Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

60 Tahun Hubungan RI-Jepang, Ini Harapan Pemerintah

image-gnews
Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe (tengah) menerima Utusan  Khusus  Indonesia untuk  Jepang, yang juga Ketua Umum Perhimpunan Alumni dari Jepang (Persada) Rachmat Gobel (kiri) didampingi Ketua Dewan Penasehat Persada Ginanjar Kastasasmita disela-sela kunjungan PM Jepang ke Indonesia, di Jakarta, 15 Januari 2017. ANTARA/HO/Adya
Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe (tengah) menerima Utusan Khusus Indonesia untuk Jepang, yang juga Ketua Umum Perhimpunan Alumni dari Jepang (Persada) Rachmat Gobel (kiri) didampingi Ketua Dewan Penasehat Persada Ginanjar Kastasasmita disela-sela kunjungan PM Jepang ke Indonesia, di Jakarta, 15 Januari 2017. ANTARA/HO/Adya
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kunjungan kenegaraan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe ke Indonesia pada 15-16 Januari 2017 merupakan kunjungan pemimpin negara pertama di Indonesia tahun ini.

Selain berfokus pada kerja sama di bidang lingkungan, kehadiran PM Shinzo Abe diharapkan merealisir segala program kerja sama yang telah dilaksanakan sebelum ini seperti proyek mass rapid transit (MRT), rencana pembangunan pelabuhan Patimban dan lain-lain.

Baca Juga: Empat Permintaan Indonesia Kepada Jepang

Wakil Ketua PERSADA (Perhimpunan Alumni Jepang Indonesia), Heru Santoso mengatakan  sejak lama ada keuntungan tersendiri dalam melakukan kerja sama dengan pemerintah Jepang. Yakni selalu terjadi transfer atau alih teknologi dari Pemerintah Jepang ke Indonesia.

"Coba perhatikan dalam pembangunan MRT sekarang.Yang dari Jepang hanya pentolan-pentolannya  saja,tapi secara keseluruhan para pekerja dan teknisinya berasal dari Indonesia. Ini jelas menguntungkan masyarakat Indonesia,karena terjadi transfer ilmu," ucap Heru dalam keterangan tertulis yang diterima Tempo, Senin 16 Januari 2017.

Sebelumnya, pada Minggu 15 Januari 2017, PERSADA mengadakan pertemuan dengan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe di Hotel Fairmont Jakarta. Dalam pertemuan tersebut, Ketua Dewan Penasehat PERSADA Ginanjar Kartasasmita menyampaikan sambutan atas kesediaan PM Jepang untuk bertemu dengan sejumlah pengurus dan perwakilan PERSADA.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Jokowi-PM Shinzo Abe Diskusikan Blok Masela dan Kereta Cepat 

Hal lain yang diharapkan dari kerja sama Indonesia Jepang ini adalah meningkatnya jumlah wisatawan Jepang ke Indonesia atau dari Indonesia ke Jepang. Selain meningkatkan devisa bagi Indonesia, hal ini juga memberikan input positif bagi masyarakat Indonesia.

Heru merasa  yakin akan besar dan tingginya komitmen Pemerintah Jepang terhadap Indonesia."Jadi jangan tanya lagi nilai investasi,"kata dia.

Menurut Heru, tanggapan pemerintah juga positif, yang ditandai diangkatnya Rachmat Gobel menjadi utusan khusus Pemerintah RI untuk pemerintah Jepang." Ini kan positif sekali."

SETIAWAN ADIWIJAYA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Fenomena Serangan Penusukan dan Penembakan ke Tokoh Asia: Dari Shinzo Abe hingga Wiranto

4 Januari 2024

Fenomena Serangan Penusukan dan Penembakan ke Tokoh Asia: Dari Shinzo Abe hingga Wiranto

Pemimpin partai oposisi Korea Selatan, Lee Jae-myung, tengah dirawat di rumah sakit setelah aksi penusukan di lehernya


Kronologi Serangan Penusukan Terhadap Pemimpin Oposisi Korea Selatan Lee Jae Myung

3 Januari 2024

Pemimpin partai oposisi Korea Selatan Lee Jae-myung terjatuh setelah ditikam oleh pria tak dikenal saat berkunjung ke Busan, Korea Selatan, 2 Januari 2024. Yonhap via REUTERS
Kronologi Serangan Penusukan Terhadap Pemimpin Oposisi Korea Selatan Lee Jae Myung

Polisi menyebut seorang pria berusia 67 tahun melakukan penusukan terhadap Lee, 59 tahun, dengan pisau 18 cm yang dibeli secara online.


