Terkini Bisnis: Mundurnya Direktur PT PAL, Jembatan Terpanjang di Indonesia

Reporter

Tempo.co

Senin, 26 April 2021 18:02 WIB

Tim Kemenko Maritim dan Investasi didampingi PLT Gubernur Kepri saat meninjau tapak pendirian Jembatan penghubung pulau Batam dan Bintan, Sabtu, 28 Desember 2019. TEMPO/YOGI EKA SAHPUTRA

3. Lebih Panjang dari Jembatan Suramadu, Jembatan Batam-Bintan Bakal Jadi Jalan Tol

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) akan membangun jembatan Batam-Bintan yang kan menjadi jembatan terpanjang di Indonesia. Jembatan ini menghubungkan Pulau Bintan dan Pulau Batam di Provinsi Kepulauan Riau. Panjang jembatan ini mengalahkan panjang Jembatan Suramadu yang menghubungkan Pulau Jawa dan Madura.

Dikutip dari laman resmi pu.go.id, Jembatan Batam – Bintan termasuk jembatan khusus yang terdiri dari 2 jembatan, yakni Batam-Tanjung Sauh dan Tanjung Sauh-Bintan. Panjang Jembatan dari Batam ke Tanjung Sauh sekitar 2.000 meter dan Panjang Jembatan dari Tanjung Sauh ke Bintan sekitar 5.000 meter. Sehingga total panjang jembatan ini sekitar 7.000 meter. Di mana panjang jembatan ini mengalahkan Jembatan Suramadu yang memiliki panjang 5.400 meter.

Mengenai pembiayaan, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan pihaknya mendorong inovasi pembiayaan pembangunan Jembatan Batam – Bintan melalui skema Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU). Menurutnya, pembiayaan pembangunan infrastruktur dengan skema KPBU memiliki keunggulan dibandingkan degan APBN.

"Keunggulan tersebut adalah bagi swasta memiliki kepastian pengembalian atau investasi plus keuntungan, sementara keuntungan Pemerintah proyeknya akan banyak yang mengawasi. Dengan itu, terciptalah tertib admininistrasi dan tertib teknis untuk melayani masyarakat lebih baik," jelasnya.

Sementara itu, Direktur Pembangunan Jembatan, Ditjen Bina Yudha Handita Pandjiriawan mengatakan porsi pembiayaan Pemerintah pada jembatan penghubung Batam – Tanjung Sauh, sedangkan Tanjung Sauh – Bintan akan dibangun oleh investor melalui proses lelang.

Baca berita selengkapnya di sini.

Baca Juga:Kuntjoro Pinardi Mundur Dari PT PAL

Berita terkait

Banjir Bandang di Agam dan Tanah Datar Sumbar Sebabkan Jalan Nasional dan Jembatan Terputus

6 hari lalu

Banjir Bandang di Agam dan Tanah Datar Sumbar Sebabkan Jalan Nasional dan Jembatan Terputus

Badan jalan nasional sepanjang 200 meter Silaiang, Kabupaten Tanah Datar terpantau rusak parah akibat banjir bandang pada Sabtu malam, 11 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Inovasi Desain Jembatan dari Unej Menang di Singapura, Ungguli UGM, ITS, NTU, dan ITB

13 hari lalu

Inovasi Desain Jembatan dari Unej Menang di Singapura, Ungguli UGM, ITS, NTU, dan ITB

Tim mahasiswa Teknik Sipil Universitas Jember (Unej)menangi kompetisi gelaran Nanyang Technological University (NTU) Singapura.

Baca Selengkapnya

Kemenhub Imbau Masyarakat Tinggalkan Travel Gelap, Ini 5 Dampak Buruk Menggunakannya

27 hari lalu

Kemenhub Imbau Masyarakat Tinggalkan Travel Gelap, Ini 5 Dampak Buruk Menggunakannya

Hindari risiko fatal dengan travel gelap. Ketahui dampak buruknya, termasuk kecelakaan, asuransi, dan tarif tak jelas.

Baca Selengkapnya

Kepala Dishub DKI Akui Masih Banyak Travel Gelap Beroperasi di Jakarta: di Cawang UKI dan Tanah Abang

32 hari lalu

Kepala Dishub DKI Akui Masih Banyak Travel Gelap Beroperasi di Jakarta: di Cawang UKI dan Tanah Abang

Kadishub DKI Syafrin Liputo tak memungkiri masih adanya travel gelap atau angkutan umum ilegal yang beroperasi di Ibu Kota.

Baca Selengkapnya

FBI Buka Penyelidikan Kriminal atas Runtuhnya Jembatan Baltimore

32 hari lalu

FBI Buka Penyelidikan Kriminal atas Runtuhnya Jembatan Baltimore

FBI mengatakan pada Senin pihaknya membuka penyelidikan kriminal atas runtuhnya jembatan Baltimore

Baca Selengkapnya

Hasil Riset MTI: Travel Gelap Berkembang Pesat saat Pandemi

32 hari lalu

Hasil Riset MTI: Travel Gelap Berkembang Pesat saat Pandemi

Salah satu poin yang membuat masyarakat meminati travel gelap adalah layanan door to door.

Baca Selengkapnya

Travel Gelap Masih Beroperasi di Sekitar Cawang UKI, Disebut Aman dari Razia Polisi

32 hari lalu

Travel Gelap Masih Beroperasi di Sekitar Cawang UKI, Disebut Aman dari Razia Polisi

Mobil berpelat hitam yang diduga dioperasikan sebagai angkutan umum ilegal atau travel gelap masih dengan mudah ditemui di kawasan Cawang UKI

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Beruntun di KM 58 Tol Cikampek, Pakar Transportasi Soroti Travel Gelap

33 hari lalu

Kecelakaan Beruntun di KM 58 Tol Cikampek, Pakar Transportasi Soroti Travel Gelap

KNKT telah mengungkapkan, mobil Gran Max penyebab kecelakaan beruntun di Tol Jakarta-Cikampek KM 58 adalah travel gelap.

Baca Selengkapnya

Ini Identitas 12 Korban Kecelakaan Maut di KM 58 Tol Cikampek

33 hari lalu

Ini Identitas 12 Korban Kecelakaan Maut di KM 58 Tol Cikampek

Kepolisian RI mengumumkan hasil identifikasi 12 korban yang tewas dalam kecelakaan maut di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek, Karawang, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pemuda Demak Rusak Pagar Jembatan Agar Truk Sound Horeg Bisa Lewat

39 hari lalu

Kronologi Pemuda Demak Rusak Pagar Jembatan Agar Truk Sound Horeg Bisa Lewat

Pagar jembatan beton di Desa Babatan, Kecamatan Kebonagung, Demak, Jawa Tengah dirusak pemuda agar truk berisi sound system untuk takbiran bisa lewat.

Baca Selengkapnya