Ingin Rupiah Menguat, Jokowi Minta Direksi Bank Lakukan Ini

Reporter

Editor

Grace gandhi

Rabu, 9 September 2015 15:53 WIB

REUTERS/Cheryl Ravelo

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Joko Widodo mengaku hampir tiap hari mengumpulkan satu grup yang berisi tujuh orang untuk memberikan gambaran pertumbuhan ekonomi dan kinerja pemerintah, terutama terkait dengan serapan anggaran. Dalam pertemuan itu, Jokowi mengajak pengusaha mencairkan dolarnya di dalam negeri.

"Yang namanya pengusaha, perusahaan, takutnya dengan direksi perbankan. Tidak ditambah kreditnya kan takut," kata Jokowi sebelum membuka acara Indonesia Banking Expo, Rabu, 9 September 2015.

Jokowi menyampaikan permintaan kepada para direksi bank untuk mengajak para nasabahnya melaksanakan beberapa hal. Pertama, menggunakan rupiah saat bertransaksi di dalam negeri untuk membuat stabilisasi mata uang nasional. Jokowi juga ingin hasil ekspor dicairkan di dalam negeri, agar pencairan dolar menjadi rupiah dilakukan di Indonesia.

"Ini penting sekali, karena kita memerlukan dolar," ucap Jokowi. Presiden juga mengajak para nasabah tertib membayar pajak.

Berdasarkan saran Ketua Otoritas Jasa Keuangan, Jokowi ingin lembaga perbankan memberikan kemudahan bagi warga negara asing dalam pembukaan rekening valas di Indonesia dengan jumlah maksimal US$ 50 ribu hanya menggunakan paspor. Dengan kemudahan yang diberikan ini, Jokowi yakin aliran dolar bisa masuk ke Indonesia.

Meski nanti aliran uang yang masuk jumlahnya kecil, Jokowi tak mempermasalahkan, karena dana tersebut akan menjadi besar jika jumlahnya banyak. "Saya kira terobosan ini akan kita terus lakukan," tuturnya.

ALI HIDAYAT

Berita terkait

Respons Gerindra, Jokowi, dan Gibran soal Isu Tambah Kementerian di Kabinet Prabowo

46 menit lalu

Respons Gerindra, Jokowi, dan Gibran soal Isu Tambah Kementerian di Kabinet Prabowo

Isu penambahan kementerian di Kabinet Prabowo mendapat respons dari Presiden Jokowi, Gibran, dan Partai Gerinda. Apa katanya?

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Resmi Meluncurkan Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit

1 jam lalu

Presiden Jokowi Resmi Meluncurkan Pendidikan Dokter Spesialis Berbasis Rumah Sakit

Pendidikan Dokter Spesialis menjadi penting mengingat rasio dokter dibanding penduduk Indonesia sangat rendah, yakni 0,47 per 1.000 penduduk.

Baca Selengkapnya

Terkini: Pesan Jokowi ke Bos Apple dan Microsoft hingga Kisruh Penutupan Pabrik Sepatu Bata

2 jam lalu

Terkini: Pesan Jokowi ke Bos Apple dan Microsoft hingga Kisruh Penutupan Pabrik Sepatu Bata

Berita terkini ekonomi dan bisnis pada Selasa siang, 7 Mei 2024, dimulai dari pesan Presiden Jokowi saat bertemu dengan bos Apple dan Microsoft.

Baca Selengkapnya

Fenomena Pabrik Tutup sejak Awal Tahun, Jokowi: Mungkin Efisiensi, Kalah Bersaing..

2 jam lalu

Fenomena Pabrik Tutup sejak Awal Tahun, Jokowi: Mungkin Efisiensi, Kalah Bersaing..

"Karena mungkin efisiensi, karena kalah bersaing dengan barang-barang baru. Banyak hal," kata Jokowi soal fenomena pabrik tutup.

Baca Selengkapnya

Jokowi Ungkap Pesan yang Terus Disampaikannya ke Bos Apple hingga Microsoft

2 jam lalu

Jokowi Ungkap Pesan yang Terus Disampaikannya ke Bos Apple hingga Microsoft

Presiden Jokowi juga menyayangkan perangkat teknologi dan alat komunikasi yang Indonesia pakai masih didominasi barang-barang impor.

Baca Selengkapnya

Anggukan Jokowi soal Disebut Jadi Penjembatan Prabowo-Megawati

3 jam lalu

Anggukan Jokowi soal Disebut Jadi Penjembatan Prabowo-Megawati

Sebelumnya, Sekretaris Jenderal Partai Gerindra Ahmad Muzani mengungkapkan Presiden Jokowi yang mendorong terselenggaranya pertemuan antara Megawati dan Prabowo

Baca Selengkapnya

Jokowi soal Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen: Menumbuhkan Sebuah Optimisme

3 jam lalu

Jokowi soal Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen: Menumbuhkan Sebuah Optimisme

Presiden Jokowi mengatakan pertumbuhan ekonomi sebesar 5,11 persen di kuartal pertama tahun ini patut disyukuri.

Baca Selengkapnya

Jokowi Sebut Impor Produk Elektronik Bikin Defisit hingga Rp 30 Triliun Lebih

3 jam lalu

Jokowi Sebut Impor Produk Elektronik Bikin Defisit hingga Rp 30 Triliun Lebih

Jokowi menyayangkan perangkat teknologi dan alat komunikasi yang digunakan di Tanah Air saat ini masih didominasi oleh barang-barang impor.

Baca Selengkapnya

Jokowi Respons Rencana Prabowo Tambah Kementerian hingga 40

4 jam lalu

Jokowi Respons Rencana Prabowo Tambah Kementerian hingga 40

Orang-orang dekat Prabowo menceritakan bahwa Prabowo berupaya membangun koalisi besar untuk menguasai DPR.

Baca Selengkapnya

Seputar Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

4 jam lalu

Seputar Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

Jokowi mengharapkan pembukaan Indonesia Digital Test House (IDTH) di BBPPT dapat memperkuat ekosistem digital lokal. Berikut hal-hal seputar IDTH.

Baca Selengkapnya