Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Anggaran Insentif Kendaraan Listrik, Kementerian Keuangan Klaim Sudah Sediakan Dana

image-gnews
Pengunjung mengendarai sepeda motor listrik pada pameran Indonesia Internasional Motor Show (IIMS) di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Senin, 20 Februari 2023. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif memastikan bahwa insentif untuk kendaraan listrik akan mulai diberikan oleh pemerintah pada Maret mendatang dengan besaran insentif yang diberikan bagi sepeda motor sebesar Rp7 juta per unit. ANTARA/M Risyal Hidayat
Pengunjung mengendarai sepeda motor listrik pada pameran Indonesia Internasional Motor Show (IIMS) di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Senin, 20 Februari 2023. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif memastikan bahwa insentif untuk kendaraan listrik akan mulai diberikan oleh pemerintah pada Maret mendatang dengan besaran insentif yang diberikan bagi sepeda motor sebesar Rp7 juta per unit. ANTARA/M Risyal Hidayat
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDirektur Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Isa Rachmatarwata mengatakan uang untuk anggaran insentif kendaraan listrik saat ini sudah tersedia. Namun, Isa mengatakan insentif kendaraan listrik belum tercantum di Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran atau DIPA Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) maupun Kementerian Perindustrian (Kemenperin) pada awal tahun.

“Jadi, kalau duit, kami ada. Tapi kami harus hati-hati karena kami tidak boleh menyediakan dana tanpa anggaran,” ujar Isa dalam acara media briefing di Jakarta, Selasa, 7 Maret 2023.

Lebih lanjut, Isa mengatakan pasti ada tambahan dari Bendahara Umum Negara, yaitu Menteri Keuangan Sri Mulyani. Menurut Isa, jika Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta, Kemenkeu akan mencarikan anggaran yang bisa dipindahkan dari kementerian atau lembaga.

“Intinya adalah untuk mobil (kendaraan) listrik akan ditambahkan ke ESDM dan Kemenperin sejumlah anggaran untuk melakukan itu. Dari mana? Dari anggaran Bendahara Umum Negara,” tutur Isa.

Untuk motor listrik, Isa memperkirakan anggaran insentif motor listrik adalah sekitar Rp 1,75 triliun. Jumlah ini diketahui dari Rp 7 juta dikali 250 ribu motor listrik. Sementara untuk mobil listrik, Isa tak menyebut perkiraan anggarannya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pilihan Editor: Erick Thohir dan Dirut Pertamina Putuskan Relokasi Depo BBM Plumpang ke Lahan Pelindo

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

 


Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Selain Insentif Rp 7 Juta, Motor Listrik Juga Bebas Pajak

44 menit lalu

Motor listrik United E-Motor. (Foto: United)
Selain Insentif Rp 7 Juta, Motor Listrik Juga Bebas Pajak

Selain insentif Rp 7 juta, motor listrik juga bebas dari pajak kendaraan bermotor. Simak informasi lengkapnya di artikel ini:


Anggota DPR Kritik Rencana Ekspor EBT ke Singapura, Perusahaan Luhut Disebut

6 jam lalu

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif usai menghadiri Indonesia EBTKE Conex 2023 di ICE BSD, Tangerang, Rabu, 12 Juli 2023. TEMPO/Amelia Rahima Sari.
Anggota DPR Kritik Rencana Ekspor EBT ke Singapura, Perusahaan Luhut Disebut

Mulyanto melanjutkan, saat ini bauran EBT dalam negeri masih jauh dari target. Mengekspor EBT dianggap salah fokus.


Alva Berpeluang Ekspor Motor Listrik, Malaysia dan Eropa Berminat

7 jam lalu

Motor listrik Alva berpeluang diekspor ke Malaysia hingga Eropa. (Foto: Alva)
Alva Berpeluang Ekspor Motor Listrik, Malaysia dan Eropa Berminat

PT Ilectra Motor Group (IMG) selaku produsen Alva bicara soal peluang ekspor motor listrik ke beberapa negara, termasuk Malaysia dan Eropa.