Menteri Jepang Ramai-ramai Mundur Karena Terlibat Kasus Suap

15 Desember 2023

Perdana Menteri Jepang Fumio Kishida. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Menteri Jepang Ramai-ramai Mundur Karena Terlibat Kasus Suap

Empat menteri di Jepang dan wakilnya ramai-ramai mundur karena kasus skandal tiket.


Bamsoet Dorong Peningkatan Kerjasama Bilateral

30 November 2023

Bamsoet Dorong Peningkatan Kerjasama Bilateral

Hadiri Peringatan 50 Tahun Hubungan Diplomatik Korea-Indonesia, Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Peningkatan Kerjasama Bilateral


Bamsoet Dorong Peningkatan Hubungan Bilateral Indonesia-Thailand

27 November 2023

Bamsoet Dorong Peningkatan Hubungan Bilateral Indonesia-Thailand

Bertemu Duta Besar RI untuk Thailand, Ketua MPR RI Bamsoet Dorong Peningkatan Hubungan Bilateral Indonesia - Thailand


Sidang Tersangka Pembunuhan Shinzo Abe Ditunda Gara-gara Paket Mencurigakan

12 Juni 2023

Sidang Tersangka Pembunuhan Shinzo Abe Ditunda Gara-gara Paket Mencurigakan

Tersangka pembunuh Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe, gagal disidang hari ini karena paket misterius yang dikirim ke pengadilan.


Istri Mendiang PM Shinzo Abe Terima Lukisan Karya SBY dan Dipo Alam

13 Mei 2023

Istri mendiang mantan PM Jepang Shinzo Abe, Akie Abe (tengah) menerima lukisan karya Presiden ke-enam RI Susilo Bambang Yudhoyono dan Dipo Alam di Tokyo, Jumat 12 Mei 2023. (KBRI Tokyo)
Istri Mendiang PM Shinzo Abe Terima Lukisan Karya SBY dan Dipo Alam

Dipo Alam, mantan Sekretaris Kabinet RI, melukis sosok mendiang PM Shinzo Abe berbusana batik.


Mendag Bahas Peningkatan Hubungan Ekonomi Bilateral Indonesia - Inggris

10 Maret 2023

Mendag Bahas Peningkatan Hubungan Ekonomi Bilateral Indonesia - Inggris

Indonesia dan Inggris telah memiliki forum Joint Economic and Trade Committee (JETCO)


Kejaksaan Jepang Mendakwa Pembunuh Shinzo Abe

13 Januari 2023

Polisi menangkap Tetsuya Yamagami, tersangka penembak Shinzo Abe di Nara, Jepang barat, Jumat, 8 Juli 2022. Tersangka ditangkap segera setelah menembak Abe. Asahi Shimbun/via REUTERS
Kejaksaan Jepang Mendakwa Pembunuh Shinzo Abe

Kejaksaan Jepang mendakwa Tetsuya Yamagami, pria yang diduga membunuh mantan Perdana Menteri Shinzo Abe.


Jokowi Targetkan Nilai Perdagangan dengan Vietnam Capai US$ 15 Miliar

22 Desember 2022

Presiden Joko Widodo atau Jokowi (kanan) berjabat tangan dengan Perdana Menteri Vietnam Nguyen Xuan Phuc (kiri) saat pertemuan bilateral Indonesia-Vietnam di sela-sela KTT ASEAN ke-34 di Bangkok, Thailand, Sabtu, 22 Juni 2019. ANTARA
Jokowi Targetkan Nilai Perdagangan dengan Vietnam Capai US$ 15 Miliar

Jokowi menyebut dalam pertemuan hari ini, dirinya telah menandatangani tiga MoU atau nota kesepahaman tentang kerja sama.