Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

KAI Wisata Buka Lowongan Kerja untuk SMA hingga S1, Simak Persyaratannya

image-gnews
Peserta menarik lokomotif dengan tali saat lomba tarik lokomotif di Depo Lokomotif PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 6 Yogyakarta, Rabu, 27 September 2023. Acara yang diikuti dari berbagai instansi mulai dari Polisi, Dishub, Dinas Pariwisata hingga awak media itu menjadi rangkaian kegiatan perayaan HUT ke-78 KAI. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
Peserta menarik lokomotif dengan tali saat lomba tarik lokomotif di Depo Lokomotif PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 6 Yogyakarta, Rabu, 27 September 2023. Acara yang diikuti dari berbagai instansi mulai dari Polisi, Dishub, Dinas Pariwisata hingga awak media itu menjadi rangkaian kegiatan perayaan HUT ke-78 KAI. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Kereta Api Pariwisata atau KAI Wisata sedang membuka lowongan kerja untuk posisi Customer Service On Station, Ticketing Officer dan Announcer untuk wilayah Daop 7 Madiun, Daop 8 Surabaya dan Daop 9 Jember.

Dilansir dari laman resminya https://recruitment.kawisata.id, lowongan ini terbuka bagi pria dan wanita lulusan SMA hingga S1 segala jurusan dengan IPK minimal 2,75.

Sebagai informasi, PT KA Pariwisata adalah anak perusahaan PT Kereta Api Indonesia yang menyediakan barang atau jasa bermutu tinggi dan berdaya saing kuat di pasar dalam wilayah Indonesia di bidang pariwisata kereta api. Kegiatan usaha perusahaan ini mendukung pariwisata kereta api dengan menerapkan prinsip-prinsip Perseroan Terbatas. 

Persyaratan Umum:

  • Warga Negara Indonesia
  • Sehat jasmani dan rohani
  • Berpenampilan menarik
  • Berkelakuan baik yang dibuktikan dengan surat keterangan dari kepolisian yang masih berlaku
  • Tidak bertato bagi pria dan wanita serta tidak bertindik bagi pria
  • Tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang telah memiliki kekuatan hukum tetap
  • Tidak pernah diberhentikan tidak hormat sebagai Aparatur Sipil Negara, TNI/POLRI atau institusi lainnya
  • Tidak pernah menggunakan dan/atau terlibat narkoba/psikotropika dibuktikan dengan surat keterangan dari instansi yang berwenang
  • Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Perusahaan yang dibuktikan dengan surat
  • Pernyataan bertanda tangan di atas materai Rp. 10.000;
  • Selama menjalani dinas tidak dalam kondisi hamil 

Tahapan :

  • Follow instagram@kawisata
  • Upload kelengkapan dokumen secara online.
  • Upload video perkenalan diri menggunakan bahasa Inggris di akun Instagram (akun tidak di private) dan beri hastag #CSOSTO2023 dan berikan caption Nama lengkap & Nomor Id Pelamar
  • Batas akhir upload video dan apply 24 November 2023 23.00
  • Pengumuman Lolos Administrasi tanggal  30 November 2023
  • Tes Wawancara tanggal 4 – 6 Desember 2023
Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Calon pelamar yang ingin mendaftar sesuai dengan posisi yang dibuka harus mengajukan lamaran melalui akun pribadi mereka hingga 24 November 2023. Calon pelamar yang sudah mengunggah dan melengkapi informasi mereka tetapi tidak melamar pada akun pribadi mereka hingga 24 November 2023 akan dianggap tidak berpartisipasi dalam proses rekrutmen.

Untuk informasi selengkapnya, peserta rekrutmen dapat langsung mengunjungi website resmi KAI Wisata melalui laman https://recruitment.kawisata.id

Pilihan editor: Perum Bulog Buka Lowongan Kerja untuk 3 Posisi, Lulusan SMK Hingga S1 Bisa Daftar

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bappenas Buka Lowongan Kerja, Batas Pendaftaran Sampai 19 Oktober 2024

1 hari lalu

Ilustrasi wanita mencari lowongan kerja. shutterstock.com
Bappenas Buka Lowongan Kerja, Batas Pendaftaran Sampai 19 Oktober 2024

Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional atau Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) membuka lowongan kerja untuk posisi sebagai Analis Perencanaan Direktorat Kependudukan dan Jaminan Sosial.


