Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menteri BUMN Pastikan KAI Travel Fair Tetap Ada Tahun Depan  

image-gnews
Menteri BUMN Rini Soemarno berfoto bersama para pengunjung KAI Travel Fair, di Jakarta Convention Center, 30 Juli 2017. TEMPO/Diko
Menteri BUMN Rini Soemarno berfoto bersama para pengunjung KAI Travel Fair, di Jakarta Convention Center, 30 Juli 2017. TEMPO/Diko
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Badan Usaha Milik Negara Rini Soemarno memastikan kegiatan KAI Travel Fair tetap akan diadakan di tahun depan. Salah satunya karena animo masyarakat yang begitu tinggi terhadap kegiatan ini.

“Insya Allah, karena melihat animonya seperti ini, maka tahun depan akan kami laksanakan kembali,” kata Rini Soemarno saat ditemui di Jakarta Convention Center, Ahad, 30 Juli 2017.

Rini menuturkan tahun depan KAI Travel Fair akan dilaksanakan kembali dengan penawaran dan pelayanan yang jauh lebih baik. Bahkan ia menginginkan perusahaan pelat merah yang bergerak di bidang transportasi lain juga bisa bersinergi dengan program-program travel fair yang diadakan PT KAI atau PT Garuda Indonesia Tbk.

Menurut Rini sinergi BUMN itu bisa dalam memberikan paket produk yang lebih baik lagi. Misalnya, ada kemungkinan maskapai penerbangan Citilink bekerja sama dengan Damri atau dengan Aerowisata Bus. “Macam-macamlah pokoknya, otaknya (saya) mulai jalan.”

Rini melihat di pameran hari ini, animo pengunjung masih baik, dan ia mengaku senang melihatnya. “Jadi ternyata masih banyak masyarakat yang senang berpergian dengan kereta api,” ujarnya.

Pagelaran KAI Travel hari ini memasuki hari terakhir, Rini menjelaskan pengunjung jauh menurun bila dibandingkan kemarin saat pameran dibuka. Namun ia mendengar sejak pukul 05:00 WIB hari ini juga sudah mulai berdatangan para pengunjung.

Pada Sabtu lalu, Rani Tresnawati termasuk salah satu dari banyak pengunjung pameran yang kecewa. Wanita berusia 42 tahun ini sedih karena impiannya berlibur ke Surabaya dengan menggunakan kereta api berbiaya murah gagal total karena pameran berlangsung ricuh.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bersama tiga anggota keluarganya, Rani sudah tiba di JCC pukul 05.00. Padahal ruang pameran di Hall B JCC baru dibuka pukul 10.00. Menurut dia, di pagi buta itu sudah banyak masyarakat yang mengantre. Panitia penyelenggara tampak tak sigap menghadapi pengunjung yang membeludak.

Rani semakin bingung dengan mekanisme pemotongan antrean yang dilakukan oleh panitia. "Jangan beginilah kasihan yang sudah antre. Kalau tidak siap mending tidak usah (adakan pameran)," katanya saat ditemui di JCC, Sabtu, 29 Juli 2017.

Awalnya, Rani ikut antrean yang sudah memanjang di luar ruangan. Namun oleh petugas para pengunjung diarahkan masuk ke aula kosong di samping tempat pameran utama. Panitia memang mengarahkan pengunjung ke ruangan kosong tersebut hanya sebagai tempat transit. Sambil menunggu kepadatan di ruang utama berkurang, pengunjung diminta mengecek kuota tiket lewat aplikasi.

Namun tampaknya tidak semua panitia menyampaikan informasi yang tepat ke pengunjung. "Saya dari luar, kata petugas yang masuk ke sini untuk yang bayar cash. Tapi ternyata disuruh pesan lewat aplikasi," kata Rani.

Kekesalan Rani bertambah saat mencoba memesan lewat salah satu aplikasi mitra PT KAI. Menurut dia, tiket yang tersisa di aplikasi sedikit. "Kalau bisa lewat internet ya mending di rumah," tuturnya.

DIKO OKTARA | AHMAD FAIZ

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Medsos Ramai Prajurit TNI Diduga Diam-diam Potret Penumpang Lain di Kereta Api, Ketahui Hak Privasi dan Jenis Data Pribadi

1 hari lalu

Memotret menggunakan telepon seluler. gigaom.com
Medsos Ramai Prajurit TNI Diduga Diam-diam Potret Penumpang Lain di Kereta Api, Ketahui Hak Privasi dan Jenis Data Pribadi

Seorang prajurit TNI diduga diam-diam memotret penumpang lain di kereta api. Ini jenis-jenis data pribadi yang harus dilindungi sebagai hak privasi.


PT KAI: 93.000 Tiket Kereta untuk Arus Balik Lebaran hingga 21 April Masih Tersedia

1 hari lalu

Penumpang Kereta Api Sawunggalih dari Kutoarjo saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
PT KAI: 93.000 Tiket Kereta untuk Arus Balik Lebaran hingga 21 April Masih Tersedia

PT KAI menyebutkan ada sebanyak 93 ribu lebih ketersediaan tempat duduk untuk keberangkatan arus balik Lebaran hingga Ahad mendatang, 21 April 2022.


