Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PT Wahana Makmur Sejati Meluruskan Ihwal Dugaan Suap Pejabat Pajak: PT WMS Tak Terdaftar di KPP Riau

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi uang rupiah. Shutterstock
Ilustrasi uang rupiah. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Group Head of Corporate Communication PT Wahana Makmur Sejati, Diana Anggraini, membantah PT WMS memiliki kasus suap pejabat pajak di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Riau.

Bantahan ini disampaikan untuk mengklarifikasi pemberitaan pemilik PT Wahana Makmur Sejati diduga memberi suap kepada seorang pejabat yakni mantan Kepala Seksi Pelayanan Pajak pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Riau pada tahun 2020. 

Diana Anggraini menyampaikan, perusahaan PT Wahana Makmur Sejati adalah main dealer Sepeda 
Motor Honda wilayah DKI Jakarta dan Tangerang. 

"PT WMS tidak terdaftar di KPP Riau dan tidak pernah berhubungan dengan mantan Kepala Pelayanan Pajak KPP Riau dengan nama Dedi Syahputra," demikian Diana Anggraini melalui keterangan tertulis pada Rabu, 1 Maret 2023.

Lebih jauh dijelaskan bahwa PT WMS tidak beroperasi di Provinsi Riau. "Kami tidak 
memiliki kegiatan perusahaan di Riau. Jaringan Dealer dan AHASS kami hanya berada 
di wilayah DKI Jakarta dan Tangerang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berita ini memenuhi hak jawab atas berita berjudul "Deretan Kasus Hukum yang 
Menjerat Pejabat Pajak dalam 2 Tahun Terakhir" pada Rabu pagi, 1 Maret 2023 di salah satu 
poin.  

TEMPO

Pilihan editor : Deretan Kasus Hukum yang Menjerat Pejabat Pajak dalam 2 Tahun Terakhir

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gubernur Riau Edy Nasution Punya Motor Buatan Indonesia, Kanzen

4 hari lalu

Brigjen TNI (Purn) Edy Natar Nasution saat dilantik menjadi Gubernur Riau oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Senin 27 November 2023.  Edy sebelumnya adalah wakil gubernur. Dia menjabat sebagai Plt Gubernur Riau sejak 4 November 2023 setelah Gubernur Riau sebelumnya Syamsuar mengundurkan diri karena menjadi caleg 2024. Setelah dilantik, Edy akan menjabat Gubernur Riau hingga akhir Desember 2023 sesuai sisa jabatan. TEMPO/Subekti.
Gubernur Riau Edy Nasution Punya Motor Buatan Indonesia, Kanzen

Gubernur Riau Edy Nasution memiliki motor Kanzen, yang merupakan merek motor Indonesia buatan PT Semesta Citra Motorindo.


1.726 Kecelakaan Motor Terjadi di Riau Sepanjang 2023

17 hari lalu

Ilustrasi kecelakaan motor. ANTARA FOTO/Aji Styawan
1.726 Kecelakaan Motor Terjadi di Riau Sepanjang 2023

Ditlantas Polda Riau mencatatkan jumlah kecelakaan motor sebanyak 1.726 kasus sepanjang periode Januari hingga Oktober 2023.


Resep Kernas Makanan Khas Natuna berbahan Sagu

23 hari lalu

Tabel Mando dan Kernas, cemilan khas Pulau Natuna yang berbahan utama dari ikan. Tempo/Rita Nariswari
Resep Kernas Makanan Khas Natuna berbahan Sagu

Makanan khas Natuna, Kernas nikmat dimakan selagi panas, terlebih jika dicocol saus pedas


Riau Rhythm Kelompok Musik Lokal Gelar Konser di 4 Kota Besar Amerika Serikat

29 hari lalu

Riau Rhythm. Foto: Kemendikbud
Riau Rhythm Kelompok Musik Lokal Gelar Konser di 4 Kota Besar Amerika Serikat

Kelompok musik lokal asal Riau, Riau Rhythm menggelar konser di 4 kota besar Amerika Serikat. Sayangnya, prestasi ini tak banyak diketahui publik.


