Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Inilah 10 Negara Asal Utama Impor Minyak di Indonesia

image-gnews
Mobil tanki BBM menunggu kedatangan kapal tanker di Pelabuhan Sabu, Nusa Tenggara Timur, 11 November 2019. Harga BBM di pulau tersebut bisa mencapai kisaran Rp 100.000 per liter. Selain mahal, warga pun dijatah 1,5 liter seukuran botol air mineral. ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari
Mobil tanki BBM menunggu kedatangan kapal tanker di Pelabuhan Sabu, Nusa Tenggara Timur, 11 November 2019. Harga BBM di pulau tersebut bisa mencapai kisaran Rp 100.000 per liter. Selain mahal, warga pun dijatah 1,5 liter seukuran botol air mineral. ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Walaupun sempat menjadi salah satu negara eksportir minyak di dunia hingga tergabung dalam Organization of the Petroleum Exporting Countries atau OPEC, konsumsi minyak yang terus membludak memaksa Indonesia untuk melakukan impor minyak. 

Sebagai gambaran, pada perdagangan minyak global biasanya terdapat dua jenis minyak yang diperjualbelikan, yaitu minyak mentah dan hasil minyak. Minyak mentah atau minyak bumi merupakan sumber daya alam murni hasil pengeboran. 

Sementara itu, hasil minyak merupakan produk olahan dari minyak mentah yang biasa diolah menjadi bensin, solar, bahan, aspla, Liquid Petroleum Gas atau LPG, dan sebagainya. 

Impor Minyak Lebih Besar daripada Ekspor

Merujuk laporan dan data dari Badan Pusat Statistik alias BPS, sejak tahun 1997 sampai dengan tahun 2021, jumlah impor hasil minyak di Indonesia selalu lebih besar daripada jumlah ekspor minyak.  

Misalnya, pada tahun 2021, Indonesia mengimpor sebanyak 21,9 juta ton hasil minyak dan hanya mengekspor sebanyak 3,7 juta ton hasil minyak. 

Sementara itu, kecenderungan Indonesia untuk mengimpor minyak mentah atau minyak bumi mulai terlihat sejak tahun 2004. Namun, berdasarkan data BPS, impor minyak mentah di Indonesia selalu lebih besar daripada ekspor minyak mentah sejak tahun 2013 hingga tahun 2021. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Contohnya, pada tahun 2021, Indonesia mengimpor sebanyak 13,7 juta ton minyak mentah dan hanya mengekspor sebanyak 6 juta ton minyak mentah. Lantas, dari mana negara-negara utama asal impor minyak di Indonesia? 

Daftar Negara Pengekspor Minyak ke Indonesia

Berdasarkan laporan BPS, negara asal utama minyak impor di Indonesia adalah Malaysia, Singapura, Amerika Serikat, Arab Saudi, China, Nigeria, Uni Emirat Arab, Australia, Korea Selatan, dan Qatar.  

Dari 10 negara tersebut, Indonesia tidak hanya mengimpor minyak mentah, tetapi juga hasil minyak. Sampai dengan tahun 2021, berikut adalah urutan negara importir minyak mentah dan hasil minyak terbesar di Indonesia. 

  1. Singapura: 10,3 juta ton
  2. Malaysia: 5,77 juta ton
  3. Arab Saudi: 5,76 juta ton
  4. Amerika Serikat: 4 juta ton
  5. Nigeria: 3,9 juta ton
  6. Uni Emirat Arab: 2,1 juta ton
  7. Australia: 1,5 juta ton
  8. Tiongkok: 810 ribu ton
  9. Qatar: 738 ribu ton
  10. Korea Selatan: 708 ribu ton 

Sementara itu, sepanjang tahun 2021, Indonesia telah melakukan impor minyak bumi dan hasil-hasilnya sebanyak 42,1 juta ton. Angka ini meningkat pesat daripada impor pada tahun 2020 sebanyak 37,6 juta ton. 

ACHMAD HANIF IMADUDDIN
Baca juga : Harga Minyak Dunia Anjlok Jadi US 86,61 Perbarel Dipicu Sentimen Negatif. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Piala Asia U-23 2024: Shin Tae-yong Siapkan Strategi Khusus untuk Redam Korea Selatan

8 jam lalu

Shin Tae-yong. Foto: Tim Media PSSI
Piala Asia U-23 2024: Shin Tae-yong Siapkan Strategi Khusus untuk Redam Korea Selatan

Shin Tae-yong mengantisipasi kemampuan set piece Korea Selatan menjelang laga perempat final Piala Asia U-23 2024.


