Bahlil: Saya Pertegas Insentif di IKN Lebih Besar dan Lebih Baik Ketimbang Daerah Lain

Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia (tengah) didampingi jajarannya memberi keterangan kepada wartawan terkait perkembangan investasi tahun 2022, di Jakarta, Senin, 26 September 2022. Bahlil Lahadalia mengatakan bahwa Indonesia tahun ini menargetkan investasi yang masuk sebesar Rp 1.200 triliun. TEMPO/Tony Hartawan
Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia (tengah) didampingi jajarannya memberi keterangan kepada wartawan terkait perkembangan investasi tahun 2022, di Jakarta, Senin, 26 September 2022. Bahlil Lahadalia mengatakan bahwa Indonesia tahun ini menargetkan investasi yang masuk sebesar Rp 1.200 triliun. TEMPO/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia memastikan insentif investasi di ibu kota negara (IKN) Nusantara akan jauh lebih besar dan lebih baik dibandingkan wilayah lain di Indonesia.

"Untuk IKN, saya mempertegas, memperkuat, bahwa tax holiday atau insentif lainnya di IKN lebih besar dan lebih baik ketimbang daerah lain di Indonesia. Karena kita perlakukan lex specialis untuk di IKN," katanya dalam Mandiri Investment Forum (MIF) 2023 Morning Talk di Jakarta, Kamis 2 Februari 2023.

Menurut Bahlil, fasilitas khusus tersebut diberikan untuk merangsang investasi di IKN. Pasalnya, sebagai program baru, insentif dinilai akan jadi daya tarik agar investor bisa masuk dan menanamkan modalnya di sana.

"Ini semua dalam rangka merangsang agar ketika orang melakukan investasi, IRR bisa cepat, BEP (break even point) bisa pasti berapa lama, dan saya yakinkan, kalian tidak rugi investasi di sana," ujarnya.

Bahlil pun mengibaratkan IKN layaknya gadis cantik dari kampung yang belum mendapat polesan. Ia juga meyakinkan, sebagai mantan pengusaha, tidak mungkin memberikan "pepesan kosong" atau harapan kosong kepada pengusaha lainnya soal proyek di IKN.

Selanjutnya: IKN ini seperti wanita kampung yang cantik ..




Berita Selanjutnya





Heru Budi: Upacara HUT Kemerdekaan RI Tahun Ini Jadi yang Terakhir di Jakarta, Selanjutnya di IKN

9 jam lalu

Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menghadiri upacara peringatan HUT ke-73 Satpol PP dan 61 Satlinmas di Monas, Kamis, 16 Maret 2023. TEMPO/Ami Heppy
Heru Budi: Upacara HUT Kemerdekaan RI Tahun Ini Jadi yang Terakhir di Jakarta, Selanjutnya di IKN

Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono menyatakan upacara HUT Kemerdekaan RI tahun ini merupakan yang terakhir di Jakarta. Berikutnya pindah ke IKN.


Manuver PDIP Menolak Timnas Israel

2 hari lalu

Manuver PDIP Menolak Timnas Israel

Pengurus PDIP ramai-ramai menolak tim nasional atau timnas Israel berlaga di Piala Dunia U-20.


Jalur Kereta Roda Karet IKN akan Dibangun di Samping Tol Balikpapan Penajam

2 hari lalu

Pemandangan umum pembangunan bendungan Intake Sepaku, yang akan memasok air bersih untuk ibu kota baru Indonesia yang diproyeksikan Ibu Kota Negara Nusantara, di Sepaku, provinsi Kalimantan Timur, 6 Maret 2023. Masyarakat Adat Balik Menolak Penggusuran Situs-Situs Sejarah Leluhur, Menolak Program Penggusuran Kampung di IKN dan Menolak Relokasi. REUTERS/Willy Kurniawan
Jalur Kereta Roda Karet IKN akan Dibangun di Samping Tol Balikpapan Penajam

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan jalur kereta roda karet di IKN Nusantara akan dibangun di samping jalan tol Balikpapan-Penajam.


