Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Isuzu Mu-X Baru Dirilis di Bangkok International Motor Show

image-gnews
Isuzu Mu-X yang dipamerkan dalam Bangkok International Motor Show (BIMS), Challenger Hall, Impact Muangthong, Thailand yang berlangsung pada 23 Maret - 3 April 2016. TEMPO/Pingit Aria
Isuzu Mu-X yang dipamerkan dalam Bangkok International Motor Show (BIMS), Challenger Hall, Impact Muangthong, Thailand yang berlangsung pada 23 Maret - 3 April 2016. TEMPO/Pingit Aria
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Isuzu meluncurkan varian terbaru Isuzu Mu-X di Bangkok International Motor Show (BIMS) 2016. Pameran otomotif ini berlangsung pada 23 Maret - 3 April 2016 di Challenger Hall, Impact Muangthong, Thailand.

Isuzu Mu-X menggunakan mesin RZ4E-TC 1,9 liter turbo-Diesel bertenaga 147,9 Tk dengan torsi 350 Nm. Jantung mekanis tersebut dikawinkan dengan sistem transmisi manual 6 percepatan atau 6 speed RevTronic. Mobil baru ini tersedia dalam varian penggerak dua roda dan empat roda. "Kami mengusung konsep Blue Power dalam model baru ini," kata Asistant General Manager Tri Petch Isuzu Sales Co. Ltd, Jirayuth Adhidhebnarangkura di area pameran, Bangkok, Selasa 22 Maret 2016.

Blue Power merupakan konsep ramah lingkungan yang diperkenalkan Isuzu sejak akhir tahun lalu. Dengan teknologi ini, Jirayuth mengklain mesin Isuzu dapat menghemat bahan bakar hingga 19 persen dengan tambahan tenaga hingga 10 persen dibanding mesin mobil biasa.

Di Indonesia, keberadaan Isuzu Mu-X masih kalah dengan pesaingnya, Toyota Fortuner ataupun Mitsubishi Pajero Sport. Namun SUV ini memiliki reputasi yang baik di sejumlah negara termasuk Thailand yang menjadi basis produksinya. "Kami mengakui bahwa Isuzu Mu-X masih dalam tahap awal memasuki market Indonesia, tapi kami yakin bahwa Isuzu Mu-X merupakan produk yang layak dipertimbangkan dan dimiliki oleh para pecinta SUV di Indonesia," jelas Ernando Demily Marketing Director Light Commercial Vehicle (LCV) P.T. Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tak hanya Mu-X, di Bangkok International Motor Show, Isuzu juga mengusung model anyar D-max dan selusin mobil lain. Area pamer pabrikan Jepang ini ada di zone A bersama 20-an merek kendaraan lain. BIMS 2016 menempati area seluas 140.000 meter persegi dan diklaim sebagai tempat pameran terluas di Asia.

PINGIT ARIA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Teten Dorong Industri Otomotif Bermitra dengan UMKM Komponen, Sambut Pengembangan EV

47 hari lalu

Pengunjung melihat mobil yang dipamerkan dalam Indonesian International Motor Show (IIMS) 2024 di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Jumat 16 Februari 2024. Pameran otomotif IIMS 2024 yang berlangsung 15-25 Pebruari itu diikuti sebanyak 188 merek meramaikan IIMS 2024, termasuk diantaranya 53 merek kendaraan roda empat dan dua berbahan dasar mesin dan listrik dengan target transaksi mencapai Rp5,3 triliun. TEMPO/Tony Hartawan
Teten Dorong Industri Otomotif Bermitra dengan UMKM Komponen, Sambut Pengembangan EV

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mendorong UMKM diberi andil lebih besar dalam industri otomotif.


Kemenkomarves Bicara Industri Otomotif ASEAN, Indonesia Unggul di Mobil Penumpang

55 hari lalu

Deputi Bidang Koordinasi Infrastruktur dan Transportasi Kemenko Marves, Rachmat Kaimuddin, saat ditemui di kantor Kemenko Marves, Jakarta Pusat pada 18 Agustus 2023. TEMPO/Amelia Rahima Sari.
Kemenkomarves Bicara Industri Otomotif ASEAN, Indonesia Unggul di Mobil Penumpang

Sebanyak 54 persen kendaraan yang diekspor merupakan mobil tujuh kursi. Karena itu Indonesia berpotensi menjadi hub industri otomotif ASEAN.