Shin Tae-yong Waspadai 3 Pemain Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

9 jam lalu

Pelatih timnas U-23 Indonesia, Shin Tae-yong. Kredit: Tim Media PSSI
Shin Tae-yong Waspadai 3 Pemain Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Pelatih Timnas U-23 Indonesia Shin Tae-yong telah menyiapkan strategi untuk permainan Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.


Piala Asia U-23: Shin Tae-yong Akui Bakal Kesulitan Hadapi Korea Selatan, tapi Tetap Incar Kemenangan

11 jam lalu

Shin Tae-yong. Foto: Tim Media PSSI
Piala Asia U-23: Shin Tae-yong Akui Bakal Kesulitan Hadapi Korea Selatan, tapi Tetap Incar Kemenangan

Shin Tae-yong mengaku tidak cukup senang dengan situasi Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024.


Timnas U-23 Indonesia Kekuatan Penuh Lawan Korea Selatan, Erick Thohir Ingin Shin Tae-yong Beri Kemenangan

14 jam lalu

Ketua Umum PSSI Erick Thohir saat ditemui di Menara Danareksa, Jakarta Pusat, Jumat, 19 April 2024. TEMPO/Randy
Timnas U-23 Indonesia Kekuatan Penuh Lawan Korea Selatan, Erick Thohir Ingin Shin Tae-yong Beri Kemenangan

Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersyukur semua pemain yang diinginkan Shin Tae-yong bisa tampil pada laga Timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan.


Di Hannover Messe 2024, Pertamina Patra Niaga Bicara Pemerataan Energi Indonesia

17 jam lalu

Di Hannover Messe 2024, Pertamina Patra Niaga Bicara Pemerataan Energi Indonesia

PT Pertamina (Persero) dan PT Pertamina Patra Niaga, Sub Holding Commercial & Trading berpartisipasi dalam pameran industri terkemuka internasional


Piala Asia U-23: Hadapi Korea Selatan, Shin Tae-yong Nilai Timnas Indonesia U-23 Lebih Diuntungkan

17 jam lalu

Shin Tae-yong memimpin latihan Timnas U-23 Indonesia di Dubai pada Selasa, 2 April 2024. PSSI
Piala Asia U-23: Hadapi Korea Selatan, Shin Tae-yong Nilai Timnas Indonesia U-23 Lebih Diuntungkan

Shin Tae-yong mengungkapkan ada dua faktor Timnas Indonesia U-23 lebih diuntungkan ketimbang Korea Selatan jelang perempat final Piala Asia U-23 2024.


Tajir Melintir, Ini 5 Seniman Peran Korea Selatan Keturunan Chaebol

20 jam lalu

Kim Tae Hee di drama Korea Hi Bye, Mama. Instagram/@tvdama.official
Tajir Melintir, Ini 5 Seniman Peran Korea Selatan Keturunan Chaebol

Seniman peran Korea Selatan berasal dari berbagai kalangan, termasuk dari keluarga chaebol yang tajir meintir.


5 Pemain Korea Selatan yang Bisa Rusak Pertahanan Timnas Indonesia U-23 di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

22 jam lalu

Para pemain Korea Selatan berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Jepang di Piala Asia U-23 2024. Twitter @afcasiancup.
5 Pemain Korea Selatan yang Bisa Rusak Pertahanan Timnas Indonesia U-23 di Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Simak lima pemain Korea Selatan yang harus diwaspadai timnas Indonesia U-23 di perempat final Piala Asia U-23 2024.


Deretan Aktris Korea Selatan yang Menikah Dengan Chaebol

22 jam lalu

Aktris Jun Ji Hyun. (Soompi)
Deretan Aktris Korea Selatan yang Menikah Dengan Chaebol

Kisah cinta dengan kalangan chaebol juga dialami sejumlah aktris Korea Selatan.


Piala Asia U-23 2024: Sosok Hwang Sun-hong, Pelatih Korea Selatan U-23 yang Akan Dihadapi Shin Tae-yong

1 hari lalu

Pelatih Korea Selatan Hwang Sun-hong. Foto : AFC
Piala Asia U-23 2024: Sosok Hwang Sun-hong, Pelatih Korea Selatan U-23 yang Akan Dihadapi Shin Tae-yong

Hwang Sun-hong yang menjadi pelatih timnas U-23 Korea Selatan sejak September 2021 berhasil membimbing timnya ke perempat final Piala Asia U-23 2024.