Jokowi Sebut Semua Kampung Nelayan Akan Ditata Seperti Desa Ini

Sabtu, 16 Februari 2019 16:13 WIB

Presiden Joko Widodo alias Jokowi (kedua kiri) bersama Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti (ketiga kanan), Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah (kiri) dan Walikota Bengkulu Helmi Hasan (kedua kanan) meninjau kawasan permukiman nelayan tepi air di kampung nelayan Sumber Jaya, Bengkulu, Bengkulu, Jumat, 15 Februari 2019. Peninjauan tersebut untuk memastikan penataan kawasan permukiman tepi air di Bengkulu. ANTARA/David Muharmansyah

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo atau Jokowi mengunjungi Desa Sumber Jaya di Kota Bengkulu. Di sana, dia melihat dari dekat proyek penataan kawasan permukiman nelayan yang sudah dimulai sejak 2016.

Baca: Setelah Uninstall Bukalapak, Hastag #ShutDownJokowi Viral

Jokowi mengatakan permukiman nelayan di Kampung Sumber Jaya menjadi lebih tertata, para nelayan pun dapat menyandarkan kapalnya dengan baik.

"Pemerintah akan mengupayakan agar seluruh kampung nelayan digarap dan ditata seperti di Desa Sumber Jaya," kata Jokowi melalui akun Instagramnya, Sabtu, 16 Februari 2019.

Dia mengatakan Desa Sumber Jaya adalah satu dari sebelas lokasi permukiman nelayan yang ditata oleh pemerintah. Sepuluh desa lainnya, yaitu Kampung Beting di Pontianak, Kawasan Nelayan Indah di Medan, Kampung Kuin di Banjarmasin, Kampung Karangsong di Indramayu, Kampung Tegalsari di Tegal, Kampung Tambak Lorok di Semarang, Kampung Moro Demak di Demak, Kampung Untia di Makassar, Kampung Oesapa di Kupang, dan Kawasan Hamadi di Jayapura.

Advertising
Advertising

Dalam akun instagram, Jokowi mengunggah foto saat berjalan dan berbicara di Desa Sumber Jaya bersama Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti. Terlihat di belakangan mereka, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono.

Berita terkait

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

6 jam lalu

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

Justru, kata Muzani, Presiden Jokowi lah yang mendorong terselenggaranya pertemuan antara Prabowo dan Megawati.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

7 jam lalu

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

Pengamat Politik Adi Prayitno menilai pembentukan presidential club memiliki dua tujuan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

8 jam lalu

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

Salah satu poin penting dalam UU Desa tersebut adalah soal masa jabatan kepala desa selama 8 tahun dan dapat dipilih lagi untuk periode kedua,

Baca Selengkapnya

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

12 jam lalu

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

Beleid itu menyatakan uang pensiun sebagai salah satu hak kepala desa. Namun, besaran tunjangan tersebut tidak ditentukan dalam UU Desa.

Baca Selengkapnya

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

13 jam lalu

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

Panel Barus, mengatakan setelah Ganjar-Mahfud meraih suara paling rendah, PDIP cenderung menyalahkan Jokowi atas hal tersebut.

Baca Selengkapnya

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

16 jam lalu

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

Jokowi mengatakan dia dan pihak lain boleh ikut berpendapat jika dimintai saran soal susunan kabinet Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Sorotan Media Asing Soal Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda bagi Diaspora , Apa Alasan dan Syaratnya?

16 jam lalu

Sorotan Media Asing Soal Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda bagi Diaspora , Apa Alasan dan Syaratnya?

Menkomarinves Luhut Pandjaoitan buka kemungkinan kewarganegaraan ganda untuk diaspora. Apa saja alasan dan syaratnya?

Baca Selengkapnya

Ketahui 3 Aturan Baru Tentang Kepala Desa Dalam UU Desa

17 jam lalu

Ketahui 3 Aturan Baru Tentang Kepala Desa Dalam UU Desa

Pemerintah akhirnya mengesahkan UU Desa terbaru yang telah diteken Jokowi dan diwacanakan perubahannya sejak Mei 2022. Apa saja aturan barunya?

Baca Selengkapnya

Prabowo Ingin Buat Presidential Club, Tanggapan Jokowi hingga Pengamat Politik

17 jam lalu

Prabowo Ingin Buat Presidential Club, Tanggapan Jokowi hingga Pengamat Politik

Prabowo Subianto berkeinginan membuat klub kepresidenan atau presidential club

Baca Selengkapnya

Permintaan Tambah Masa Jabatan Kepala Desa Dikabulkan, Kok Bisa?

17 jam lalu

Permintaan Tambah Masa Jabatan Kepala Desa Dikabulkan, Kok Bisa?

Permintaan para kepala desa agar masa jabatannya ditambah akhirnya dikabulkan pemerintah. Samakah hasilnya dengan UU Desa?

Baca Selengkapnya