Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Airbus Mendapat Order 780 Pesawat Generasi A350 XWB

Editor

Saroh mutaya

image-gnews
Sebuah pesawat milik maskapai Emirates seri Airbus A380, mendarat dengan kondisi melawan angin sehingga pesawat terlihat sangat miring. Namun keahlian dari sang pilot, berhasil mendaratkan pesawat ini dengan selamat. Jerman, 26 September 2015. Dailymail
Sebuah pesawat milik maskapai Emirates seri Airbus A380, mendarat dengan kondisi melawan angin sehingga pesawat terlihat sangat miring. Namun keahlian dari sang pilot, berhasil mendaratkan pesawat ini dengan selamat. Jerman, 26 September 2015. Dailymail
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perusahaan pembuat pesawat terbang terkemuka di Eropa, Airbus telah mendapat order pesawat badan lebar yang ekstra inovasi A350 XWB sebanyak 780 pesawat pada September 2015.

Sebanyak 63 pesawat di antaranya di order oleh Singapore Airline (SIA)  yang 11 pesawat akan dikirim pada kuartal pertama 2016.

Untuk melihat  hasil pesawat A350XWB yang dipesan  SIA itu,  Singapore Airline mengundang 14 orang dari berbagai media di Asia, tiga di antaranya berasal dari Indonesia berkunjung ke kantor pusat dan pabrik Airbus  di Toulouse, Prancis, pada 10-15 Oktober.

Pada 2014 Airbus Group, kata Maria Luisa Lucas Ugena, Head of A350 Product Marketing Airbus, mempunyai  tenaga kerja sebanyak 138.000 orang, total pendapatan sekitar Euro60  miliar per tahun dan nilai order Euro857 miliar.

Airbus yang merupakan bagian dari Airbus Group  mempunyai tenaga kerja sebanyak 55.000 orang, 400 operator dan penapatan kira-kira sekitar Euro42 miliar per tahun.

Airbus mempunyai 11   production sites, 4 lokasi perakitan, 6 pusat pelatihan, 4 pusat  permesinan,  3 pusat pendukung customer, dan 10 pusat  penyimpanan material.

Menurut data September 2015, Airbus telah menjual sebanyak 16.000 pesawat dengan produksi sebanyak 60 pesawat per bulan.  Airbus memproduksi empat famili yaitu A320, A330, A350 XWB dan A380.

Pesawat famili A320 merupakan market leader dan  memberikan kontribusi terbesar sekitar 70% pada Airbus. Total order famili A320 mencapai  lebih dari 12.200 pesawat, telah dikirim lebih 6.700 pesawat dari kurang lebih  300 operator.

Pesawat  berbadan sempit ini  superior nyaman, rendah biaya dan kehanalan yang tinggi, pemakan bahan bakar yang rendah 20%.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lalu untuk famili A330 yang dikenal dengan pesawat badan sedang, ngirit bahan bakar 14%. Jumlah ordernya mencapai 1.550 pesawat dan in service lebih 1.200 pesawat dari kurang lebih 100 operator.

Setelah itu pesawat  badan lebar A350 XWB  (extra wide body) dengan teknologi yang ektra inovatif dan efisien serta hemat biaya operasional sebasar 25%.

Pesawat ini telah diorder lebih dari 780 pesawat dari 41 coustomer, 63 pesawat di antaranya order dari Singapore Airline.  Pesawat jenis ini telah dipesan oleh  30 negara, 3 allieances dan 5 perusahaan leasing.

Untuk kawasan Asia dan Pasific, terdapat 11 penerbangan yang telah mengorder pesawat A350XWB, salah satu di antaranya Singapore Airline. “

Sebelas pesawat A350XWB  pesanan Singapore Airline akan dikirim pada 2016 ,mulai Januari tahun 2016,” kata Tan Pee Teck, Senior Vice President Product & Services Singapore Airlines yang  merupakan pemakai pertama pesawat A350XWB.

Pesawat A380 merupakan pesawat jet badan lebar yang paling canggih. Pesawat itu merupakan solusi atas meningkatnya permintaan transportasi udara di dunia. 