Planet Ban Ajak Masyarakat Merawat Motor untuk Menekan Polusi Udara

21 jam lalu

Pemeriksaan emisi gas buang pada sepeda motor di Planet Ban. (Planet Ban)
Planet Ban Ajak Masyarakat Merawat Motor untuk Menekan Polusi Udara

Planet Ban mengajak para pemilik kendaraan roda dua melakukan perawatan motor sebagai upaya menekan tingkat emisi gas buang.


Kementerian Keuangan Antisipasi Anggaran Pilpres Dua Putaran

21 jam lalu

Kepala Pusat Kebijakan APBN BKF Kemenkeu Wahyu Utomo saat ditemui usai mini talkshow bedah RAPBN 2024 di Jakarta pada Rabu, 20 September 2024. TEMPO/Ninda Dwi Ramadhani.
Kementerian Keuangan Antisipasi Anggaran Pilpres Dua Putaran

Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan telah mengantisipasi anggaran pemilihan presiden (Pilpres) 2024 berlangsung dua putaran.


Toyota Perkenalkan Alat Produksi yang Bisa Bikin Mobil Listrik dalam Hitungan Menit

22 jam lalu

Ilustrasi pembuatan mobil listrik Toyota. (Toyota)
Toyota Perkenalkan Alat Produksi yang Bisa Bikin Mobil Listrik dalam Hitungan Menit

Alat produksi baru Toyota ini pun mampu menghasilkan satu bagian yang membentuk sepertiga bagian belakang sasis kendaraan.


Alva Lirik Pasar Motor Listrik Murah setelah Dua Modelnya Dapat Insentif

23 jam lalu

Motor listrik Alva. TEMPO/Erwan Hartawan
Alva Lirik Pasar Motor Listrik Murah setelah Dua Modelnya Dapat Insentif

Motor listrik Alva One dan Cervo mendapatkan fasilitas insentif Rp 7 juta karena memiliki tingkat komponen dalam negeri lebih dari 40 persen.


Alva Manufacturing Facility Terapkan Sistem Industri 4.0 dalam Perakitan Motor Listrik

1 hari lalu

Perakitan motor listrik Alva di Alva Manufacturing Facility, Kawasan Delta Silicon Industrial Park, Cikarang, Jawa Barat, September 2023. (Alva)
Alva Manufacturing Facility Terapkan Sistem Industri 4.0 dalam Perakitan Motor Listrik

Pabrik perakitan motor listrik Alva di kawasan Delta Silicon Industrial Park, Cikarang, memiliki kapasitas produksi hingga 100 ribu unit per tahun.


Situs Insentif Motor Listrik Beroperasi Kembali, Segini Jumlah yang Daftar

1 hari lalu

Motor listrik dari Polytron, T-Rex dalam pameran Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2022 di Jakarta Convention Center, Kamis, 3 November 2022. Polytron secara resmi meluncurkan motor listrik baru Fox-R dan T-Rex di pameran Indonesia Motorcycle Show atau IMOS 2022. TEMPO/Fardi Bestari
Situs Insentif Motor Listrik Beroperasi Kembali, Segini Jumlah yang Daftar

Berdasarkan pantauan Tempo di situs Sisapira.id, 20 September 2023, terlihat jumlah pendaftaran untuk subsidi motor listrik ini sudah ada 1.466 unit.


Tidak Cukup Insentif, Pengamat UGM Ingatkan Pentingnya Infrastruktur Dorong Penggunaan Motor Listrik

1 hari lalu

Karyawan memeriksa sepeda motor listrik di diler United E-Motor, Galur, Jakarta Pusat, Kamis24 Agustus 2023. Kemenko Marves menyatakan pemerintah tengah membahas kebijakan agar konsumen bisa lebih mudah mendapatkan subsidi pembelian motor listrik baru yang rencananya melalui skema satu KTP untuk satu motor listrik baru dengan jumlah subsidi masih sebesar Rp7 juta. Tempo/Tony Hartawan
Tidak Cukup Insentif, Pengamat UGM Ingatkan Pentingnya Infrastruktur Dorong Penggunaan Motor Listrik

Pengamat dari UGM Fahmy Radhi mengatakan pemberian insentif saja tidak cukup untuk mendorong masyarakat menggunakan motor listrik.