Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pemerintah Biak Minta Garuda Tambah Penerbangan untuk Dukung Ekspor

image-gnews
Pesawat Garuda Indonesia di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, 28 Februari 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Pesawat Garuda Indonesia di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, 28 Februari 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah Kabupaten Biak Numfor, Papua, meminta maskapai penerbangan Garuda Indonesia menambah jadwal penerbangan ke Bandara Frans Kaisiepo Biak. Permintaan ini untuk mendukung ekspor perikanan ke luar negeri.

"Kami sudah sampaikan permintaan ke Garuda dan sudah diberikan informasi jadwal penerbangan ke Biak akan ditambah dari satu kali seminggu menjadi dua kali seminggu," kata Bupati Biak Herry Ario Naap di Biak seperti dikutip Antara pada Ahad, 28 Agustus 2022. 

Ia menjelaskan ekspor perikanan Biak sudah berjalan. Saat ini, ekspor dilakukan melalui PT Indo Numfor Pasifik ke Singapura menggunakan jasa angkutan udara Garuda Indonesia.

Jika frekuensi penerbangan Garuda Indonesia bertambah, Herry menuturkan volume ekspor perikanan dari investor ke negara tujuan ekspor bisa lebih meningkat. "Potensi perikanan di perairan Biak sangat menjanjikan terutama jenis ikan tuna," ujarnya.

Dari produksi perikanan Biak, menurut Bupati Herry, diperkirakan potensi bisa sektor itu mencapai 600 ribu-800 ton per tahun. Potensi itu juga digadang-gadang mampu mendatangkan devisa negara hingga Rp 17,5 triliun.

"Potensi perikanan Biak terus kita optimalkan terutama melalui kehadiran investor PT Indo Numfor Pasifik, PT Famindo Bahari dan CV Galelia," ujarnya.

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) II Kartika Wirjoatmodjo mengatakan jumlah pesawat milik Garuda Indonesia menyusut selama pandemi Covid-19. Kartika alias Tiko menuturkan saat ini pesawat Garuda tinggal 60 unit. 

“Kita akan dorong di akhir tahun bisa 120 pesawat seluruhnya operasional. Masih banyak pesawa belum operasional karena isu-isu maintenance dan reparasi di masa lalu,” ujar Tiko di Menara BNI, Jakarta Pusat, pada Kamis, 25 Agustus 2022.

Penambahan pesawaat Garuda ini direncanakan setelah maskapai berhasil merestrukturisasi perusahaan melalui penundaan kewajiban pembayaran utang (PKPU). Garuda juga akan memperoleh penyertaan modal negara (PMN) senilai Rp 7,5 triliun dari pemerintah. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Adapun sebelum pandemi Covid-19, jumlah pesawat Garuda tercatat sebanyak 142 unit. Kemudian menyusut separuhnya saat pagebluk dan pada Juni lalu tinggal 33 unit. 

Menurut Tiko, sektor penerbangan adalah industri yang paling terdampak signifikan pandemi Covid-19. Selama pagebluk, maskapai mengandangkan pesawatnya lantaran pergerakan penumpang merosot drastis dan sebagian armada pun ditarik oleh lessor. 

Setelah kasus virus corona mereda, pergerakan penumpang mulai pulih, bahkan meningkat tajam. Masalahnya, jumlah pesawat yang dioperasikan maskapai belum kembali normal seperti sedia kala sehingga terjadi kelangkaan armada di sektor penerbangan. Kondisi ini membuat harga tiket pesawat mahal. 

Karena itu, Kementerian BUMN mendorong tumbunya sisi penawaran dengan penambahan kapasitas pesawat. Dengan dukungan dari Kementerian Perhubungan, Tiko berujar, Garuda secara bertahap akan memperkuat penawaran sehingga permintaannya meningkat lagi. 

ANTARA | MOH. KHORY ALFARIZI

Baca juga: Kementerian BUMN Targetkan Garuda Tambah Pesawat Jadi 120 Unit di Akhir Tahun

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Curi Barang Mewah di Bandara Changi Singapura, Seorang Turis Ditahan Dua Bulan Kemudian

13 jam lalu

Jewel di Bandara Changi, Singapura. (foto: Jiachen Lin)
Curi Barang Mewah di Bandara Changi Singapura, Seorang Turis Ditahan Dua Bulan Kemudian

Turis wanita ini mencuri ikat pinggang dan produk kosmetik yang nilainya belasan juta di Bandara Changi Singapura.


