Harga Emas Antam Naik Lagi, Dijual Rp 651 Ribu per Gram

Reporter

Bisnis.com

Editor

Anisa Luciana

Kamis, 3 Mei 2018 12:45 WIB

Pekerja tengah menata kepingan emas berat 1 kilo di lokasi pembuatan emas Antam, Jakarta, 15 Juni 2015. Tempo/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Harga emas PT Aneka Tambang (Antam) di Jakarta pada perdagangan Kamis, 3 Mei 2018, mengalami kenaikan. Berdasarkan situs resmi Antam, harga emas per hari ini, pukul 08.01 WIB tercatat Rp 651 ribu per gram.

Harga jual tersebut naik Rp 2.000 per gram dibandingkan pada Rabu, 2 Mei 2018, yang berada pada level Rp 649 ribu per gram

Baca juga: Kurs Dolar AS Menguat, Harga Emas Berjangka Turun

Sementara itu, harga buyback (beli kembali) Antam hari ini juga naik Rp 4.000 ke level Rp 579 ribu per gram dari sebelumnya Rp 575 ribu per gram.

Berikut daftar harga emas Antam di LM Pulogadung, Jakarta, Kamis, 3 Mei 2018:

Advertising
Advertising

1 gram : Rp 651.000
2 gram : Rp 631.500
2.5 gram : Rp 627.200
3 gram : Rp 625.333
4 gram : Rp 622.500
5 gram : Rp 622.400
10 gram : Rp 617.500
25 gram : Rp 614.480
50 gram : Rp 613.460
100 gram : Rp 612.960
250 gram : Rp 612.460
500 gram : Rp 612.058

Sementara itu, pergerakan harga emas Comex terpantau fluktuatif pada perdagangan pagi ini, Kamis, 3 Mei 2018.

Harga emas Comex kontrak Juni 2018 dibuka dengan penurunan 0,01 persen atau 0,1 poin di level US$ 1.305,50 per troy ounce.

Pergerakannya berbalik menguat 3,20 poin atau 0,24 persen ke level US$ 1.308,70 per troy ounce pada pukul 08.01 WIB. Sepanjang pagi ini, harga emas bergerak pada kisaran US$ 1.305,20-US$ 1.300,30 per troy ounce.

BISNIS

Berita terkait

Hari Ini Harga Emas Antam Melonjak jadi Rp 1.327.000 per Gram

2 hari lalu

Hari Ini Harga Emas Antam Melonjak jadi Rp 1.327.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini naik Rp 17.000 menjadi Rp 1.327.000 per gram.

Baca Selengkapnya

Sidang Praperadilan Crazy Rich Surabaya Budi Said Melawan Kejaksaan Agung Digelar Hari Ini

2 hari lalu

Sidang Praperadilan Crazy Rich Surabaya Budi Said Melawan Kejaksaan Agung Digelar Hari Ini

Perkara jual beli emas antara Budi Said dengan PT Aneka Tambang (Antam) sudah bergulir sejak 2018.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 15.000 per Gram

3 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 15.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini turun sebesar Rp 15 ribu ke level Rp 1.310.000.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Antam Hari Ini Bertahan di Level Rp 1.325.000 per Gram

4 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Bertahan di Level Rp 1.325.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini stagnan dengan perdagangan kemarin.

Baca Selengkapnya

Pernah Ditolak, Crazy Rich Surabaya Budi Said Kembali Ajukan Praperadilan di Kasus Emas Antam

5 hari lalu

Pernah Ditolak, Crazy Rich Surabaya Budi Said Kembali Ajukan Praperadilan di Kasus Emas Antam

Crazy rich Surabaya, Budi Said, ditetapkan sebagai tersangka korupsi jual beli emas Antam oleh Kejaksaan Agung

Baca Selengkapnya

Hari Ini Harga Emas Antam Turun Seribu jadi Rp 1.325.000 per Gram

5 hari lalu

Hari Ini Harga Emas Antam Turun Seribu jadi Rp 1.325.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini turun seribu menjadi Rp 1.325.000 per gram.

Baca Selengkapnya

Stagnan, Harga Emas Antam Hari Ini Rp 1.326.000 per Gram

6 hari lalu

Stagnan, Harga Emas Antam Hari Ini Rp 1.326.000 per Gram

Harga emas PT Aneka Tambang atau emas Antam stagnan di level Rp 1.326.000 per gram dalam perdagangan Ahad, 28 April 2024

Baca Selengkapnya

Harga Emas Antam Turun Tipis Rp 1.000 menjadi Rp 1.319.000 per Gram

9 hari lalu

Harga Emas Antam Turun Tipis Rp 1.000 menjadi Rp 1.319.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini turun sebesar Rp 1 ribu ke level Rp 1.319.000 per gram.

Baca Selengkapnya

Turun Seribu, Harga Emas Antam Hari Ini Rp1.319.000 per Gram

9 hari lalu

Turun Seribu, Harga Emas Antam Hari Ini Rp1.319.000 per Gram

Harga emas batangan berada di posisi Rp1.320.000 per gram, kemarin.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Turun, Analis: Kekhawatiran terhadap Konflik Timur Tengah Mereda

10 hari lalu

Harga Emas Turun, Analis: Kekhawatiran terhadap Konflik Timur Tengah Mereda

Analisis Deu Calion Futures (DCFX) menyebut harga emas turun karena kekhawatiran terhadap konflik di Timur Tengah mereda.

Baca Selengkapnya