Lowongan Kerja Terbaru di BPJS Kesehatan, Buka Hingga 31 Desember 2024

2 hari lalu

Lowongan Kerja Terbaru di BPJS Kesehatan, Buka Hingga 31 Desember 2024

Pelamar yang memenuhi kualifikasi akan ditempatkan di lokasi kantor yang disesuaikan dengan kebutuhan BPJS Kesehatan


Terpopuler: Profil Cagub Benny Laos yang Tewas dalam Kebakaran Kapal, VIVA Terjerat Utang Rp 8,79 Triliun

4 hari lalu

Sejumlah kerabat memasuki ruangan untuk mendoakan mendiang Calon Gubernur Maluku Utara, Benny Laos di Rumah Duka Sentosa RSPAD, Jakarta, Minggu, 13 Oktober 2024. ANTARA/Rivan Awal Lingga
Terpopuler: Profil Cagub Benny Laos yang Tewas dalam Kebakaran Kapal, VIVA Terjerat Utang Rp 8,79 Triliun

Berita terpopuler bisnis pada Ahad, 13 Oktober 2024, dimulai dari profil Benny Laos, pengusaha yang tewas dalam kebakaran kapal usai kampanye.


Siloam Hospital Group Buka Lowongan Kerja untuk 4 Posisi, Cek Syarat dan Ketentuannya

5 hari lalu

Siloam Hospitals Yogyakarta, yang berlamat di Jalan Laksda Adisucipto No 32-34, Yogyakarta.
Siloam Hospital Group Buka Lowongan Kerja untuk 4 Posisi, Cek Syarat dan Ketentuannya

Siloam Hospital tengah membuka lowongan kerja untuk penempatan di Tangerang, Banten.


SKK Migas Buka Lowongan Kerja untuk Penempatan di Jakarta, Cek Syaratnya

6 hari lalu

Suasana power plant Central Processing Area (CPA) Lapangan Sukowati, Bojonegoro, Jawa Timur saat kunjungan lapangan media bersama SKK Migas dan KKKS Pertamina EP Sukowati, pada Kamis, 15 Agustus 2024. Foto: Dokumentasi Pertamina EP Sukowati.
SKK Migas Buka Lowongan Kerja untuk Penempatan di Jakarta, Cek Syaratnya

SKK Migas saat ini membuka lowongan kerja untuk penempatan di Jakarta. Apa saja syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi?


KAI Wisata Sediakan Luxury Lounge di 8 Stasiun Kota-kota Besar

6 hari lalu

Luxury Lounge KAI di Stasiun Gambir Jakarta (Tangkapan layar)
KAI Wisata Sediakan Luxury Lounge di 8 Stasiun Kota-kota Besar

Fasilitas Luxury Lounge tidak hanya disediakan khusus untuk penumpang KAI wisata, tetapi juga boleh untuk umum.


Seleksi PPPK Guru Hanya untuk 4 Golongan, Pelamar Fresh Graduate Tidak Masuk

7 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Seleksi PPPK Guru Hanya untuk 4 Golongan, Pelamar Fresh Graduate Tidak Masuk

Seleksi PPPK hanya untuk empat golongan. Pelamar prioritas tertinggi yaitu pelamar prioritas guru dan D4 bidan pendidik tahun 2023.


Kemenkes Buka Seleksi PPPK 2024, Ini Jadwalnya

7 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Kemenkes Buka Seleksi PPPK 2024, Ini Jadwalnya

Pembukaan pendaftaran PPPK tersebut dilakukan dalam dua periode.


Terpopuler Bisnis: Rekening Hashim Djojohadikusumo Terancam Disita Otorita Swiss, Lowongan Kerja di BUMN

8 hari lalu

Hashim Djojohadikusumo. Dok. Arsari Group
Terpopuler Bisnis: Rekening Hashim Djojohadikusumo Terancam Disita Otorita Swiss, Lowongan Kerja di BUMN

Hashim Djojohadikusumo, dan Anie Hashim Djojohadikusumo, diduga mengemplang pajak saat mereka tinggal selama lebih dari tujuh tahun di Swiss.


Calon Bupati Serang Andika Hazrumy: Kuota Lowongan Kerja Diprioritaskan untuk Warga Lokal

8 hari lalu

Calon Bupati  Serang andika Hazrumy bersilaturahmi dengan warga di Desa Sentul, Kecamatan Cikande, Rabu 9 Oktober 2024. Dok Pribadi
Calon Bupati Serang Andika Hazrumy: Kuota Lowongan Kerja Diprioritaskan untuk Warga Lokal

Andika Hazrumy berjanji jika terpilih sebagai bupati akan berkeliling ke industri-industri agar memprioritaskan lapangan kerja kepada warga lokal.