Kemenhub Gelar Rapat Koordinasi Angkutan Lebaran, Fokus 3 Hal Ini

Selasa, 30 Januari 2018 18:31 WIB

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi saat mencoba skyline menuju terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, 5 Desember 2017. Dalam uji coba itu Budi Karya mengatakan masih terus mengkaji masalah tarif kereta tersebut. Tempo/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta-Kementerian Perhubungan menggelar rapat koordinasi persiapan penyelenggaraan angkutan lebaran tahun 2018. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan kementeriannya berinisiatif membahas angkutan lebaran ini sedari awal demi sinergi yang lebih baik antara pihak penyelenggara.

Budi memaparkan, kebijakan angkutan lebaran terpadu ini akan difokuskan pada tiga hal, yakni pelayanan, keselamatan, dan keamanan. Dia berujar, pihaknya akan memastikan pelaksanaan tes uji narkoba kepada seluruh awak dan kelaikan sarana moda transportasi (rampcheck), pengawasan terhadap harga tiket, pengawasan terhadap pelayanan masing-masing moda transportasi, dan pendirian posko.

Baca: Menhub Pimpin Rapat Persiapan Angkutan Lebaran di Awal Tahun

Seperti lebaran tahun-tahun sebelumnya, Budi melibatkan sejumlah stakeholder dalam rapat koordinasi persiapan ini. Kementerian Perhubungan menggandeng Kementerian Dalam Negeri, Kepolisian Republik Indonesia dan Korps Lalu Lintas Polri, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, dan pemerintah daerah. Budi mengatakan pemerintah melalui sejumlah kementerian dan lembaga akan lebih meningkatkan kerja sama dalam penyelenggaraan angkutan lebaran tahun ini.

"Sinergitas itu bisa diciptakan sejak awal dan kita lihat dari pengalaman 2017 kemarin kita bisa berkoordinasi dengan semua unsur," kata Budi di kantor Kementerian Perhubungan, Jakarta, Selasa, 30 Januari 2018.

Advertising
Advertising

Ia mengatakan memang merencanakan sejak awal angkutan lebaran karena banyak hal-hal yang harus dikoordinasikan. "Kalau koordinasi baik, sarana prasarana juga dapat dipenuhi dengan baik," kata Budi menanggapi angkutan lebaran



Berita terkait

Pengembangan Stasiun Tanah Abang Ditargetkan Selesai Akhir Tahun Ini

20 jam lalu

Pengembangan Stasiun Tanah Abang Ditargetkan Selesai Akhir Tahun Ini

Proyek peningkatan dan pengembangan Stasiun Tanah Abang ditargetkan rampung pada akhir tahun ini.

Baca Selengkapnya

Kementerian Perhubungan Klaim Keselamatan Pelayaran Indonesia Diakui Dunia

1 hari lalu

Kementerian Perhubungan Klaim Keselamatan Pelayaran Indonesia Diakui Dunia

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengklaim bahwa keselamatan dan keamanan pelayaran kapal Indonesia telah diakui dunia internasional.

Baca Selengkapnya

Taruna STIP Jakarta Tewas Dianiaya Senior, Polisi Ungkap Penyebabnya

1 hari lalu

Taruna STIP Jakarta Tewas Dianiaya Senior, Polisi Ungkap Penyebabnya

Polisi mengungkap penyebab terjadinya penganiyaan di Kampus STIP Jakarta yang menyebabkan seorang taruna tewas.

Baca Selengkapnya

Jenazah Taruna STIP Jakarta Diterbangkan ke Bali Hari Ini

1 hari lalu

Jenazah Taruna STIP Jakarta Diterbangkan ke Bali Hari Ini

Jenazah Taruna STIP Jakarta korban penganiayaan seniornya akan diterbangkan ke kampung halamannya hari ini.

Baca Selengkapnya

Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Belum Aman untuk Penerbangan

3 hari lalu

Erupsi Gunung Ruang, Bandara Sam Ratulangi Belum Aman untuk Penerbangan

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan Bandara Sam Ratulangi, Manado belum aman untuk penerbangan akibat erupsi Gunung Ruang.

Baca Selengkapnya

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

3 hari lalu

17 Bandara Internasional Turun Status, BPS: Hanya Digunakan 169 Wisatawan Mancanegara

BPS mencatat hanya 169 wisatawan mancanegara yang menggunakan 17 Bandara yang kini turun status menjadi Bandara domestik.

Baca Selengkapnya

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

4 hari lalu

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

Badan Pusat Statistik mencatat tingkat inflasi pada momen Lebaran atau April 2024 sebesar 3 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

4 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

Kemenhub tetapkan Bandara Adi Soemarmo turun status dari bandara internasional menjadi bandara domestik. Ini kekhawatiran Sandiaga Uno,

Baca Selengkapnya

Kemenhub Putuskan Hanya 17 Bandara Internasional dan 17 Bandara Domestik di Indonesia, Apa Beda Keduanya?

4 hari lalu

Kemenhub Putuskan Hanya 17 Bandara Internasional dan 17 Bandara Domestik di Indonesia, Apa Beda Keduanya?

Kemenhub tetapkan 17 bandara internasional dan 17 bandara domestik di Indonesia. Kenapa?

Baca Selengkapnya

Ini 17 Bandara Internasional dan 17 Bandar Udara yang Turun Status

7 hari lalu

Ini 17 Bandara Internasional dan 17 Bandar Udara yang Turun Status

Kementerian Perhubungan memutuskan hanya ada 17 bandar udara yang berstatus bandara internasional dari semula 34 buah.

Baca Selengkapnya