Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Gapeka 2023 Berlaku Mulai Hari Ini, Catat Perubahan Perjalanan Commuter Line Terbaru

image-gnews
Sejumlah penumpang turun dari gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuterline Jabodetabek di Stasiun KA Jakarta Kota, Jakarta, Senin, 24 April 2023. VP Corporate Secretary KAI Commuter Erni Sylviane Purba menyebutkan kepadatan penumpang KRL Jabodetabek sejak H+1 hingga H+2 Lebaran didominasi pengguna musiman yang memanfaatkan waktu liburnya untuk bersilaturahmi dengan kerabat ataupun berwisata ke sejumlah tempat di Jabodetabek, seperti Kota Tua, Monas, Kebun Raya Bogor, dan sejumlah obyek wisata lainnya. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Sejumlah penumpang turun dari gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuterline Jabodetabek di Stasiun KA Jakarta Kota, Jakarta, Senin, 24 April 2023. VP Corporate Secretary KAI Commuter Erni Sylviane Purba menyebutkan kepadatan penumpang KRL Jabodetabek sejak H+1 hingga H+2 Lebaran didominasi pengguna musiman yang memanfaatkan waktu liburnya untuk bersilaturahmi dengan kerabat ataupun berwisata ke sejumlah tempat di Jabodetabek, seperti Kota Tua, Monas, Kebun Raya Bogor, dan sejumlah obyek wisata lainnya. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Grafik perjalanan kereta api atau Gapeka 2023 resmi berlaku per hari ini, Kamis, 1 Juni 2023. Simak perubahan perjalanan commuter line atau KRL akibat perubahan Gapeka.

VP Corporate Secretary PT KAI Commuter atau KCI Erni Sylviane Purba mengatakan, KAI Group bersama KAI Daerah Operasi 1 dan Kementerian Perhubungan telah menyesuaikan perjalanan KRL dengan diberlakukannya Gapeka 2023.

"Gapeka adalah grafik perjalanan kereta yang harus dijalankan KCI pada 2023," kata Anne, sapaan akrab Erni Sylviane, dalam konferensi pers di Jakarta pada Senin, 29 Mei 2023.

Pemberlakuan Gapeka 2023 akan mengubah operasional KRL di Jabodetabek, Wilayah 1 Merak, Wilayah 2 Bandung, Wilayah 6 Yogyakarta, Wilayah 8 Surabaya, dan KA Bandara Soekarno-Hatta.

Dilansir dari laman Instagram @commuterline, berikut adalah perubahan jadwal commuter line atau KRL terbaru:

Wilayah 1 Merak
Jumlah perjalanan commuter line Merak adalah 14, sama dengan Gapeka 2021. Namun, waktu tempu mengalami pengurangan dari 116 menit pada Gapeka 2021 menjadi 108 menit. Sementara rata-rata headway atau waktu tunggu juga berkurang dari 165 menit menjadi 160 menit.

Wilayah 2 Bandung
Jumlah perjalanan kereta bertambah dari 58 pada 2021 menjadi 60. Selain itu, waktu tempuh juga berkurang dari 119 menit menjadi 113 menit.

Sedangkan headway rata-rata KRL juga lebih singkat. Commuter line Cikarang-Purwakarta lebih singkat 31 menit, Purwakarta-Padalarang 50 menit, Padalarang-Cicalengka 2 menit, Cicalengka-Cibatu 90 menit, Cibatu-Garut 50 menit.

Wilayah 6 Yogyakarta 
Jumlah perjalanan bertambah pada KRL di wilayah ini, yaitu commuter line Yogyakarta dari 24 menjadi 30 dan commuter line Prameks dari 8 menjadi 12.

Adapun waktu tempuh commuter line Yogyakarta tetap 84 menit. Sedangkan waktu tempuh commuter line Prameks berkurang dari 76 menit menjadi 74 menit.

Rata-rata headway juga berkurang, yaitu commuter line Yogyakarta dari 64 menit menjadi 59 menit dan commuter line Prameks dari 218 menit menjadi 189 menit.

Selain itu, pada Gapeka 2023 perjalanan KRL Yogyakarta diperpanjang dari Stasiun Yogyakarta hingga Stasiun Palur dan begitu pula sebaliknya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selanjutnya: Wilayah 8 Surabaya....

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terpopuler: Nama Kereta Cepat Jakarta-Bandung Jadi Whoosh, Aprindo Kasih Solusi untuk Redam Tingginya Harga Beras

18 jam lalu

Sejumlah penumpang Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) saat menunggu keberangkatan di Stasiun Tegalluar, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat 15 September 2023. PT KCIC (Kereta Cepat Indonesia China) menjalankan uji coba operasional dengan penumpang tidak berbayar dengan  total 8 perjalanan per hari dari Stasiun Halim ke Tegalluar dan kapasitas penumpang 2200 orang per hari dari tanggal 14 September hingga 30 September 2023. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Terpopuler: Nama Kereta Cepat Jakarta-Bandung Jadi Whoosh, Aprindo Kasih Solusi untuk Redam Tingginya Harga Beras

Tim Panel Sayembara Desain Identitas Jenama Kereta Cepat Jakarta-Bandung mengumumkan nama indentitas dari sepur kilat beserta tiga kandidat logonya.


Dishub DKI Adakan Uji Emisi Gratis, Dapat 5 Unit Alat Tes dari Kementerian Perhubungan

3 hari lalu

Tes uji emisi gratis untuk kendaraan bermotor di Taman Margasatwa Ragunan, Senin 5  Juni 2023. Tempo/Mirza Bagaskara
Dishub DKI Adakan Uji Emisi Gratis, Dapat 5 Unit Alat Tes dari Kementerian Perhubungan

Dishub DKI sudah berlakukan uji emisi gratis di beberapa terminal di antaranya Terminal Kampung Rambutan, Pulo Gadung dan Pulo Gebang.


