Pertamina Akan Menutup 13 Sumur Minyak Ilegal di Jambi

Reporter

Antara

Editor

Anisa Luciana

Senin, 18 Desember 2017 12:13 WIB

Seorang anak melintas di sumur minyak Pertamina field Bunyu, Kalimantan Timur. TEMPO/Wahyu Setiawan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Pertamina EP Asset 1 bersama Pemerintah Provinsi Jambi berencana akan menutup sebanyak 13 sumur miyak ilegal atau illegal drilling yang berada di Desa Pompa Air, Kecamatan Bajubang Kabupaten Batanghari, Jambi.

Humas PT Pertamina EP Asset 1, Andrew, di Jambi pada Minggu, 17 Desember 2017, pihak Pertamina dan pemerintah provinsi bersama tim gabungan yang telah di SK-kan oleh Gubernur Jambi sebagai tim penutupan illegal drilling, akan menutup sebanyak 13 sumur ilegal yang dikelola masyarakat maupun pendatang di sana.

Penutupan resmi sumur minyak ilegal akan dilakukan dan dijadwalkan pada hari ini, Senin, 18 Desember 2017, di Desa Pompa Air Kecamatan Bajubang, Kabupaten Batanghari yang langsung disaksikan Wakil Gubernur Jambi Fachrori Umar bersama tim yang dibentuk oleh Gubernur beberapa waktu lalu.

Baca juga: Pertamina Gerojok Pasokan BBM dan Elpiji di 8 Lokasi Ini

Sampai saat ini sudah ada sebanyak 26 sumur minyak ilegal yang ditutup oleh pihak Pertamina dan tim, dan yang saat ini akan ditutup lagi sebanyak 13 sumur sehingga totalnya akan mencapai 39 sumur minyak ilegal atau illegal drilling.

Advertising
Advertising

"Selama beberapa waktu terakhir ini data Pertamina bahwa mereka bersama tim sudah menutup 26 sumur yang ada di Desa Pompa Air dan sekitarnya dimana, penutupan itu dilakukan secara bertahap oleh tim," kata Andrew.

Sampai saat ini pihak Pertamina dan tim terus berupaya untuk menutup semua sumur ilegal yang ada disana dan akan dilakukan bertahap hingga tidak ada lagi praktek ilegal sumur minyak di sana.

ANTARA

Berita terkait

Pertalite Akan Dihapus? Ini Pernyataan Luhut yang Jadi Awal Kabar Itu

1 hari lalu

Pertalite Akan Dihapus? Ini Pernyataan Luhut yang Jadi Awal Kabar Itu

Sempat beredar kabar di media sosial bahwa pemerintah akan menghentikan produksi Pertalite, bensin beroktan 90, yang selama ini dijual dengan subsidi

Baca Selengkapnya

Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

3 hari lalu

Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

Hingga Maret 2024, Pertamina Hulu Energi juga mencatatkan kinerja penyelesaian pengeboran tiga sumur eksplorasi.

Baca Selengkapnya

Daftar 7 Lowongan Kerja BUMN dan Swasta pada Mei 2024

3 hari lalu

Daftar 7 Lowongan Kerja BUMN dan Swasta pada Mei 2024

Sejumlah perusahaan Badan Usaha Milik Negara atau BUMN membuka lowongan kerja pada bulan Mei 2024 ini

Baca Selengkapnya

Pertamina Indonesian GM Tournament 2024: Pecatur Aditya Bagus Arfan dan Novendra Priasmoro Juara

5 hari lalu

Pertamina Indonesian GM Tournament 2024: Pecatur Aditya Bagus Arfan dan Novendra Priasmoro Juara

IM Aditya Bagus Arfan dan GM Novendra Priasmoro juara di pertandingan catur Pertamina Indonesian GM Tournament 2024.

Baca Selengkapnya

Gempa Garut, Pertamina Pastikan Operasional tetap Berjalan

8 hari lalu

Gempa Garut, Pertamina Pastikan Operasional tetap Berjalan

PT Pertamina Patra Niaga memastikan operasionalnya masih berjalan aman pascagempa di Garut, Jawa Barat pada Sabtu, 27 April 2024 lalu.

Baca Selengkapnya

Pertamina International Shipping Catat Penurunan Emisi Karbon 25.445 Ton

10 hari lalu

Pertamina International Shipping Catat Penurunan Emisi Karbon 25.445 Ton

PT Pertamina International Shipping mencatat data dekarbonisasi PIS turun signifikan setiap tahun.

Baca Selengkapnya

PGN Optimalkan Produk Gas Alam Cair

10 hari lalu

PGN Optimalkan Produk Gas Alam Cair

PGN mulai optimalkan produk gas alam cair di tengah menurunnya produksi gas bumi.

Baca Selengkapnya

Cara Mendaftar Sebagai Penerima LPG 3 Kg Bersubsidi

12 hari lalu

Cara Mendaftar Sebagai Penerima LPG 3 Kg Bersubsidi

Bagi masyarakat yang belum terdaftar sebagai pembeli LPG 3 kg harus menunjukkan KTP dan Kartu Keluarga (KK) di pangkalan atau penyalur resmi.

Baca Selengkapnya

Di Hannover Messe 2024, Pertamina Patra Niaga Bicara Pemerataan Energi Indonesia

13 hari lalu

Di Hannover Messe 2024, Pertamina Patra Niaga Bicara Pemerataan Energi Indonesia

PT Pertamina (Persero) dan PT Pertamina Patra Niaga, Sub Holding Commercial & Trading berpartisipasi dalam pameran industri terkemuka internasional

Baca Selengkapnya

Pertamina Geothermal Energy Dorong Program Pengelolaan Sampah

14 hari lalu

Pertamina Geothermal Energy Dorong Program Pengelolaan Sampah

PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) melakukan berbagai inisiatif untuk menjaga lingkungan.

Baca Selengkapnya