Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 Ditutup Besok, Begini Cara Cek Kuota Lowongan

image-gnews
Ilustrasi Mencari Lowongan Kerja. Tempo/Tony Hartawan
Ilustrasi Mencari Lowongan Kerja. Tempo/Tony Hartawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Masa pendaftaran lowongan kerja Rekrutmen Bersama BUMN batch 2 akan berakhir esok, 7 Desember 2022. Dalam situs resmi Forum Human Capital Indonesia (FHCI) BUMN, terdapat lebih dari 30 perusahaan dengan 890 posisi yang disediakan sesuai dengan kebutuhan masing-masing entitas.

Sejak pendafataran dibuka pada 1 Desember, kuota untuk sejumlah posisi telah penuh. Untuk mengecek kuota, pelamar bisa menggunakan cara berikut ini. 

1. Buka laman https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id/ 

2. Klik masuk atau login dengan akun yang telah didaftarkan sebelumnya. Jika belum memiliki akun, maka buat akun terlebih dahulu.

3. Jika sudah berhasil masuk, klik menu "Lowongan"

4. Halaman akan dialihkam ke laman yang menampilkan lowongan yang tersedia

5. Agar memudahkan pencarian, pelamat dapat menggunakan filter berdasarkan lowongan pekerjaan dengan pilih perusahaan BUMN, bidang pekerjaan, dan jenjang pendidikan yang sesuai.

6. Setelah filter telah diatur, laman akan secara otomatis memuat informasi sesuai dengan keingninan 

7. Pada halaman ini, pelamar dapat melihat informasi jumlah kuota yang tersedia dan jumlah pelamar yang mendaftar pada setiap formasi.

Adapun bagi calon pelamar yang ingin mengikuti rekrutmen ini, ada sejumlah syarat, tata cara pendaftaran, dan tahapan yang mesti ditempuh. Berikut ini rinciannya. 

Baca juga: Rekrutmen Bersama BUMN Batch 2 Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftarnya

Persyaratan umum: 

1.     Warga Negara Indonesia

2.     Usia maksimal per 1 Desember 2022 mengikuti jenjang pendidikan sebagai:

Diploma III: 27 tahun;

S1/Diploma IV: 30 tahun;

S2: 35 tahun;

3.     IPK minimal 2,75

4.     Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia

5.     Sehat jasmani, rohani, dan bebas narkoba

6.     Dokumen SKCK dari Kepolisian (jika ada)

7.     Sertifikasi pelatihan yang sesuai dengan kompetensi dan rekomendasi pengalaman kerja apabila ada

8.     Rekomendasi komunitas (berprestasi di bidang olahraga/seni/digital creator/start up) apabila ada.

Tata cara mendaftar: 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

1. Pelamar hanya dapat melamar melalui situs web https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id dengan mengikuti petunjuk pendaftaran

2. Pelamar wajib memiliki alamat e-mail pribadi dan nomor telepon seluler yang masih aktif untuk dapat mengikuti proses seleksi (dilarang menggunakan alamat e-mail milik orang lain/kantor dalam proses pendaftaran).

3. Berikut ini dokumen yang perlu dipersiapkan untuk memudahkan pendaftaran.

- Foto Profil

- KTP

- Ijazah/surat keterangan lulus

- Transkrip nilai

- SKCK

- Dokumen lainnya (sertifikat pelatihan, bahasa Inggris, dll)

- Surat rekomendasi

Selanjutnya, tahap rekrutmen bersama BUMN....

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terkini Bisnis: Erick Thohir Minta Pertamina Cs Borong Dolar, KAI Buka Rekrutmen Program Management Trainee

15 jam lalu

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir saat ditemui usai rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI di Senayan, Jakarta Pusat pada Senin, 4 Desember 2023. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Terkini Bisnis: Erick Thohir Minta Pertamina Cs Borong Dolar, KAI Buka Rekrutmen Program Management Trainee

Menteri BUMN Erick Thohir meminta BUMN seperti Pertamina memborong dolar AS di tengah memanasnya konflik Iran-Israel.


KAI Buka Rekrutmen Program Management Trainee, Simak Formasi yang Ditawarkan

17 jam lalu

Suasana arus balik mudik setelah putusan Work From Home (WFH) di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Rabu, 17 April 2024. Pemerintah menetapkan aturan baru terkait penerapan kombinasi WFH (work from home) dan WFH (work from office) bagi pegawai ASN (aparatur sipil negara) yang berlaku usai libur lebaran 2024. Hal ini dalam rangka mengurangi kemacetan saat arus balik. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
KAI Buka Rekrutmen Program Management Trainee, Simak Formasi yang Ditawarkan

PT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) membuka rekrutmen untuk program Management Trainee Tahun 2024 mulai 17 April hingga 22 April 2024. Rekrutmen program Management Trainee KAI ini menawarkan berbagai formasi untuk lulusan S1.