Pameran Kendaraan Listrik PEVS 2023 Digelar 17-21 Mei 2023

3 hari lalu

Sesi test ride motor listrik di Pameran Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS). (Periklindo)
Pameran Kendaraan Listrik PEVS 2023 Digelar 17-21 Mei 2023

Pameran Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) akan kembali digelar tahun ini pada 17 hingga 21 Mei 2023 di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat.


Cek Ini sebelum Beli Pelatihan Pertama Kartu Prakerja Gelombang ke-49

3 hari lalu

Kartu Prakerja
Cek Ini sebelum Beli Pelatihan Pertama Kartu Prakerja Gelombang ke-49

Besok merupakan batas pembelian pelatihan pertama Kartu Prakerja gelombang ke-49, cek ini sebelum beli pelatihannya.


Besok Hari Terakhir Beli Pelatihan Kartu Prakerja, Bisa Bikin Gagal Pelatihan Kalau....

3 hari lalu

Peserta Kartu Prakerja 2023 Terima Bantuan Pelatihan Rp 4,2 Juta
Besok Hari Terakhir Beli Pelatihan Kartu Prakerja, Bisa Bikin Gagal Pelatihan Kalau....

Besok merupakan hari terakhir bagi penerima membeli pelatihan Kartu Prakerja gelombang ke-49. Namun, apakah pelatihan dapat terhitung gagal?


Usulan Tambahan Biaya IKN Dipertanyakan

3 hari lalu

Sejumlah pihak mempertanyakan usulan tambahan dana Rp 8 triliun untuk membangun IKN.
Usulan Tambahan Biaya IKN Dipertanyakan

Sejumlah pihak mempertanyakan usulan tambahan biaya Rp 8 triliun untuk membangun IKN


APTIK Berencana Bangun Kampus di IKN

4 hari lalu

APTIK Berencana Bangun Kampus di IKN

Asosiasi Perguruan Tinggi Katolik (APTIK) berencana pembangunan perguruan tinggi di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN).


Otorita IKN dan UNDP Teken MoU Kerja Sama Pembangunan Kota Berkelanjutan

4 hari lalu

Foto aerial hunian pekerja konstruksi IKN di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Kamis, 16 Maret 2023. PT Wijaya Karya Bangunan Gedung Tbk. (WEGE) telah menyelesaikan proyek pembangunan Hunian Pekerja Konstruksi Ibu Kota Negara (HPKIKN) Nusantara, dari 22 tower yang terbangun, 12 tower karya WEGE mulai dihuni oleh pekerja lengkap dengan fasilitas penunjang. ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga
Otorita IKN dan UNDP Teken MoU Kerja Sama Pembangunan Kota Berkelanjutan

Otorita IKN menggandeng UNDP bekerja sama membangun kota berkelanjutan di IKN.


3 Fakta Banjir di IKN: Hujan, Dampak Pembangunan, dan Peran Bendungan untuk Mitigasi

4 hari lalu

Foto udara suasana pembangunan Bendungan Sepaku Semoi, di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Selasa, 21 Februari 2023. Menurut Kasatgas Pembangunan Bendungan Sepaku Semoi Zulyadi, progres bendungan per 21 Februari 2023 telah mencapai 84,4 persen dan ditargetkan selesai pada April 2023, sementara untuk penggenangan air bendungan akan dilaksanakan pada Mei-Juni 2023 yang berfungsi sebagai pasokan air baku ke Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. ANTARA/Indrianto Eko Suwarso
3 Fakta Banjir di IKN: Hujan, Dampak Pembangunan, dan Peran Bendungan untuk Mitigasi

Banjir di IKN disebut akibat hujan lebat. Namun, FWI mengatakan ada dampak pembangunan yang membuat banjir di IKN