Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Erick Thohir Ungkap Persoalan Hukum di BUMN

Reporter

Editor

Agung Sedayu

image-gnews
Menteri BUMN Erick Thohir saat ditemui awak media di Pura Mangkunegaran Solo, Sabtu, 21 Januari 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Menteri BUMN Erick Thohir saat ditemui awak media di Pura Mangkunegaran Solo, Sabtu, 21 Januari 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menteri BUMN Erick Thohir secara tegas tidak segan-segan untuk mengungkap kasus-kasus hukum di lingkungan BUMN. "Untuk masalah bersih-bersih BUMN, saya rasa saya tidak segan-segan mendorong yang namanya kasus-kasus hukum di BUMN, kasus Jiwasraya dari 2006 itu tidak pernah dilakukan, ketegasan, tetapi Alhamdulillah saya melaporkan kepada Pak Presiden Joko Widodo dan beliau sangat mendukung," ujar Erick dalam keterangannya di Jakarta, Minggu, 22 Januari 2023.

Erick Thohir berkoordinasi dengan Kejaksaan Agung dan KPK dalam mengusut kasus dugaan korupsi di tubuh perusahaan pelat merah. Erick menilai pengungkapan Jiwasraya hanya permulaan lantaran banyak juga dana pensiun di BUMN yang bermasalah.

Baca juga: Menteri BUMN Erick Thohir sebut Tidak Mau Industri Dimonopoli

"Kemarin saya peringatkan, setelah Jiwasraya, Asabri, sekarang kita mendorong investasi audit untuk dana-dana pensiun BUMN yang kemarin saya melihat bukunya ini 35 persen sehat dan 65 persen sakit. Kita harus antisipasi karena ini bisa angkanya cukup besar," kata Erick Thohir.

Erick Thohir juga menyebut kasus yang terjadi di Garuda Indonesia hingga Waskita Beton yang berdampak negatif bagi keuangan perusahaan. Permasalahan tersebut terjadi cukup lama, namun dirinya tetap berkomitmen untuk menyelesaikannya agar tidak merugikan negara dan masyarakat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Waskita beton ini juga terima kasih teman-teman penegak hukum bisa menginformasikan, karena memang secara data waktu itu kita sudah melihat sepertinya ada penipuan, artinya secara publik waktu itu mengeluarkan rights issue, surat utang atau apalah, saya lupa detilnya tetapi ternyata penggunaannya tidak benar," ujar Erick.

Erick Thohir mengatakan, program bersih-bersih ini tentu tidak selesai dalam waktu singkat lantaran sudah terjadi sejak zaman dahulu. Namun, Erick meyakini pemilihan pemimpin berdasarkan kepemimpinan yang baik dan sistem yang dibangun ini yang akan bisa mengurangi korupsi. "Tidak mungkin yang namanya perubahan itu berdasarkan hanya kepemimpinan, tanpa ada sistem yang dibangun, maupun sebaliknya," katanya.

Baca juga:  Erick Thohir Targetkan KEK Sanur Jadi Pusat Wisata Kesehatan

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Erick Thohir Minta Semua yang Ada di Timnas Indonesia Langsung Fokus Persiapan Lawan Cina pada Selasa 15 Oktober 2024

2 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu, 21 September 2024. TEMPO/Randy
Erick Thohir Minta Semua yang Ada di Timnas Indonesia Langsung Fokus Persiapan Lawan Cina pada Selasa 15 Oktober 2024

Ketua Umum PSSI Erick Thohir berharap pemain dan tim pelatih Timnas Indonesia sudah melupakan pertandingan melawan Bahrain dan fokus lawan Cina.


Senator Komeng Kurang Sreg Ditempatkan di Komite II DPD, Ingin di Seni Budaya tapi Ditaruh di Pertanian dan Meteorologi

6 jam lalu

Anggota DPD RI 2024-2029 yang juga Komedian, Alfiansyah Komeng saat menghadiri pelantikan Anggota DPR/DPD/MPR periode 2024-2029 di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, 1 Oktober 2024. Sebanyak 580 anggota DPR RI dan 152 anggota DPD RI yang terpilih berdasarkan Surat Keputusan KPU RI tentang hasil Pemilu Legislatif 2024 untuk periode 2024-2029 dilantik. TEMPO/M Taufan Rengganis
Senator Komeng Kurang Sreg Ditempatkan di Komite II DPD, Ingin di Seni Budaya tapi Ditaruh di Pertanian dan Meteorologi

Meskipun sempat menolak, tapi komedian Alfiansyah Komeng secara sah ditunjuk menjadi anggota Komite II DPD. Apa saja tugas komite ini?