Tren Pengguna KRL Meningkat di Hari Kerja, Pekan Kedua September Capai 871.308 Orang

4 hari lalu

Sejumlah penumpang berdesakan di dalam gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuterline Jabodetabek di Stasiun KA Depok Baru, Depok, Jawa Barat, Senin, 24 April 2023. VP Corporate Secretary KAI Commuter Erni Sylviane Purba menyebutkan kepadatan penumpang KRL Jabodetabek sejak H+1 hingga H+2 Lebaran didominasi pengguna musiman yang memanfaatkan waktu liburnya untuk bersilaturahmi dengan kerabat ataupun berwisata ke sejumlah tempat di Jabodetabek, seperti Kota Tua, Monas, Kebun Raya Bogor, dan sejumlah obyek wisata lainnya. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Tren Pengguna KRL Meningkat di Hari Kerja, Pekan Kedua September Capai 871.308 Orang

Pekan kedua September rata-rata volume pengguna KRL di hari kerja lebih tinggi 1 persen jika dibanding rata-rata volume pekan sebelumnya.


KCIC Sediakan 4 Jadwal Perjalanan Pulang Pergi untuk Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung

5 hari lalu

Sejumlah penumpang memasuki ruang keberangkatan  Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) saat uji coba di Stasiun Halim, Jumat 15 September 2023. PT KCIC (Kereta Cepat Indonesia China) menjalankan ujicoba operasional dengan penumpang tidak berbayar dengan  total 8 perjalanan per hari dari Stasiun Halim ke Tegalluar dan kapasitas penumpang 2200 orang per hari dari tanggal 14 September hingga 30 September 2023. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
KCIC Sediakan 4 Jadwal Perjalanan Pulang Pergi untuk Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung

PT Kereta Cepat Indonesia Cina membuka pendaftaran dalam 2 tahap selama uji coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung.


Terkini: Penumpang Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung Dapat Asuransi, INFID Kecam Kekerasan Warga Pulau Rempang

5 hari lalu

Sejumlah penumpang Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) saat menunggu keberangkatan di Stasiun Tegalluar, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Jumat 15 September 2023. PT KCIC (Kereta Cepat Indonesia China) menjalankan uji coba operasional dengan penumpang tidak berbayar dengan  total 8 perjalanan per hari dari Stasiun Halim ke Tegalluar dan kapasitas penumpang 2200 orang per hari dari tanggal 14 September hingga 30 September 2023. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Terkini: Penumpang Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung Dapat Asuransi, INFID Kecam Kekerasan Warga Pulau Rempang

PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) menjamin penumpang peserta uji coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) dengan asuransi.


ASDP Layani 23,1 Juta Penumpang dan 4,38 Juta Kendaraan di Semester I

5 hari lalu

ASDP Layani 23,1 Juta Penumpang dan 4,38 Juta Kendaraan di Semester I

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat telah melayani 23,1 juta penumpang dan 4,38 juta kendaraan di seluruh Indonesia selama semester I 2023.


Penumpang Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung Dilindungi Asuransi, Masyarakat Diminta Isi Data dengan Benar

5 hari lalu

Warga menunggu keberangkatan di dalam gerbong kereta cepat di Stasiun Tegalluar, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Sabtu 16 September 2023. PT KCIC mengajak warga sekitar Stasiun Tegalluar untuk menjajal Kereta Cepat Jakarta Bandung menuju Stasiun Halim sebelum diresmikan dan dioperasikan secara penuh pada 1 Oktober mendatang. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Penumpang Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung Dilindungi Asuransi, Masyarakat Diminta Isi Data dengan Benar

PT Kereta Cepat Indonesia Cina (KCIC) menjamin penumpang peserta uji coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) dengan asuransi


Pendaftaran Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung Dibuka Hari Ini, Berikut Ketentuannya

5 hari lalu

Warga berfoto di depan kereta cepat setibanya di Stasiun Kereta Cepat Halim, Jakarta, Sabtu 16 September 2023. PT KCIC mengajak warga sekitar Stasiun Tegalluar untuk menjajal Kereta Cepat Jakarta Bandung menuju Stasiun Halim sebelum diresmikan dan dioperasikan secara penuh pada 1 Oktober mendatang. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Pendaftaran Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung Dibuka Hari Ini, Berikut Ketentuannya

PT Kereta Cepat Indonesia Cina (KCIC) membuka pendaftaran uji coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung gratis untuk masyarakat umum


Angkutan Antarmoda Bandara Kertajati Diskon 20 Persen hingga Akhir Tahun

6 hari lalu

Bus Damri untuk rute Bandung - Bandara Kertajati. Istimewa
Angkutan Antarmoda Bandara Kertajati Diskon 20 Persen hingga Akhir Tahun

Kementerian Perhubungan menjelaskan pihaknya telah memberikan tarif promo angkutan antarmoda dari dan ke Bandara Kertajati.


Perjalanan Panjang Permintaan SIM Seumur Hidup Berujung Penolakan MK

6 hari lalu

Ilustrasi ujian SIM C. ANTARA
Perjalanan Panjang Permintaan SIM Seumur Hidup Berujung Penolakan MK

Mahkamah Konstitusi (MK) dengan tegas menolak gugatan masa berlaku surat izin mengemudi atau SIM seumur hidup seperti KTP elektronik.