

Menggadang-gadang Pertemuan Megawati-Prabowo, Bersatu di Pilpres 2009 Lalu Pisah Jalan di Pilpres 2014

Megawati dan Prabowo menjadi pasangan capres dan cawapres pada Pilpres 2009. Apakah akan terjadi pertemuan keduanya dalam waktu dekat ini?

Baca Selengkapnya

Menteri Basuki Hadimuljono Menangis Saat Berpamitan di Kementerian PUPR

42 menit lalu

Menteri Basuki Hadimuljono Menangis Saat Berpamitan di Kementerian PUPR

Di hadapan wartawan, Menteri Basuki Hadimuljono menyampaikan bahwa Kementerian PUPR adalah rumah baginya.

Baca Selengkapnya

Dinas Pendidikan DKI Klaim Tak Wajibkan Siswa Ikut Serta Agenda Purnatugas Jokowi

1 jam lalu

Dinas Pendidikan DKI Klaim Tak Wajibkan Siswa Ikut Serta Agenda Purnatugas Jokowi

Pelibatan siswa sekolah di wilayahnya dilakukan dalam rangka memeriahkan momentum pergantian pemerintahan Jokowi.

Baca Selengkapnya

Relawan Sebut Jokowi Bakal Pulang ke Solo Naik Pesawat Komersil

2 jam lalu

Relawan Sebut Jokowi Bakal Pulang ke Solo Naik Pesawat Komersil

Jokowi mengaku akan langsung pulang ke Kota Solo usai menghadiri pisah sambut presiden terpilih Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya

Prabowo Bakal Umumkan Kabinetnya Minggu Malam seusai Dilantik

2 jam lalu

Prabowo Bakal Umumkan Kabinetnya Minggu Malam seusai Dilantik

Prabowo Subianto akan dilantik menjadi presiden pada Ahad, 20 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya

Luhut Pamit Menjelang Lengser bersama Jokowi: Terima Kasih dan Mohon Maaf

2 jam lalu

Luhut Pamit Menjelang Lengser bersama Jokowi: Terima Kasih dan Mohon Maaf

Luhut menyampaikan terima kasih secara khusus kepada Jokowi dan tim Kemenko Marinves.

Baca Selengkapnya

Jokowi Tawari Menteri Kabinet Indonesia Maju Mampir ke Solo usai Lengser

2 jam lalu

Jokowi Tawari Menteri Kabinet Indonesia Maju Mampir ke Solo usai Lengser

Presiden Jokowi mengundang para menteri Kabinet Indonesia Maju mampir ke rumahnya setelah lengser 20 Oktober.

Baca Selengkapnya

Dinas Pendidikan DKI Jelaskan soal Pelibatan Siswa dalam Momentum Purnatugas Jokowi

2 jam lalu

Dinas Pendidikan DKI Jelaskan soal Pelibatan Siswa dalam Momentum Purnatugas Jokowi

Para siswa disebut akan melepas Presiden Jokowi di momen pisah sambut dengan presiden baru, Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya

Terkini: Besok Dilantik, Ini 17 Program Prioritas Prabowo; Pensiun, Luhut Minta Maaf kepada Masyarakat

3 jam lalu

Terkini: Besok Dilantik, Ini 17 Program Prioritas Prabowo; Pensiun, Luhut Minta Maaf kepada Masyarakat

Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka dilantik sebagai presiden dan wakil presiden 2024-2029 di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen besok.

Baca Selengkapnya

Istana Siapkan Skenario Kepulangan Jokowi ke Solo via Udara Maupun Jalur Darat

3 jam lalu

Istana Siapkan Skenario Kepulangan Jokowi ke Solo via Udara Maupun Jalur Darat

Sekretariat Negara mempersiapkan berbagai skenario kepulangan Presiden Jokowi, baik menggunakan pesawat komersial atau pun jalur darat.

Baca Selengkapnya