Arus Balik: Jumlah Penumpang Kereta hingga Angka Kecelakaan Turun

3 hari lalu

Foto udara sejumlah kendaraan arus balik arah Jakarta terjebak kemacetan di Tol Jakarta-Cikampek (Japek), Karawang Timur, Jawa Barat, Senin 15 April 2024. Korlantas Polri memberlakukan contraflow dua lajur pada KM 72 Tol Cipali hingga KM 66 Tol Japek, tiga lajur pada KM 66-47 Tol Japek dan satu lajur pada 47-36 Tol Japek guna memperlancar arus balik Lebaran 2024. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Arus Balik: Jumlah Penumpang Kereta hingga Angka Kecelakaan Turun

Setelah Lebaran 2024, gelombang arus balik memulai perjalanan banyak orang kembali ke perantauan


Rute dan Syarat Beli Tiket KAI Diskon 20 Persen Mudik Lebaran Belakangan 2024

4 hari lalu

Penumpang Kereta Api Menoreh dari Semarang saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Rute dan Syarat Beli Tiket KAI Diskon 20 Persen Mudik Lebaran Belakangan 2024

PT KAI beri diskon 20 persen harga tiket kereta api melalui Promo Mudik Belakangan Ekstra Hemat pada 15-21 April 2024. Ini rutenya.


Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

4 hari lalu

Prami menyuguhkan makanan kepada penumpang kereta suite class compartment saat joy ride Jakarta-Cirebon, Rabu, 4 Oktober 2023. (Martha Warta Silaban/Tempo)
Begini Cara Pesan Makanan di Kereta Api secara Online yang Mudah

Berikut ini tata cara pesan makanan di kereta api secara online untuk orang lain melalui situs PT Reska Multi Usaha dan aplikasi Access by KAI.


Arus Balik Lebaran, KAI Tambah Perjalanan Kereta Relasi Yogyakarta-Gambir

4 hari lalu

Suasana Stasiun Tugu Yogyakarta Kamis 11 April 2024. Dok.istimewa
Arus Balik Lebaran, KAI Tambah Perjalanan Kereta Relasi Yogyakarta-Gambir

Tiket sudah dapat dibeli di aplikasi Access by KAI dan seluruh channel penjualan tiket kereta api lainnya.


Arus Balik Lebaran, Tiket Kereta Api Sribilah Utama Cukup Rp 105 Ribu

5 hari lalu

Kereta Api Sribilah Utama relasi Medan-Rantauprapat hadirkan promo untuk pelanggan yang ingin mudik lebih awal bersama keluarga. Foto: Istimewa
Arus Balik Lebaran, Tiket Kereta Api Sribilah Utama Cukup Rp 105 Ribu

PT Kereta Api Indonesia (KAI) memberlakukan tarif spesial selama masa arus balik lebaran. Tiket Kereta Api Sribilah Utama hanya Rp 105.000.


Belasan Ribu Penumpang Padati Stasiun Jember di Puncak Arus Balik Lebaran

5 hari lalu

Ilustrasi penumpang kereta api. ANTARA /Reno Esnir
Belasan Ribu Penumpang Padati Stasiun Jember di Puncak Arus Balik Lebaran

Belasan ribu penumpang memadati Stasiun Kereta Api Jember di puncak arus balik Lebaran hari ini.


Arus Balik Lebaran, KAI Operasikan 256 Kereta Api Jarak Jauh per Hari

5 hari lalu

Sejumlah pemudik menunggu kedatangan kereta api di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Senin 8 April 2024. PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 1 Jakarta mencatat keberangkatan penumpang mudik Lebaran 2024 untuk H-2 atau 8 April 2024 sebanyak 370.872 orang yang sudah berangkat dari Jakarta keberbagai kota tujuan di Jawa Timur, Jawa Tengah dan Jawa Barat. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Arus Balik Lebaran, KAI Operasikan 256 Kereta Api Jarak Jauh per Hari

PT KAI (Persero) bakal mengoperasikan 256 kereta api jarak jauh per hari pada arus balik lebaran. KAI juga menyediakan 150.924 tempat duduk selama arus balik.


Puncak Arus Balik Penumpang Kereta Api Diprediksi Hingga Esok

6 hari lalu

Penumpang Kereta Api Sawunggalih dari Kutoarjo saat tiba di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 13 April 2024. Arus Balik Lebaran 2024 sebanyak 46.474 penumpang tiba di Jakarta dengan rincian turun di Stasiun Pasar Senen 17.000 penumpang, Stasiun Gambir 15,500 penumpang, Bekasi 6.600 penumpang dan sisanya turun di beberapa stasiun Jakarta. Puncak arus balik lebaran 2024 sendiri diprediksi pada tanggal 13, 14, dan 15 April 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Puncak Arus Balik Penumpang Kereta Api Diprediksi Hingga Esok

Selama masa arus balik angkutan lebaran 2024, Daop 3 Cirebon menjalankan tujuh kereta api.