Ganjar di IIMS 2024: yang Beli Mobil Banyak, Tapi yang Antre Beras Juga Banyak

23 Februari 2024

Ganjar Pranowo hadir di IIMS 2024. (TEMPO/ Erwan Hartawan)
Ganjar di IIMS 2024: yang Beli Mobil Banyak, Tapi yang Antre Beras Juga Banyak

Ganjar mengatakan bahwa pembeli mobil saat ini cukup banyak, namun masyarakat yang mengantre beras juga disebut banyak.


TMMIN Terima Penghargaan Lighthouse Industry 2024

21 Februari 2024

TMMIN dapat penghargaan Lighthouse Industry 2024 dari Kementerian Perindustrian. (Dok TMMIN)
TMMIN Terima Penghargaan Lighthouse Industry 2024

TMMIN menerima penghargaan Lighthouse Industry 2024 setelah dianggap berkontribusi dalam meningkatkan produktivitas dan daya saing industri otomotif.


Isuzu Tak Ambil Pusing Kedatangan Toyota Rangga

27 Januari 2024

 Isuzu Traga siap dieskpor ke negara tetangga. TEMPO/Wira Utama
Isuzu Tak Ambil Pusing Kedatangan Toyota Rangga

Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) tak ambil pusing rencana kelahiran calon pikap baru Toyota Rangga. Simak selengkapnya di sini:


Pabrik UD Trucks Bakal Pindah dari Thailand ke Indonesia, Begini Kata Isuzu

27 Januari 2024

Isuzu Logo (Raju Febrian/TEMPO)
Pabrik UD Trucks Bakal Pindah dari Thailand ke Indonesia, Begini Kata Isuzu

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang sempat mengklaim produksi UD Trucks dari Thailand bakal dipindahkan ke fasilitas PT Isuzu Astra Motor Indonesia.


Isuzu Indonesia Belum Tertarik Masuk ke Segmen Big Bus

26 Januari 2024

Microbus Isuzu Traga dipamerkan dalam ajang GIIAS 2019. TEMPO/Muhammad Kurnianto
Isuzu Indonesia Belum Tertarik Masuk ke Segmen Big Bus

Isuzu Indonesia pernah memamerkan sasis bus besar LT Series dalam pameran GIIAS 2017 namun peminatnya disebut minim.


Penjualan Isuzu di Indonesia Meningkat, Model Elf Jadi yang Terlaris

26 Januari 2024

Booth Isuzu di pameran otomotif GIIAS 2022. 12 Agustus 2022. TEMPO/Wawan Priyanto
Penjualan Isuzu di Indonesia Meningkat, Model Elf Jadi yang Terlaris

Sepanjang 2023, Isuzu berhasil menjual 30.085 unit dengan market share sebesar 27,7 persen.


Isuzu Optimistis Penjualan 2024 Tetap Tumbuh, Meskipun Ada Kekhawatiran Tahun Politik

26 Januari 2024

Industri rantai pendingin, F&B termasuk juga di dalamnya, memiliki potensi yang besar di Indonesia. (Foto: Isuzu)
Isuzu Optimistis Penjualan 2024 Tetap Tumbuh, Meskipun Ada Kekhawatiran Tahun Politik

PT Isuzu Astra Motor Indonesia optimistis bahwa capaian penjualannya pada 2024 tetap tumbuh.


Honda Gandeng Isuzu Uji Coba Truk Hidrogen di Jepang

29 Desember 2023

Honda bekerja sama dengan Isuzu uji coba truk hidrogen di Jepang. (Honda)
Honda Gandeng Isuzu Uji Coba Truk Hidrogen di Jepang

Honda Motor Co., Ltd bekerja sama dengan Isuzu Motors Limited untuk menguji coba truk berbahan bakar hidrogen GIGA Fuel Cell.