Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Investor Korea Selatan Terus Bahas Terbang Langsung ke Lombok

Editor

Saroh mutaya

image-gnews
Air Koryo maskapai penerbangan satu-satunya asal Korea Utara, Aram Pan seorang pengamat penerbangan asal Singapura berhasil mengabadikan Maskapai terbaik asal Korea Utara. Tampak pramugari berfoto bersama di depan Ilyushin Il-18 bermesin turboprop, pesawat ini buatan tahun 1957. Dailymail.co.uk
Air Koryo maskapai penerbangan satu-satunya asal Korea Utara, Aram Pan seorang pengamat penerbangan asal Singapura berhasil mengabadikan Maskapai terbaik asal Korea Utara. Tampak pramugari berfoto bersama di depan Ilyushin Il-18 bermesin turboprop, pesawat ini buatan tahun 1957. Dailymail.co.uk
Iklan

TEMPO.CO, Mataram -- Upaya menjadikan NTB, khususnya Pulau Lombok sebagai destinasi favorit bagi wisatawan dan investor khususnya dari Korea Selatan terus digagas.

Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu NTB Lalu Gita Ariyadi mengatakan, Duta Besar RI di Seoul Cecep Herawan telah menyampaikan kepada Gubernur NTB tentang rencana Korean Air, Jin Air dan Hanjin Travel untuk menjajaki direct flight Incheon - LIA.

"Rencana penjajakan tersebut rupanya sangat serius. Vice President Jin Air Kwang Ho Ko, Sales Manager Jin Air Min Goo Kang, Deputy GM Korean Air Sang Hoon Yoo, Vice President Hanjin Travel Hong Jae Lim dan rombongan telah menghadap Wakil Gubernur NTB menyampaikan minatnya untuk menyediakan airline yang Low Cost Carrier yang diawali dengan carter flight hingga penerbangan berjadwal," ujar Gita melalui pesan singkat yang diterima Bisnis.com di Mataram, Selasa, 2 Mei 2017.

Dalam pertemuan tersebut, lanjut Gita, Wakil Gubernur NTB Muhammad Amin menyambut baik rencana maskapai penerbangan Korea Selatan tersebut. Amin meminta pejabat SKPD terkait untuk mengawal dan memfasilitasi agar rencana penerbangan langsung Korea Selatan - Lombok ini segera terwujud.

"Bila perlu tahun 2017 ini, Korean Air atau Jin Air sudah harus landing di LIA, pinta Wagub seperti itu," ujar Gita.

Sementara itu, General Manajer Angkasa Pura I Lombok International Airport I Gusti Ngurah Ardita juga sangat antusias akan akan memberikan berbagai kemudahan agar rencana ini terwujud.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain memaparkan kondisi teknis, Ngurah juga mengundang delegasi maskapai Korea berkunjung ke lokasi bandara LIA untuk melihat dari dekat kondisi terminal, apron, taxi way, run way dan lain-lain serta rencana pengembangan LIA.

Ketua Asita NTB Umbu Dewanto menambahkan komunikasi yang sudah terjalin antara ASITA NTB dengan Hanjin Travel yang dalam tahap awal mungkin akan melakukan carter flight untuk membawa dan mempromosikan potensi wisata dan investasi NTB kepada masyarakat dan investor Korea.

Diharapkan dengan terbukanya jalur penerbangan langsung tersebut bisa menambah jumlah wisatawan mancanegara yang datang ke Indonesia khususnya ke NTB.

BISNIS.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Maskapai Ubah Rute Penerbangan Usai Dugaan Serangan Israel ke Iran

4 jam lalu

Orang-orang berkumpul saat militer Israel memamerkan apa yang mereka katakan sebagai rudal balistik Iran yang mereka ambil dari Laut Mati setelah Iran meluncurkan drone dan rudal ke arah Israel, di pangkalan militer Julis, di Israel selatan 16 April 2024. REUTERS/Amir Cohen
Maskapai Ubah Rute Penerbangan Usai Dugaan Serangan Israel ke Iran

Usai dugaan serangan Israel ke Iran, sejumlah maskapai penerbangan mengubah rute.


