KS-Posco Akan Tetap Bangun Pabrik di Cilegon  

Reporter

Editor

Senin, 11 Oktober 2010 14:17 WIB

ANTARA/Rosa Panggabean

TEMPO Interaktif, Jakarta - Menteri Badan Usaha Milik Negara Mustafa Abubakar mengatakan pembangunan pabrik hasil kerja sama PT Krakatau Steel (Persero) - Korea Pohang Iron and Steel Corporation (Posco) akan tetap dilaksanakan. Ini dilakukan walaupun sebelumnya ratusan warga berunjuk rasa di depan Kementerian BUMN agar Menteri mengkaji ulang kebijakan pembangunan pabrik tersebut.

"Pembangunan pabrik ini juga untuk kepentingan masyarakat Banten juga. Untuk pembangunan ekonomi, kita semua akan terbantu dengan itu," ujarnya melalui telepon.

Pada Senin pagi, ratusan massa yang mengaku warga Cilegon melakukan unjuk rasa di depan kantor Kementerian BUMN. Mereka menolak pembangunan pabrik kerja sama antara Krakatau Steel dan Posco di Cilegon. Mereka beralasan, tanah yang dipakai untuk membangun pabrik itu sebenarnya milik pemerintah daerah dan akan digunakan untuk membangun Pelabuhan Kubang Sari.

Mustafa menegaskan, penetapan hak atas tanah sudah dilakukan oleh Badan Pertanahan Nasional dan sudah sah bahwa tanah itu milik Krakatau Steel. "Saya berharap ini tidak akan menjadi masalah selanjutnya," ujar dia.

ASWIDITIYO NEDWIKA

Berita terkait

Dubes Jose: Rusia Mitra Tepat untuk Kembangkan PLTN di Indonesia

50 hari lalu

Dubes Jose: Rusia Mitra Tepat untuk Kembangkan PLTN di Indonesia

BUMN energi nuklir Rusia, Rosatom, telah sejak lama menawarkan kerja sama pengembangan PLTN ke Indonesia

Baca Selengkapnya

Kebutuhan Baja untuk Pembangunan IKN 9,5 Juta Ton, IISIA Sebut Produksi Lokal Masih Cukup

7 November 2023

Kebutuhan Baja untuk Pembangunan IKN 9,5 Juta Ton, IISIA Sebut Produksi Lokal Masih Cukup

Direktur Utama PT Krakatau Steel (Persero) Tbk atau KRAS, Purwono Widodo, mengatakan pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) membutuhkan total 9,5 juta ton baja hingga pembangunan tahap akhir.

Baca Selengkapnya

Dijuluki Dirut Spesialis BUMN Sakit, Inilah Profil Silmy Karim yang Bakal Dilantik Jadi Dirjen Imigrasi

27 Desember 2022

Dijuluki Dirut Spesialis BUMN Sakit, Inilah Profil Silmy Karim yang Bakal Dilantik Jadi Dirjen Imigrasi

Dirut Pt Krakatau Steel, Silmy Karim, terpilih sebagai Dirjen Imigrasi dan akan dilantik pada awal Januari 2023 mendatang.

Baca Selengkapnya

Dirut Krakatau Steel Silmy Karim Benarkan Dipilih Jadi Dirjen Imigrasi

27 Desember 2022

Dirut Krakatau Steel Silmy Karim Benarkan Dipilih Jadi Dirjen Imigrasi

Silmy Karim mengatakan pelantikannya sebagai Dirjen Imigrasi Kemenkumham akan dilaksanakan awal bulan depan.

Baca Selengkapnya

Prediksi Utang Lunas 17 Tahun Mendatang, Dirut Krakatau Steel: Bisa Lebih Cepat Lagi

30 November 2022

Prediksi Utang Lunas 17 Tahun Mendatang, Dirut Krakatau Steel: Bisa Lebih Cepat Lagi

Emiten baja PT Krakatau Steel (Persero) Tbk. (KRAS) memproyeksikan baru dapat melunasi sisa utang senilai US$1,7 miliar dalam 17 tahun.

Baca Selengkapnya

Kasus Krakatau Steel, 5 Tersangka Ditahan Kejaksaan Agung

18 Juli 2022

Kasus Krakatau Steel, 5 Tersangka Ditahan Kejaksaan Agung

Kejaksaan Agung mengatakan kasus ini bermula saat Krakatau Steel melakukan pengadaan proyek pabrik blast furnace complex pada 2011-2019.

Baca Selengkapnya

Krakatau Steel Kembali Catat Rekor Ekspor Baja

7 April 2022

Krakatau Steel Kembali Catat Rekor Ekspor Baja

Krakatau Steel optimistis terjadi peningkatan penjualan sepanjang 2022 dan lebih baik dari tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Krakatau Steel Cetak Rekor Penjualan Ekspor Mencapai 116.406 Ton pada Maret 2022

7 April 2022

Krakatau Steel Cetak Rekor Penjualan Ekspor Mencapai 116.406 Ton pada Maret 2022

Direktur Komersial Krakatau Steel Melati Sarnita mengatakan rekor penjualan ekspor mencapai 116.406 ton di Maret 2022.

Baca Selengkapnya

Silmy Karim Diangkat sebagai Ketua Umum Ikatan Alumni Trisakti

27 Maret 2022

Silmy Karim Diangkat sebagai Ketua Umum Ikatan Alumni Trisakti

Silmy Karim diangkat sebagai Ketua Umum IKA Trisakti sesuai keputusan Rapat Umum Anggota Luar Biasa (RUA LB)

Baca Selengkapnya

Kejagung Selidiki Dugaan Korupsi Pembangunan Pabrik PT Krakatau Steel

24 Februari 2022

Kejagung Selidiki Dugaan Korupsi Pembangunan Pabrik PT Krakatau Steel

Jaksa Agung mengatakan kasus akan naik ke penyidikan. Pihak yang bertanggung jawab adalah PT Krakatau Steel dan rekanan.

Baca Selengkapnya