Catat, Daftar Lowongan Kerja BUMN dan Swasta

9 hari lalu

Ilustrasi mencari lowongan pekerjaan di internet. shutterstock.com
Catat, Daftar Lowongan Kerja BUMN dan Swasta

Berikut daftar lowongan kerja di perusahaan swasta maupun BUMN yang masinh dibuka hingga 19 April 2024


Marak Informasi Bohong soal Rekrutmen Bersama BUMN, Masyarakat Diminta Hanya Akses dari Situs Resmi

18 hari lalu

Sejumlah tamu beraktivitas di dekat logo baru Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di Gedung Kementerian BUMN, Jakarta, Kamis 2 Juli 2020. Kementerian BUMN meluncurkan logo baru pada Rabu (1/7) yang menjadi simbolisasi dari visi dan misi kementerian maupun seluruh BUMN dalam menatap era kekinian yang penuh tantangan sekaligus kesempatan. ANATAR FOTO/Aprillio Akbar
Marak Informasi Bohong soal Rekrutmen Bersama BUMN, Masyarakat Diminta Hanya Akses dari Situs Resmi

Kementerian BUMN mengimbau kepada peserta Rekrutmen Bersama BUMN 2024 untuk selalu mengakses informasi perihal pendaftaran ini di situs resmi FHCI.


Cek Daftar Lowongan Pekerjaan yang Masih Tersedia di BUMN

20 hari lalu

BRI Cari Talenta Terbaik dalam Rekrutmen Bersama BUMN 2022
Cek Daftar Lowongan Pekerjaan yang Masih Tersedia di BUMN

Rekrutmen BUMN masih membuka lowongan pekerjaan seperti analis riset, pemasaran, pengembangan teknologi informasi, dan sebagainya.


Peluang Ribuan Posisi Lowongan Kerja, Ini Jurusan dan Posisi Diburu di Rekrutmen Bersama BUMN 2024

21 hari lalu

Ilustrasi Mencari Lowongan Kerja. Tempo/Tony Hartawan
Peluang Ribuan Posisi Lowongan Kerja, Ini Jurusan dan Posisi Diburu di Rekrutmen Bersama BUMN 2024

Temukan posisi paling dibutuhkan dalam lowongan kerja Rekrutmen Bersama BUMN 2024, dari pemasaran hingga teknologi informasi.


Ribuan Lowongan Kerja BUMN Terbuka, Ini Alur Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2024

22 hari lalu

Ilustrasi lowongan kerja. Tempo/Tony Hartawan
Ribuan Lowongan Kerja BUMN Terbuka, Ini Alur Pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2024

Ribuan lowongan kerja BUMN menanti. Temukan informasi lengkap tentang alur pendaftaran Rekrutmen Bersama BUMN 2024 di sini.


Rekrutmen Bersama BUMN Dibuka 23 Maret, Intip Lowongan Kerja Terbaru

25 hari lalu

BRI Cari Talenta Terbaik dalam Rekrutmen Bersama BUMN 2022
Rekrutmen Bersama BUMN Dibuka 23 Maret, Intip Lowongan Kerja Terbaru

Kementerian BUMN membuka lowongan kerja untuk lebih dari 1.800 posisi di 100 perusahaan pelat merah untuk fresh graduate dan berpengalaman.


Lowongan Kerja BUMN Bank BTN, Masih Ada Syarat Berpenampilan Menarik

37 hari lalu

Peluncuran logo baru Bank Tabungan Negara (BTN) di Indonesia Arena, Jakarta, Minggu (3/3/2024). ANTARA/HO-BTN
Lowongan Kerja BUMN Bank BTN, Masih Ada Syarat Berpenampilan Menarik

Lowongan kerja BUMN datang dari BUMN. Mereka membuka posisi untuk general banking staf.


Lowongan Kerja BRI Dibuka hingga Besok, Seluruh Jurusan Bisa Melamar

38 hari lalu

Lowongan Kerja BRI Dibuka hingga Besok, Seluruh Jurusan Bisa Melamar

BRI membuka lowongan kerja untuk dua posisi hingga besok.