Alasan Kursi Pesawat yang Bisa Direbahkan Mulai Ditinggalkan

7 jam lalu

Ilustrasi Kursi Pesawat atau bangku pesawat (Pixabay)
Alasan Kursi Pesawat yang Bisa Direbahkan Mulai Ditinggalkan

Selama ini perbedatan tentang merebahkan kursi pesawat memang sedikit meresahkan. Maskapai penerbangan mulai mengganti kursi yang lebih ringan


Maskapai Penerbangan ini Buat Penerbangan Misterius yang Tidak Diketahui Tujuannya

3 hari lalu

Maskapai penerbangan SAS. Instagram.com/@flysas/@bravojulietspotting
Maskapai Penerbangan ini Buat Penerbangan Misterius yang Tidak Diketahui Tujuannya

Salah satu penumpang merasa antusias mengikuti penerbangan yang memberikan pengalaman unik


Setelah Lufthansa, Giliran Qantas Airways Hindari Kawasan Timur Tengah

5 hari lalu

Qantas Airlines. Appointmentgroup
Setelah Lufthansa, Giliran Qantas Airways Hindari Kawasan Timur Tengah

Penerbangan Australia, Qantas Airways, menyusul Lufthansa, menangguhkan penerbangan hingga mengalihkan rute akibat ancaman balasan Iran ke Israel.


Aturan Baru Bandara Ini Tradisi Puluhan Tahun Terancam Dihentikan

11 hari lalu

Ilustrasi pesawat komersil parkir di bandara.  REUTERS/Ivan Alvarado
Aturan Baru Bandara Ini Tradisi Puluhan Tahun Terancam Dihentikan

Bandara Dublin menerapkan aturan keamanan baru di sisi airside


Amankah Terbang saat Gerhana Matahari Total?

12 hari lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Amankah Terbang saat Gerhana Matahari Total?

Beberapa maskapai penerbangan bahkan menawarkan pengalaman khusus untuk perjalanan gerhana matahari total.


Mengapa Bisa Terjadi Perut Kembung Saat Penerbangan dan Apa Saja Dampaknya?

17 hari lalu

Ilustrasi perut kembung. Sina.com
Mengapa Bisa Terjadi Perut Kembung Saat Penerbangan dan Apa Saja Dampaknya?

Perut kembung pada saat bepergian dengan penerbangan pesawat kerap terjadi karena perubahan tekanan udara dan pola makan.


Tips dapat Tiket Pesawat Murah Tanpa Skiplagging

17 hari lalu

Ilustrasi Tiket pesawat (pixabay.com)
Tips dapat Tiket Pesawat Murah Tanpa Skiplagging

Ada beberapa tips untuk mendapatkan tiket pesawat murah tanpa harus skiplagging


Berburu Tiket Murah dengan Teknik Skiplagging, Apa Itu?

17 hari lalu

ilustrasi tiket pesawat (pixabay.com)
Berburu Tiket Murah dengan Teknik Skiplagging, Apa Itu?

Apakah sudah pernah mendengar istilah skiplagging sebelumnya?


Menhub Minta Maskapai Tak Naikkan Tarif Pesawat pada Musim Mudik Lebaran: Ada Sanksi

19 hari lalu

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi saat meninjau kesiapan pesawat dan bandara menjelang mudik Lebaran 2024 di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang pada Jumat, 29 Maret 2024. Tempo/Novali Panji
Menhub Minta Maskapai Tak Naikkan Tarif Pesawat pada Musim Mudik Lebaran: Ada Sanksi

Budi Karya Sumadi meminta maskapai penerbangan tidak mematok harga pesawat melebihi TBA menjelang arus mudik dan balik Lebaran 2024.