Karena Ini, Perempuan 'Wajib' Memiliki Perencanaan Keuangan

Sabtu, 21 April 2018 17:28 WIB

Ilustrasi perencanaan keuangan. Ploomy.com

TEMPO.CO, Jakarta - Vice CEO Jouska Financial Farah Dini Novita berpendapat, kebanyakan wanita tidak mengetahui tujuan membuat perencanaan keuangan. Padahal, roda selalu berputar. Apa yang akan terjadi belum tentu berjalan sesuai kehendak.

Misalnya, seseorang tiba-tiba perlu uang untuk membiayai orangtua yang sakit. Kondisi pekerjaan suami pun tak bisa diprediksi. Contoh lain adalah ketidaktahuan istri bagaimana mengelola keuangan keluarga setelah suami meninggal.

"Jadi selalu persiapkan untuk kemungkinan buruk," kata Farah usai Bincang Shopee soal investasi di Kedai Kopi 89 Kemang, Jakarta Selatan, Sabtu, 21 April 2018.

Simak: Awal Tahun 2018, Ini Tip Perencanaan Keuangan

Menurut Farah, ada saatnya seorang wanita harus mengurus keuangannya sendiri. Dia mengingatkan agar keinginan untuk belajar mengelola keuangan itu baru datang setelah masalah menerpa.

Advertising
Advertising

Karenanya, tak salah bila para wanita, khususnya istri membuat perencanaan keuangan. Farah membagikan beberapa tips untuk mengelola keuangan dengan baik.

Langkah pertama, hitung jumlah aset dan utang. Aset terbagi menjadi tiga, yakni aset lancar, aset investasi, dan aset guna. Perhatikan agar utang tak lebih besar dari nilai aset.

Selanjutnya, sisihkan penghasilan untuk tabungan atau investasi. Ketahui berapa pengeluaran per bulan. Perhatikan juga pembelian barang sehari-hari yang mengakibatkan pengeluaran membengkak.

"Harus tau apa aja kebocoran-kebocoran kita," ujar Farah.

Ikuti tips perencanaan keuangan hanya di Tempo.co

Berita terkait

Penting Diketahui, Besar Dana Pensiun agar Tak Menyusahkan Anak di Masa Tua

23 Desember 2023

Penting Diketahui, Besar Dana Pensiun agar Tak Menyusahkan Anak di Masa Tua

Berapa dana pensiun yang perlu disiapkan agar bisa mandiri dari sisi keuangan saat pensiun hingga usia 75 tahun sehingga tak menyusahkan anak-anak?

Baca Selengkapnya

7 Cara Terhindar dari Jeratan Pinjol Ilegal

24 November 2023

7 Cara Terhindar dari Jeratan Pinjol Ilegal

Tips terhindar dari jeratan pinjol ilegal, yaitu susun perencanaan keuangan, atur skala prioritas.

Baca Selengkapnya

Tips Mengelola Keuangan Rumah Tangga agar Lebih Hemat

27 Oktober 2023

Tips Mengelola Keuangan Rumah Tangga agar Lebih Hemat

Menyambut Hari Keuangan Nasional pada 30 Oktober 2023, Tokopedia membagi cara mengelola keuangan untuk yang baru berumah tangga.

Baca Selengkapnya

Malas Belajar Bikin Orang Terjebak Pinjol Ilegal

28 Agustus 2023

Malas Belajar Bikin Orang Terjebak Pinjol Ilegal

Generasi Z diimbau agar mulai belajar literasi keuangan sejak dini untuk menghindari gaya hidup mewah di luar kemampuan dan terjerat pinjol ilegal.

Baca Selengkapnya

Tips Capai Kemerdekaan Finansial bagi Pekerja Pemula

12 Agustus 2023

Tips Capai Kemerdekaan Finansial bagi Pekerja Pemula

tips mengatur keuangan buat pekerja pemula sehingga sukses pada usia muda sehingga bisa mencapai kemerdekaan finansial.

Baca Selengkapnya

Tips Kenalkan Anak Cara Kelola Keuangan ala Caca Tengker

24 Juli 2023

Tips Kenalkan Anak Cara Kelola Keuangan ala Caca Tengker

Caca Tengker mengajak orang tua mengenalkan cara mengelola keuangan kepada anak sejak dini. Berikut cara yang ia pilih.

Baca Selengkapnya

Beda Hemat dan Pelit, Jangan Gengsi Jual Beli Barang Bekas

3 Juli 2023

Beda Hemat dan Pelit, Jangan Gengsi Jual Beli Barang Bekas

Hemat dan pelit merupakan dua sifat yang berbeda. Cek bedanya dan kaitan dengan gaya hidup hemat atau frugal living yang baik diadaptasi dalam hidup.

Baca Selengkapnya

Haruskah Terjerat Utang demi Gaya Hidup?

11 Juni 2023

Haruskah Terjerat Utang demi Gaya Hidup?

Banyak orang rela berutang demi memenuhi gaya hidup yang di luar kemampuan keuangan, seperti nonton konser dan membeli gawai terbaru. Demi gengsi?

Baca Selengkapnya

Tips Bisa Menonton Konser Idola, Jangan Lupa Menabung

15 Mei 2023

Tips Bisa Menonton Konser Idola, Jangan Lupa Menabung

Aneka konser musik semakin banyak digelar di Indonesia. Berikut tips agar mimpi menonton konser musisi idola bisa terwujud.

Baca Selengkapnya

Penyebab dan Dampak Generasi Sandwich terhadap Diri Sendiri

8 Maret 2023

Penyebab dan Dampak Generasi Sandwich terhadap Diri Sendiri

Istilah generasi sandwich digunakan untuk menggambarkan orang yang tidak hanya menghidupi diri sendiri tapi juga orang tua dan anaknya.

Baca Selengkapnya