Simak Aturan dan Batas Maksimum Bawa Bagasi ke Pesawat Lion Air Group

21 jam lalu

Pesawat Lion Air. FOTO/Instagram/LionAir
Simak Aturan dan Batas Maksimum Bawa Bagasi ke Pesawat Lion Air Group

Setiap maskapai memiliki aturan berbeda tentang batas maksimum bagasi yang dapat dibawa oleh setiap penumpang.


10 Negara dengan Biaya Hidup Termahal di Dunia, Ada Tetangga RI

21 jam lalu

Marina Bay Sands, hotel dan resor ikonik Singapura (TEMPO/Mila Novita)
10 Negara dengan Biaya Hidup Termahal di Dunia, Ada Tetangga RI

10 negara dengan biaya hidup tertinggi pada 2024, Singapura masuk.


10 Maskapai Penerbangan dengan Tiket Termahal di Dunia

1 hari lalu

Ini dia deretan maskapai penerbangan dengan tiket termahal di dunia, ada yang mencapai Rp671 juta untuk sekali perjalanan. Foto: Canva
10 Maskapai Penerbangan dengan Tiket Termahal di Dunia

Ini dia deretan maskapai penerbangan dengan tiket termahal di dunia, ada yang mencapai Rp671 juta untuk sekali perjalanan.


PM Singapura Lee Hsien Loong Umumkan akan Mundur pada 15 Mei 2024

1 hari lalu

Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong berjabat tangan dengan Lawrence Wong saat konferensi pers di Istana, di Singapura 16 April 2022. SPH Media/The Straits Times/Lim Yaohui via REUTERS
PM Singapura Lee Hsien Loong Umumkan akan Mundur pada 15 Mei 2024

Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong mengumumkan pengunduran dirinya mulai 15 Mei 2024


Di Balik Kecelakaan Pesawat Termahal Sepanjang Sejarah: Bomber Siluman B-2 Spirit of Kansas

1 hari lalu

Kecelakaan pesawat bomber B-2 Spirit of Kansas di Guam. Screenshot via Google Maps
Di Balik Kecelakaan Pesawat Termahal Sepanjang Sejarah: Bomber Siluman B-2 Spirit of Kansas

Insiden kecelakaan pesawat itu berlangsung hanya hitungan detik tapi meninggalkan kerugian senilai US$2 miliar atau setara lebih dari Rp 32 triliun.


7 Tips Tidur Nyenyak di Pesawat

2 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang kelas ekonomi. Freepik.com/DC Studios
7 Tips Tidur Nyenyak di Pesawat

Beberapa tips ini bisa Anda lakukan jika ingin tidur nyenyak di pesawat.


7 Hal yang Perlu Dipersiapkan sebelum Melakukan Penerbangan Jarak Jauh

3 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat terbang. Unsplash.com/Mohammad Arrahmanur
7 Hal yang Perlu Dipersiapkan sebelum Melakukan Penerbangan Jarak Jauh

Melakukan persiapan yang matang sebelum melakukan penerbangan jarak jauh dapat membantu Anda menghindari stres dan masalah selama perjalanan.


10 Hari Masa Angkutan Lebaran, 83 Ribu Penumpang Padati Bandara Ahmad Yani

3 hari lalu

Calon penumpang mengantre untuk check in di Bandara Internasional Ahmad Yani, Semarang, Jawa Tengah. ANTARA
10 Hari Masa Angkutan Lebaran, 83 Ribu Penumpang Padati Bandara Ahmad Yani

Sebanyak 83.091 penumpang telah melintasi Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani Kota Semarang selama 10 hari masa angkutan Lebaran.


Terkini: Arus Balik Jasamarga Siapkan Layanan Operasional di 4 Tol Trans Jawa, Prajoyo Pangestu Salib Hartono Bersaudara sebagai Orang Terkaya Indonesia

4 hari lalu

Sejumlah kendaraan roda empat melintasi Gerbang Tol (GT) Kalikangkung, Semarang, Jawa Tengah, Jumat, 5 April 2024. Berdasarkan data Ditlantas Polda Jawa Tengah, volume kendaraan arus mudik di Jalan Tol Trans Jawa Batang-Semarang dari arah Jakarta yang memasuki GT Kalikangkung menuju ke sejumlah wilayah Jateng serta Jatim pada H-5 Lebaran 2024 terpantau lancar, dengan rata-rata sebanyak di bawah 3.000 kendaraan per jam dari arah barat melintasi gerbang tol itu. ANTARA/Makna Zaezar
Terkini: Arus Balik Jasamarga Siapkan Layanan Operasional di 4 Tol Trans Jawa, Prajoyo Pangestu Salib Hartono Bersaudara sebagai Orang Terkaya Indonesia

PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) menyiapkan pelayanan operasional jalan tol pada periode arus balik Hari Raya Idul Fitri 1445 H.