Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cory Wong, Max, Sezairi hingga Fabio Asher Ramaikan BNI Java Jazz 2023 Hari Kedua

image-gnews
Iklan

INFO BISNIS – Memasuki hari kedua BNI Java Jazz Festival 2023, deretan musisi siap “menggemparkan” panggung. Dua nama besar musisi internasional Cory Wong dan Max menjadi paling dinantikan kehadirannya di panggung Special Show.

Sementara di panggung MLD Stage Bus, bakal ada Fabio Asher yang siap membawakan lagu-lagu hitsnya. Pelantun “Rumah Singgah” itu bakal tampil selama satu jam penuh mulai dari pukul 18.30 WIB. Di panggung BliBli Hall, penampilan penyanyi asal Singapura, Sezairi bakal mengguncangkan malam. Pelantun single hits “It’s You” tersebut dijadwalkan naik panggung pada pukul 19.00 WIB.

Sedangkan penampilan pianist berbakat Joey Alexander akan mengguncang panggung Teh Botol Sosro Hall. Joey bakal memberikan penampilan memukau selama satu jam penuh mulai dari jam 19.00 WIB. Selain itu di panggung MLDSpot Hall bakal ada penampilan dari Cakra Khan yang akan mulai manggung di jam 17.15 WIB.

“Jangan lupa saksikan penampilan gue, Cakra Khan, di BNI Java Jazz 2023. Pastikan kalian sudah beli tiketnya di javajazzfestival.com. Sampai jumpa di sana ya!” ujar Cakra Khan. Malamnya, masih di panggung yang sama akan ada Lalahuta yang sudah siap memeriahkan acara.

Di panggung Wonderful Indonesia Stage performance dari Deredia bakal bikin menambah seru. Band dengan konsep lagu-lagu bernuansa tahun 1950an ini dijaman bakal sukses bikin nostalgia. “Jangan lupa untuk seru-seruan bareng kami, Deredia, di BNI Java Jazz 2023 yaa!” ujar band yang dibentuk tahun 2014 ini. Selain itu, akan ada banyak kolaborasi antarmusisi yang menjadi suguhan di 12 panggung di hari kedua, Sabtu 3 Juni 2023.

BNI Java Jazz merupakan acara musik berkonsep festival, yang di dalam venue tersedia banyak booth makanan dan minuman yang bisa dipilih sembari menunggu dan menikmati penampilan para musisi. Pembayaran pun bisa dilakukan secara cashless dengan Tap Cash BNI. Kalau saldo habis, top up pun tersedia pada booth-booth.  

Bagi yang belum memiliki tiket BNI Java Jazz hari kedua, jangan khawatir. Pembelian tiket dapat melalui aplikasi BNI Mobile Banking dan akan mendapatkan promo cashback sebesar Rp 500 ribu untuk pembelian tiket daily pass. Selain itu, pembelian tiket BNI Java Jazz juga dapat diperoleh di javajazzfestival.com.

Tidak hanya secara online, pembelian tiket juga bisa dilakukan on the spot dengan mengunjungi ticket box dan membayar menggunakan QRIS BNI Mobile Banking. Untuk transaksi ini akan mendapatkan promo cashback sebesar 10 persen.

Sementara bagi yang belum memiliki Kartu Kredit BNI, dapat segera meng-apply untuk mendapatkan promo pembelian tiket BNI Java Jazz selanjutnya. Apply Kartu Kredit BNI sekarang lebih mudah, via online pakai ponsel melalui bit.ly/bniccjjf2023. Dapat cashback 1,5 jt jika kartu kredit disetujui, syaratnya gampang cukup transaksi akumulasi Rp2 jt dalam 1 bulan pertama sejak kartu kredit disetujui. Jadi, jangan lupa kunjungi BNI Java Jazz ya! (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bamsoet Dukung Kerja Sama Wirausahawan Muda Indonesia-Tiongkok

13 jam lalu

Bamsoet Dukung Kerja Sama Wirausahawan Muda Indonesia-Tiongkok

Bambang Soesatyo mendukung rencana para pengusaha muda China yang tergabung dalam China International Youth Exchange Center dalam membangun kerjasama wirausahawan muda Indonesia - Tiongkok.


Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

14 jam lalu

Bamsoet Dukung FKPPI Produksi Film Anak Kolong

Bambang Soesatyo mengungkapkan, keluarga besar FKPPI akan segera memproduksi atau syuting film "Anak Kolong".


150 Pelajar di Kabupaten Sukabumi Mendapatkan Beasiswa

14 jam lalu

150 Pelajar di Kabupaten Sukabumi Mendapatkan Beasiswa

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sukabumi memberikan beasiswa kepada 150 pelajar terbaik dari berbagai daerah di wilayahnya.


Suplai Gas yang Merata Dukung Ketersediaan Pupuk Nasional

14 jam lalu

Wakil Ketua Komisi VII DPR RI Bambang Haryadi saat memimpin pertemuan dengan PT Pupuk Sriwijaya (Pusri) di Palembang, Selasa (17/4/2024). Foto: Agung/vel
Suplai Gas yang Merata Dukung Ketersediaan Pupuk Nasional

Bambang Haryadi, mengungkapkan upaya Komisi VII dalam mengatasi tantangan produksi pupuk di Indonesia.


Arsyadjuliandi Desak Pemerintah Segera Selesaikan Pembayaran Lahan Tol

15 jam lalu

Arsyadjuliandi Desak Pemerintah Segera Selesaikan Pembayaran Lahan Tol

Anggota Komisi II DPR RI, Arsyadjuliandi Rachman, mendesak pemerintah untuk segera menyelesaikan pembayaran lahan Tol Pekanbaru-Padang.


Bamsoet Apresiasi KPU Menetapkan Prabowo-Gibran Sebagai Presiden dan Wapres RI

15 jam lalu

Bamsoet Apresiasi KPU Menetapkan Prabowo-Gibran Sebagai Presiden dan Wapres RI

Bambang Soesatyo mengapresiasi kerja keras komisi Pemilihan Umum (KPU) serta mendukung penetapan Komisi Pemilihan Umum (KPU) atas Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai presiden dan wakil presiden terpilih pada Pilpres 2024.


Ekspansi Margin Kotor dan Peningkatan Volume, Unilever Indonesia Catat Laba Bersih 1.4 Triliun

15 jam lalu

Ekspansi Margin Kotor dan Peningkatan Volume, Unilever Indonesia Catat Laba Bersih 1.4 Triliun

Unilever Indonesia mengumumkan hasil kinerja kuartal pertama 2024 dengan mencatat peningkatan margin kotor serta pertumbuhan volume dasar yang positif.


Jokowi Memuji Usaha Sambel Nasabah PNM Mekaar Sri Agustin

16 jam lalu

Jokowi Memuji Usaha Sambel Nasabah PNM Mekaar Sri Agustin

Sri Agustin, pemilik merek sambel Wanstin yang dipuji Presiden Jokowi saat menyapa 3.000 nasabah PNM Mekaar di Tangerang Selatan, Senin, 19 Februari 2024.


Semangat Hari Kartini dalam Transformasi Kepemimpinan Perempuan di Jasa Marga

19 jam lalu

Semangat Hari Kartini dalam Transformasi Kepemimpinan Perempuan di Jasa Marga

27 persen perempuan sebagai pimpinan puncak perusahaan.


LPDB-KUMKM Dorong Koperasi Sektor Produktif Akses Dana Bergulir

19 jam lalu

LPDB-KUMKM Dorong Koperasi Sektor Produktif Akses Dana Bergulir

LPDB-KUMKM melakukan penjajakan dengan industri gula nasional.