Pesawat yang bertingkat dua ini bisa muat sebanyak 850 tempat duduk kalau semuanya kelas ekonomi. Terdapat 317 order,  sudah dikirim sebanyak 171 pesawat dan 18 customer.

 BISNIS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Hal Penting untuk Memudahkan Mudik Menggunakan Pesawat Terbang

1 hari lalu

Ilustrasi mudik dengan pesawat terbang. ANTARA/Fransisco Carolio
5 Hal Penting untuk Memudahkan Mudik Menggunakan Pesawat Terbang

Memesan tiket jauh hari sebelum mudik bisa menghindari naiknya harga tiket.


Posisi Kursi Pesawat yang Lebih Luas untuk Kaki Ini Disertai Tanggung Jawab Besar

3 hari lalu

Ilustrasi Kursi Pesawat atau bangku pesawat (Pixabay)
Posisi Kursi Pesawat yang Lebih Luas untuk Kaki Ini Disertai Tanggung Jawab Besar

Barisan kursi pesawat ini memiliki ruang yang cukup lega untuk kaki tapi menurut pramugari tidak semua orang bisa duduk di situ


Mengenang Wafatnya Bapak Dirgantara Indonesia, Nurtanio Pringgoadisuryo

7 hari lalu

Nurtanio. wikipedia.org
Mengenang Wafatnya Bapak Dirgantara Indonesia, Nurtanio Pringgoadisuryo

Sayangnya saat Nurtanio memasuki sekolah penerbangan di era kolonial Jepang itu dirinya hanya disuruh untuk mendorong dan membersihkan pesawat terbang


Tips Mengatasi Anak Menangis di Pesawat Terbang

33 hari lalu

Pramugari Cierra Mistt membagikan tips perjalanan di kanal Youtube-nya. (Youtube.com/Cierra Mistt)
Tips Mengatasi Anak Menangis di Pesawat Terbang

Momen anak menangis di pesawat terbang bisa menggangu wisatawan lain. Cara ini dapat membantu para orang tua menenangkan anak menangis


5 Makanan yang Dilarang Masuk Kabin Pesawat Terbang

46 hari lalu

Ilustrasi koper di kabin pesawat. Shutterstock
5 Makanan yang Dilarang Masuk Kabin Pesawat Terbang

Bberapa negara melarang makanan tertentu dimasukkan ke dalam tas jinjing di kabin pesawat terbang


5 Tips Menjaga Kebersihan Berpergian dengan Pesawat Terbang

46 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang. Unsplash.com/Mohammad Arrahmanur
5 Tips Menjaga Kebersihan Berpergian dengan Pesawat Terbang

Beberapa tips ini dapat membantu penumpang yang tetap ingin menjaga kebersihan selama di pesawat terbang


Tips untuk Wisatawan Lanjut Usia Traveling dengan Pesawat Terbang

56 hari lalu

Ilustrasi lansia traveling. Freepik.com/Rawpixel.com
Tips untuk Wisatawan Lanjut Usia Traveling dengan Pesawat Terbang

Wisatawan lanjut usia sering kali melakukan kesalahan saat traveling dengan pesawat terbang.


3 Tips Tidur Nyaman di Pesawat Terbang

25 Januari 2024

Ilustrasi penumpang pesawat terbang kelas ekonomi. Freepik.com/DC Studios
3 Tips Tidur Nyaman di Pesawat Terbang

Seorang pakar berbagi tips tidur dengan nyaman di pesawat terbang selama penerbangan jarak jauh


8 Etika Naik Pesawat Menurut Pakar

25 Januari 2024

Ilustrasi penumpang pesawat terbang. Unsplash.com/Mohammad Arrahmanur
8 Etika Naik Pesawat Menurut Pakar

Pakar etika membagikan beberapa hal yang sebaiknya diingat ketika naik pesawat terbang


8 Manfaat Smart Luggage, Koper Pintar Canggih yang Multifungsi

19 Januari 2024

Ilustrasi koper di kabin pesawat. Shutterstock
8 Manfaat Smart Luggage, Koper Pintar Canggih yang Multifungsi

Smart luggage dapat mengisi ulang baterai smartphone, tablet, hingga laptop. Koper pintar ini juga punya fitur anti maling.