Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Tahapan Industrialisasi yang Harus Ditempuh Agari RI jadi Negara Berpendapatan Tinggi, Apa Saja?

image-gnews
Menteri PPN/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa saat menjelaskan soal HGU hingga 190 tahun untuk para investor di IKN saat ditemui di kawasan Istana Negara, Jakarta Pusat, Rabu, 15 Maret 2023. TEMPO/M Julnis Firmansyah
Menteri PPN/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa saat menjelaskan soal HGU hingga 190 tahun untuk para investor di IKN saat ditemui di kawasan Istana Negara, Jakarta Pusat, Rabu, 15 Maret 2023. TEMPO/M Julnis Firmansyah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional atau Kepala Bappenas, Suharso Monoarfa, membeberkan sedikitnya ada empat tahap industrialisasi Indonesia untuk menjadi negara berpendapatan tinggi. Tahap pertama, pada 2025 hingga 2029, yakni penguatan ekosistem industrialisasi.

"Dalam tahapan tersebut pemerintah akan melakukan industrialisasi tahap ekspansi pada industri TPT, industri alas kaki, industri logam (konstruksi), industri elektronik, industri otomotif, industri makanan-minuman dan industri perkapalan," kata Suharso melalui unggahan Instagram resminya @suharsomoarfa, Senin, 6 Juni 2023.

Selain itu, kata Suharso, pemerintah akan melakukan tahapan pengembangan melalui hilirisasi industri berbasis sumber daya alam. Termasuk industri special steel dan industri komponen mesin, serta industr dirgantara.

Selanjutnya, tahap kedua yang dilakukan pada 2030 hingga 2034, adalah peningkatan kompleksitas produksi industri. Suharso mengatakan, dalam tahapan tersebut pemerintah akan melakukan industrialisasi tahap ekspansi pada industri tahap I, industri logam special steel, industri hilir berbasis SDA, industri dirgantara, serta industri kimia dan farmasi.

"Pemerintah juga akan melakukan industri tahap pengembangan melalui hilirisasi industri berbasis SDA untuk fase akhir, industri komponen mesin, industri berbasis bioteknologi, industri kedirgantaraan, industri alat kesehatan dan industri pertahanan," ungkapnya.

Tahap selanjutnya, pada 2035 hingga 2039, adalah penguatan daya saing industri menuju ekspansi global. Pemerintah, Suharso melanjutkan, bakal melakukan industrialisasi pada industri tahap II, industri komponen mesin, industri alat kesehatan, industri berbasis bioteknologi, industri pertahanan.

"Pada tahapan ini, pemerintah juga akan melakukan industrialisasi tahap pengembangan melalui industri mesin produksi." kata dia.

Adapun tahap keempat dilakukan pada  2040 hingga 2045. "Dalam tahapan ini Indonesia sudah menjadi negara manufaktur terbesar di dunia," ujar Suharso.

Pilihan Editor: Luhut Sebut Singapura Penting untuk Realisasikan IKN: Partner Strategis

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bappenas Yakin Kenaikan Harga Beras Tak Pengaruhi Tingkat Kemiskinan

10 jam lalu

Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Suharso Monoarfa memberikan pemaparan saat mengunjungi kantor TEMPO di Palmerah, Jakarta, Senin, 27 Juni 2022. TEMPO/M Taufan Rengganis
Bappenas Yakin Kenaikan Harga Beras Tak Pengaruhi Tingkat Kemiskinan

Kepala Bappenas Suharso menjelaskan, saat ini dunia tengah menghadapi triple planetary crisis yang pangkalnya adalah perubahan iklim.


Ekonomi Global Pengaruhi APBN, Sri Mulyani: Manufaktur Eropa hingga AS Berada di Zona Kontraksi

19 jam lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengenakan baju adat Soe dari Timor Tengah Selatan saat menghadiri Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi HUT ke-78 RI di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Kamis, 17 Agustus 2023. Baju ini berhasil menjadi baju adat terbaik dan mendapatkan hadiah berupa sepeda dari Presiden Jokowi. Instagram
Ekonomi Global Pengaruhi APBN, Sri Mulyani: Manufaktur Eropa hingga AS Berada di Zona Kontraksi

Sri Mulyani Indrawati melihat negara besar, terutama di Eropa, Amerika Serikat, dan Jepang masih di dalam situasi aktivitas manufaktur mereka di zona kontraksi.


Bos SCI Sebut Logistik Nasional Harus Tangguh untuk Capai Indonesia Emas 2045

2 hari lalu

Ilustrasi Pelabuhan dan Peti Kemas. Getty Images
Bos SCI Sebut Logistik Nasional Harus Tangguh untuk Capai Indonesia Emas 2045

Chairman Supply Chain Indonesia Setijadi menjelaskan untuk mewujudkan integrasi ekonomi domestik, konektivitas global menuju Indonesia Emas 2024, dibutuhkan sistem logistik nasional yang tangguh.


