Indef : Rencana Pemindahan Ibu Kota Belum Tepat

Selasa, 3 September 2019 15:08 WIB

Direktur Eksekutif Institute for Development of Economic and Finance atau Indef Tauhid Ahmad memberikan pandangan ihwal kartuprakerja Jokowi di kantor Indef, Pasar Minggu, Jakarta, Senin, 19 Agustus 2019. TEMPO/Francisca Christy Rosana

TEMPO.CO, Jakarta - Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Tauhid Ahmad mengatakan rencana Presiden Joko Widodo untuk memindahkan ibu kita negara belum tepat. "Jadi saat ini belum tepat atau belum stabil untuk mewacankan pemindahan ibu kota," ucapnya saat Seminar Menyoal Ibu Kota di Komplek DPR/MPR RI, Jakarta, 3 September 2019.

Tauhid menuturkan alasannya, seperti saat ini karena pertumbuhan ekonomi melambat ke angka 5,05 persen. Tahun depan juga diprediksi ekonomi dari Amerika Serikat juga akan mengalami krisis. Krisis Amerika, baik cepat atau lambat akan berdampak terhadap sektor ekspor dan impor Indonesia.

Tauhid mengungkapkan belum ada urgensi rencana pemindahan ibu kota ke Kutai Kartanegara dan sebagian Penajam Utara.

Lalu aspek lainnya adalah tingkat pengangguran, Tauhid menilai pulau Jawa juga masih lebih tinggi angka penganggurannya dengan Kalimantan yakni 5,8 persen banding 4,92 persen. "Jika kita ingin meratakan ekonomi, Kalimantan bisa dibilang jauh lebih baik dibandingkan pulau Jawa. Ini kita lihat secara umum tidak meratakan pertumbuhan ekonomi justru akan semakin membuat kesenjangan ekonomi yang cukup dalam," kata dia.

Kemudian jika dilihat dari Produk Domestik Bruto (PDB) Perkapita antar dua provinsi. Menurut Tauhid, PDB Kalimantan Timur lebih tinggi dengan angka 10,6 juta perbulan lalu untuk pulau Jawa hanya mencapai 4,47 juta perbulan.

Advertising
Advertising

Menurut dia, perencanaan pendanaan ibu kota baru sebanyak Rp 466 triliun hanya akan berdampak ke beberapa sektor. Seperti untuk pembangunan gedung pemerintahan, pertanahan dan jasa serta layanan.

Berita terkait

Ancaman Bom, Lebih dari 50 Sekolah di Ibu Kota India Dievakuasi

4 jam lalu

Ancaman Bom, Lebih dari 50 Sekolah di Ibu Kota India Dievakuasi

Puluhan sekolah di wilayah ibu kota negara India dievakuasi pada Rabu 1 Mei 2024 setelah menerima ancaman bom melalui email

Baca Selengkapnya

AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

6 hari lalu

AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

Menteri Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyampaikan gambaran kondisi Jakarta setelah IKN beroperasi sebagai ibu kota negara.

Baca Selengkapnya

Ekonom Senior INDEF Sebut Indonesia Harus Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel

9 hari lalu

Ekonom Senior INDEF Sebut Indonesia Harus Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel

Meski tidak bersinggungan secara langsung dengan komoditas pangan Indonesia, namun konflik Iran-Israel bisa menggoncang logistik dunia.

Baca Selengkapnya

Ibu Kota Haiti Diserang Geng Bersenjata Jelang Transisi Pemerintahan

9 hari lalu

Ibu Kota Haiti Diserang Geng Bersenjata Jelang Transisi Pemerintahan

Geng-geng bersenjata melancarkan serangan baru di beberapa bagian ibu kota Haiti, Port-au-Prince, menjelang pelantikan pemerintahan baru

Baca Selengkapnya

Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel, Ekonom: Prioritaskan Anggaran untuk Sektor Produktif

10 hari lalu

Antisipasi Dampak Konflik Iran-Israel, Ekonom: Prioritaskan Anggaran untuk Sektor Produktif

Di tengah konflik Iran-Israel, pemerintah mesti memprioritaskan anggaran yang bisa membangkitkan sektor bisnis lebih produktif.

Baca Selengkapnya

Jakarta Bukan Ibu Kota, Jokowi Siap Pimpin Upacara Kemerdekaan di IKN

29 hari lalu

Jakarta Bukan Ibu Kota, Jokowi Siap Pimpin Upacara Kemerdekaan di IKN

Jakarta bukan lagi ibu kota. Presiden Jokowi siap memimpin upacara kemerdekaan di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Agustus nanti.

Baca Selengkapnya

Nasib Jakarta setelah Bukan Ibu Kota

29 hari lalu

Nasib Jakarta setelah Bukan Ibu Kota

Begini nasib Jakarta setelah bukan lagi menjadi ibu kota.

Baca Selengkapnya

Ekonom Indef soal Dugaan Korupsi di LPEI: Padahal Ekspor Andalannya Pemerintahan Jokowi

41 hari lalu

Ekonom Indef soal Dugaan Korupsi di LPEI: Padahal Ekspor Andalannya Pemerintahan Jokowi

Ekonom Indef, Didin S. Damanhuri sangat prihatin atas dugaan korupsi yang terendus di lingkaran LPEI. Padahal, kata dia, ekspor adalah andalan pemerintahan Jokowi

Baca Selengkapnya

Otorita Klaim Pemindahan Ibu Kota ke IKN Terjauh di Dunia

41 hari lalu

Otorita Klaim Pemindahan Ibu Kota ke IKN Terjauh di Dunia

Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mengklaim pemindahan ibu kota negara dari Jakarta ke IKN di Kalimantan Timur, pemindahan ibu kota terjauh di dunia.

Baca Selengkapnya

Imbas PPN Naik jadi 12 Persen, Indef Sebut Daya Saing Indonesia Bakal Turun

41 hari lalu

Imbas PPN Naik jadi 12 Persen, Indef Sebut Daya Saing Indonesia Bakal Turun

Kebijakan PPN di Tanah Air diatur dalam Undang-Undang-undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi Peraturan Perpajakan (HPP).

Baca Selengkapnya