Sandra Dewi Sayangkan Harvey Moeis Mau Bekerja Sama dengan BUMN

23 jam lalu

Istri Harvey Moeis, Sandra Dewi, memberikan keterangan sebagai saksi dalam sidang lanjutan untuk tiga terdakwa perpanjangan tangan PT. Refined Bangka Tin, Harvey Moeis, Dirut PT RBT, Suparta dan Direktur Pengembangan Usaha PT. RBT, Reza Andriansyah, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Kamis, 10 Oktober 2024. Sidang ini dengan agenda pemeriksaan keterangan 12 orang saksi, dua diantaranya istri Harvey Moeis, Sandra Dewi dan terdakwa Crazy Rich Pantai Indah Kapuk, Helena Lim, dihadirkan oleh oleh Jaksa Penuntut Umum Kejakgung RI untuk ketiga terdakwa dalam tindak pidana korupsi serta tindak pidana pencucian uang terkait pengelolaan tata niaga komoditas timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) di PT. Timah Tbk. tahun 2015 - 2022. TEMPO/Imam Sukamto
Sandra Dewi Sayangkan Harvey Moeis Mau Bekerja Sama dengan BUMN

Istri dari terdakwa korupsi timah, Harvey Moeis, Sandra Dewi menyatakan tidak mengetahui soal kerja sama suaminya dengan PT Timah Tbk.


Terkini Bisnis: Cara Mencairkan Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan, Jokowi Tiba-tiba Panggil Sri Mulyani ke Istana

1 hari lalu

Aplikasi Jamsostek Mobile (JMO). Dok. BPJS Ketenagakerjaan
Terkini Bisnis: Cara Mencairkan Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan, Jokowi Tiba-tiba Panggil Sri Mulyani ke Istana

BPJS Ketenagakerjaan adalah lembaga yang memberikan perlindungan bagi para pekerja di Indonesia, salah satunya melalui program Jaminan Hari Tua (JHT).


Pindad Bersiap Produksi Maung versi EV, Seberapa Hebat Kendaraan Ini?

1 hari lalu

Kendaraan taktis Maung MV3 Pope Mobile yang disediakan untuk mendukung operasional Paus Fransiskus dalam Misa Akbar di Gelora Bung Karno, Jakarta. (Foto: Dokumentasi Humas PT Pindad)
Pindad Bersiap Produksi Maung versi EV, Seberapa Hebat Kendaraan Ini?

PT Pindad membuka peluang produksi Maung versi elektrik. Maung diandalkan sebagai angkutan multi fungsi yang handal di segala medan.


Timnas Indonesia Hadapi Bahrain Malam Ini, Erick Thohir Berharap Skuad Shin Tae-yong Balas Kekalahan 0-10

1 hari lalu

Timnas Indonesia. TEMPO/M Taufan Rengganis
Timnas Indonesia Hadapi Bahrain Malam Ini, Erick Thohir Berharap Skuad Shin Tae-yong Balas Kekalahan 0-10

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, berharap Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong bisa membalas Bahrain saat bertemu dalam lanjutan Grup C putaran ketiga


Erick Thohir Berikan Penghormatan Khusus buat Arki Dikania Wisnu yang Tinggalkan Satria Muda setelah 13 Tahun

1 hari lalu

Arki Dikania Wisnu. ANTARA/M Risyal Hidayat
Erick Thohir Berikan Penghormatan Khusus buat Arki Dikania Wisnu yang Tinggalkan Satria Muda setelah 13 Tahun

Erick Thohir memberikan penghormatan khusus kepada Arki Dikania Wisnu yang mengakhiri perjalanan kariernya di Satria Muda Pertamina Jakarta.


Top BUMN Awards 2024 Anugerahkan BRI Tiga Penghargaan

1 hari lalu

Direktur Utama BRI Sunarso (kiri) mendapatkan penghargaan The Best CEO Excellent in Business Intelligence Solution pada Top BUMN Awards 2024 dari Harian Bisnis Indonesia di Jakarta, pada Rabu 2 Oktober 2024. Dok. BRI
Top BUMN Awards 2024 Anugerahkan BRI Tiga Penghargaan

BRI meraih penghargaan The Best CEO, The Best CFO, dan untuk Kategori BUMN Terbaik untuk Perusahaan Publik-Sektor Keuangan.


Direktur Utama BRI Sunarso Raih Penghargaan Best CEO DI Top BUMN Awards 2024

1 hari lalu

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) mendapatkan tiga penghargaan Top BUMN Awards 2024 dari Harian Bisnis Indonesia di Jakarta, pada Rabu 2 Oktober 2024. Dok. BRI
Direktur Utama BRI Sunarso Raih Penghargaan Best CEO DI Top BUMN Awards 2024

Direktur Utama BRI Sunarso mempersembahkan penghargaan sebagai The Best CEO untuk seluruh pekerja BRI.


Kehadiran Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Tak Berarti Buat Timnas Indonesia Selevel dengan Jepang dan Australia

5 hari lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dalam sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu, 21 September 2024. TEMPO/Randy
Kehadiran Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Tak Berarti Buat Timnas Indonesia Selevel dengan Jepang dan Australia

Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengatakan Timnas Indonesia belum selevel dengan Australia dan Jepang meski ada Mees Hilgers dan Eliano Reijnders.