PMI Manufaktur RI Catat Rekor Tertinggi, LPEM UI Soroti 2 Komponen yang Bergerak Lamban

3 hari lalu

Ilustrasi kapal pengangkut peti kemas ekspor dan impor di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. Tempo/Tony Hartawan
PMI Manufaktur RI Catat Rekor Tertinggi, LPEM UI Soroti 2 Komponen yang Bergerak Lamban

LPEM UI menerangkan adanya kenaikan nilai PMI menjadi 53.9 menunjukan sentimen positif dalam sektor manufaktur nasional.


Komisi XI DPR Setujui Perubahan Anggaran Pegawai Kementerian PPN, Ada Kenaikan Gaji

7 hari lalu

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Indonesia (PPN/ Bappenas) Suharso Monoarfa menggunakan kereta MRT saat peluncuran kampanye Green Economy & Green Environment menuju Stasiun Bundaran HI, Jakarta, Selasa 12 September 2023. Suharso mengatakan pembangunan transportasi publik diharapkan tidak berhenti di Jakarta. Sejumlah daerah lain diproyeksikan kelak juga mempunyai beragam transportasi publik. Suharso awalnya mengatakan Jakarta adalah salah satu kota terbaik di Indonesia dalam urusan transportasi publik. Tempo/Tony Hartawan
Komisi XI DPR Setujui Perubahan Anggaran Pegawai Kementerian PPN, Ada Kenaikan Gaji

Menteri PPN/ Bappenas Suharso Monoarfa menyitir surat Badan Anggaran DPR RI Nomor B/11.11.091/AG.05.02/09 Tahun 2023 tertanggal 11 September.


Mengenal Single Salary, Sistem Gaji Baru PNS yang Bakal Diterapkan pada 2024

8 hari lalu

Ilustrasi Korpri atau PNS atau ASN. Shutterstock
Mengenal Single Salary, Sistem Gaji Baru PNS yang Bakal Diterapkan pada 2024

Dengan single salary, PNS hanya akan menerima satu jenis penghasilan yang merupakan gabungan dari berbagai komponen.


Begini Sistem Baru Gaji Tunggal PNS Tanpa Tunjangan pada 2024

8 hari lalu

Ilustrasi PNS atau ASN. Shutterstock
Begini Sistem Baru Gaji Tunggal PNS Tanpa Tunjangan pada 2024

Pemerintah tengah menyiapkan rumusan pemberian gaji tunggal atau single salary PNS dan akan diterapkan tahun depan. Bagaimana sistemnya?


Bakal Digantikan dengan Skema Gaji Tunggal pada 2024, Berapa Besar Tunjangan PNS Saat Ini?

9 hari lalu

Ilustrasi pegawai negeri sipil (PNS). TEMPO/Subekti
Bakal Digantikan dengan Skema Gaji Tunggal pada 2024, Berapa Besar Tunjangan PNS Saat Ini?

Pemerintah tengah merumuskan skema gaji tunggal atau single salary bagi PNS agar bisa diterapkan pada 2024. Berapa besar tunjangan PNS saat ini?


2024 Single Salary Akan Diberlakukan, Gaji PNS Tak Lagi Disertai Tunjangan

9 hari lalu

Ilustrasi PNS atau ASN. Shutterstock
2024 Single Salary Akan Diberlakukan, Gaji PNS Tak Lagi Disertai Tunjangan

Kebijakan reformasi gaji dan pensiun PNS tengah dipersiapkan untuk diterapkan pada 2024. Nantinya tidak ada lagi tunjangan yang melekat pada gaji.


Kepala Bappenas Beberkan Peruntukan Pinjaman dan Hibah Luar Negeri Rp 46,8 Miliar pada 2024

9 hari lalu

Menteri PPN/Bappenas Suharso Monoarfa (kiri) berbincang dengan Anggota Komisi II DPR RI sebelum rapat kerja Komisi II DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, 21 Agustus 2023. Rapat tersebut membicarakan pendahuluan pembahasan Rancangan Undang-Undang tentang perubahan atas Undang - Undang nomor 3 tahun 2022 tentang Ibu Kota Negara (IKN) serta pembentukan panitia kerja (Panja). TEMPO/M Taufan Rengganis
Kepala Bappenas Beberkan Peruntukan Pinjaman dan Hibah Luar Negeri Rp 46,8 Miliar pada 2024

Kepala Bappenas Suharso Monoarfa membeberkan soal dana pinjaman dan hibah luar negeri yang akan diterima Indonesia pada tahun 2024. Untuk apa saja?