Harimau Sumatera Muncul di Kampung, BBKSDA Riau: di Habitat Alaminya

41 hari lalu

Harimau Sumatera. Kredit: Antara/HO-Humas BBKSDA Riau
Harimau Sumatera Muncul di Kampung, BBKSDA Riau: di Habitat Alaminya

BBKSDA Provinsi Riau memasang kamera jebakan karena ada laporan kemunculan Harimau Sumatera di kilometer 14 di Kabupaten Siak.


TNI: Riau Terus Gunakan Teknologi Modifikasi Cuaca, Antisipasi Karhutla

42 hari lalu

BMKG bersama BRIN, BNPB, dan TNI AU menggelar operasi teknologi modifikasi cuaca (TMC) untuk membantu proses evakuasi korban longsor di Pulau Serasan, Natuna, Kepulauan Riau. (BMKG)
TNI: Riau Terus Gunakan Teknologi Modifikasi Cuaca, Antisipasi Karhutla

Riau kini masih terus menggunakan teknologi modifikasi cuaca (TMC) dalam mengantisipasi kebakaran hutan dan lahan atau karhutla di provinsi itu.


Kabut Asap Karhutla Mereda, Siswa SMA di Riau Kembali Belajar Tatap Muka

52 hari lalu

Petugas kepolisian  memadamkan api yang membakar lahan di Desa Pelintung Kecamatan Medang Kampai Dumai, Riau, Selasa 2 Mei 2023. Ratusan hektar lahan gambut terbakar di daerah tersebut sejak dua pekan terakhir dan api terus menjalar ke daerah lain akibat cuaca panas dan angin kencang. ANTARA FOTO/Aswaddy Hamid
Kabut Asap Karhutla Mereda, Siswa SMA di Riau Kembali Belajar Tatap Muka

Para siswa sebelumnya terpaksa belajar secara daring karena kondisi kabut asap akibat karhutla di wilayah itu yang pekat.


Ada 2.169 Titik Api di Riau pada 2023, Waspada Angin Pembawa Asap ke Malaysia & Singapura

53 hari lalu

Petugas TNI menyemprotkan air untuk memadamkan kebakaran lahan gambut di Desa Rimbo Panjang, Kabupaten Kampar, Riau, Selasa 9 Maret 2021. Satgas Karhutla Riau terus berupaya melakukan pemadaman kebakaran lahan yang masih terjadi di Provinsi Riau agar bencana kabut asap tidak kembali terulang. ANTARA FOTO/Rony Muharrman
Ada 2.169 Titik Api di Riau pada 2023, Waspada Angin Pembawa Asap ke Malaysia & Singapura

Syamsuar mengatakan pada Januari hingga 8 Oktober 2023 ada 2.169 titik api di provinsi itu yang menghanguskan lahan seluas 2.029,15 hektare.


Menteri Kehutanan: Belum Ada Asap Dampak Kebakaran Hutan ke Malaysia

59 hari lalu

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya saat meninjau lokasi tangga dan kawah Gunung Bromo pada Sabtu siang, 23 September 2023. TEMPO/Abdi Purmono
Menteri Kehutanan: Belum Ada Asap Dampak Kebakaran Hutan ke Malaysia

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya mengatakan ada potensi asap menyebrang ke Malaysia dampak dari kebakaran hutan dan lahan.


Kapolda Riau Terima Gelar Datuk Seri Jaya Perkasa Setia Negara

29 September 2023

Kapolda Riau Terima Gelar Datuk Seri Jaya Perkasa Setia Negara

Pemberian gelar mewajibkan untuk memberikan kontribusi kepada masyarakat dan negara sebagai salah satu orang Melayu Riau.