BlackBerry Q10 Tak Berizin Banyak Beredar di Roxy

Reporter

Editor

Munawwaroh

Selasa, 21 Mei 2013 16:25 WIB

Menteri Perdagangan Gita Wirjawan melakukan inspeksi mendadak (sidak) terkait peredaran telepon seluler (ponsel) ilegal di Pusat Perbelanjaan Roxy, Jakarta (8/5). ANTARA/Yudhi Mahatma

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Perdagangan belum mengeluarkan izin edar produk Handphone (HP) BlackBerry jenis Q10. Namun di pusat-pusat penjualan barang elektronik, Blackberry dengan keypad fisik QWERTY dan kombinasi sistem operasi (OS) baru BlackBerry 10 ini sudah banyak beredar.

"Yang ditemukan di Roxy tidak ada izin beredar, hanya boleh dijual di negara-negara tetangga," kata Menteri Perdagangan Gita Wirjawan, Selasa, 21 Mei 2013.

Tak hanya jenis BlackBerry Q10 yang banyak diselundupkan. Untuk seri pendahulunya yakni BlackBerry Z10 pun masih banyak yang diselundupkan, meski untuk ponsel berlayar sentuh itu pemerintah telah mengeluarkan izin resmi.

Barang-barang ilegal itu umumnya diselundupkan dari Malaysia melalui Batam. Tujuannya jelas, untuk menghindari bea masuk sehingga para pedagang nakal itu bisa meraup untung lebih besar.

Beberapa pekan lalu, Gita Wirjawan sempat melakukan sidak ke ITC Roxy Mas, Jakarta. Gita menemukan beberapa jenis produk elektronik ilegal, termasuk BlackBerry Q10 dan Z10 diperjualbelikan. Saat itu Gita belum melakukan penyitaan. Dia meminta jajarannya untuk melaporkannya ke Pengadilan Tinggi DKI Jakarta.

Kini, setelah ada ketetapan dari pengadilan untuk melakukan penggeledahan dan penyitaan, Kementerian Perdagangan akan melanjutkan tugas mereka. Pusat-pusat penjualan barang elektronik akan dibersihkan dari produk ilegal.

PINGIT ARIA

Topik Terhangat:

Menkeu Baru
| PKS Vs KPK | Vitalia Sesha | Ahmad Fathanah | Perbudakan Buruh

Baca juga:

IHSG Cetak Rekor Baru Tembus 5.214

Hatta: Ini Empat Agenda Utama Chatib Basri

Hari Ini, SBY Lantik Chatib Jadi Menteri Keuangan

Sari Roti Koreksi Berita Soal Laba Usaha

Dahlan Iskan Semangati 10 Ribu Guru di Bogor

Berita terkait

Kementerian Perdagangan Sebut Waralaba Makanan dan Minuman Terbesar, Capai 47 Persen

2 hari lalu

Kementerian Perdagangan Sebut Waralaba Makanan dan Minuman Terbesar, Capai 47 Persen

Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan Isy Karim menyebut bisnis waralaba di sektor makanan dan minuman menjadi yang terbesar

Baca Selengkapnya

Barang Pekerja Migran Bebas Masuk tapi Harus Ikuti Peraturan Menteri Keuangan, Apa Saja Syaratnya?

9 hari lalu

Barang Pekerja Migran Bebas Masuk tapi Harus Ikuti Peraturan Menteri Keuangan, Apa Saja Syaratnya?

Kementerian Perdagangan menghapus pembatasan jumlah maupun jenis pengiriman atau barang impor milik pekerja migran (PMI) tapi tetap diawasi Bea Cukai

Baca Selengkapnya

Harga Produk Pertambangan Masih Fluktuatif

10 hari lalu

Harga Produk Pertambangan Masih Fluktuatif

Harga komoditas produk pertambangan yang dikenakan bea keluar fluktuatif, konsentrat tembaga dan seng masih naik pada periode Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Kemendag Sosialisasikan Permendag Nomor 7 Tahun 2024 Soal Pengaturan Impor

10 hari lalu

Kemendag Sosialisasikan Permendag Nomor 7 Tahun 2024 Soal Pengaturan Impor

Permendag nomor 3 tahun 2023 diklaim belum sempurna.

Baca Selengkapnya

Terkini: Pesan Zulkifli Hasan ke Pejabat Baru Dilantik terkait konflik Timur Tengah, AHY Serahkan 300 Sertifikat Gratis di Sulawesi Tenggara

15 hari lalu

Terkini: Pesan Zulkifli Hasan ke Pejabat Baru Dilantik terkait konflik Timur Tengah, AHY Serahkan 300 Sertifikat Gratis di Sulawesi Tenggara

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas melantik Pimpinan Tinggi Madya dan Pratama atau Pejabat Eselon I dan II Kementerian Perdagangan.

Baca Selengkapnya

Pameran Dekorasi Rumah Indonesia di Taiwan Raup Transaksi Rp 4,73 Miliar

15 hari lalu

Pameran Dekorasi Rumah Indonesia di Taiwan Raup Transaksi Rp 4,73 Miliar

Kementerian Perdagangan menggelar pameran dekorasi rumah Indonesia di Taiwan, total transaksi yang diperoleh Rp 4,73 miliar.

Baca Selengkapnya

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan Lantik 6 Pejabat Eselon I dan II, Berpesan Waspadai Situasi Geopolitik Timur Tengah

15 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan Lantik 6 Pejabat Eselon I dan II, Berpesan Waspadai Situasi Geopolitik Timur Tengah

Menteri Perdagangan melantik pejabat eselon I dan II. Dia berpesan agar siap menghadapi keadaan geopolitik Timur Tengah saat ini.

Baca Selengkapnya

Kini Impor Bahan Baku Plastik Tidak Perlu Pertimbangan Teknis Kemenperin

17 hari lalu

Kini Impor Bahan Baku Plastik Tidak Perlu Pertimbangan Teknis Kemenperin

Kementerian Perindustrian atau Kemenperin menyatakan impor untuk komoditas bahan baku plastik kini tidak memerlukan pertimbangan teknis lagi.

Baca Selengkapnya

Kementerian Perdagangan Sebut Utang Rafaksi Minyak Goreng Segera Dibayar

18 hari lalu

Kementerian Perdagangan Sebut Utang Rafaksi Minyak Goreng Segera Dibayar

Kementerian Perdagangan mengatakan bahwa utang rafaksi minyak goreng akan segera dibayarkan.

Baca Selengkapnya

Kemendag Gelar Festival Hari Konsumen Nasional

22 hari lalu

Kemendag Gelar Festival Hari Konsumen Nasional

Kementerian Perdagangan atau Kemendag menggelar festival untuk memperingati Hari Konsumen Nasional (Harkonas).

Baca Selengkapnya