Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

4 Tips Berburu Lowongan Kerja Bagi Fresh Graduate di Perusahaan Maupun Lembaga

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi CV/resume. Shutterstock
Ilustrasi CV/resume. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Anda yang baru saja lulus atau menyelesaikan studi, memburu lowongan kerja dalam mendapat pekerjaan yang cocok adalah hal yang lumrah untuk dilakukan.

Berbekal ijazah yang sudah didapatkan, Anda akan bersaing dengan para fresh graduate lain untuk mendapatkan pekerjaan di suatu perusahaan ataupun lembaga. Namun, sudah tahukah Anda tips bagi para fresh graduate ketika mencari pekerjaan?

Tips Mencari Kerja bagi Fresh Graduate

Berikut ini adalah beberapa tips bagi para fresh graduate dalam mencari kerja, dikutip dari berbagai sumber.

1. Mencari pengalaman melalui internship atau magang

Saat ini, banyak lowongan kerja yang mensyaratkan bahwa seseorang yang melamar harus sudah berpengalaman terlebih dahulu. Namun, hal ini akan menjadi masalah ketika Anda melamar sebagai seorang fresh graduate. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, setelah menyelesaikan studi, Anda bisa untuk magang atau internship pada perusahaan-perusahaan untuk mendapatkan pengalaman.

Pada umumnya, magang dilakukan selama 3 hingga 6 bulan. Setelah periode magang selesai, Anda biasanya diberikan pilihan untuk melanjutkan kerja di tempang Anda magang atau tidak. Biasanya kalau Anda diberikan pilihan untuk melanjutkan kerja di tempat Anda magang, Anda dianggap mumpuni untuk bekerja bersama di tempat tersebut.

2. Faktor curriculum vitae

Curriculum vitae atau CV merupakan salah satu dokumen yang dibutuhkan ketika Anda melamar pekerjaan. CV menjadi dokumen yang menggemabrakn diri Anda secara singkat. Oleh karena itu, ketika membuat CV, sebisa meungkin Anda membuatnya dengan singkat dan jelas serta tidak bertele-tele.

Selain itu, sesuaikan CV yang Anda buat dengan tempat kerja yang Anda lamar. Misalnya, Anda melamar ke perushaan yang bergerak dalam bidang industri kreatif, Anda bisa membuat CV sekreatif mungkin. Namun, kalau Anda melamar ke perusahaan-perusahaan nasional dan multinasional, Anda bisa membuat CV yang lebih formal.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Belajar teknik wawancara kerja

Para fresh graduate juga harus belajar teknik wawancara kerja. Hal ini diperlukan karena wawancara kerja menjadi salah satu tahapan yang umum dalam melamar pekerjaan. Anda bisa mempelajari beberapa pertanyaan umum yang berkaitan dengan dunia kerja hingga pertanyaan-pertanyaan khusus yang berkaitan dengan tempat Anda melamar pekerjaan.

Saat ini, banyak orang yang membagikan ilmu dan pengalamannya berkaitan dengan pengalaman kerja, Anda bisa melihat dan memepelajarinya di YouTube.

4. Riset tentang tempat melamar kerja

Melakukan riset singkat tempat Anda melamar kerja juga menjadi kunci yang penting, khususnya ketika Anda sudah berhasil sampai ke tahapan wawancara kerja. Hal ini menjadi penting karena pada umumnya pewawancara akan menanyai Anda tentang tempat kerja yang Anda lamar.

Misalnya, pewawanacara akan menanyai Anda tentang apa yang Anda ketahui tentang tempat kerja yang Anda lamar hingga proyeksi Anda ketika bekerja di tempat tersebut. Oleh karena itu, riset singkat menjadi hal yang penting sebelum memasukkan berkas lowongan kerja di alamat yang dituju.

EIBEN HEIZIER
Baca juga : Pemprov DKI Jakarta Gelar 3 Job Fair, Ada 20 Ribu Lowongan Kerja Tersedia 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


UGM Buka Peluang Lulusan Bekerja di Jepang, Begini Kerja Samanya

9 jam lalu

Universitas Gadjah Mada (UGM) di Yogyakarta. (FOTO ANTARA)
UGM Buka Peluang Lulusan Bekerja di Jepang, Begini Kerja Samanya

FMIPA UGM dan Asean Nagoya Club (ANC) Japan menjalin kerja sama yang memungkinkan lulusan bekerja di Jepang.


Jepang Krisis Tenaga Kerja, Butuh Banyak Pekerja dari Indonesia

1 hari lalu

Menteri Tenaga Kerja Ida Fauziyah dan Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Jepang untuk Indonesia, Yasushi Masaki, di Jakarta, Selasa (19 Maret 2024). (ANTARA/HO-Kemnaker)
Jepang Krisis Tenaga Kerja, Butuh Banyak Pekerja dari Indonesia

Duta Besar Jepang untuk Indonesia mengungkap alasan negaranya banyak membuka lowongan kerja bagi warga negara Indonesia.


Rekrutmen Bersama BUMN Dibuka 23 Maret, Intip Lowongan Kerja Terbaru

3 hari lalu

BRI Cari Talenta Terbaik dalam Rekrutmen Bersama BUMN 2022
Rekrutmen Bersama BUMN Dibuka 23 Maret, Intip Lowongan Kerja Terbaru

Kementerian BUMN membuka lowongan kerja untuk lebih dari 1.800 posisi di 100 perusahaan pelat merah untuk fresh graduate dan berpengalaman.


Terkini: Prabowo Pernah Janji Bangun 3 Juta Rumah Gratis untuk Masyarakat, BPK Sudah Mengaudit Proyek Gerudukan IKN Sejak 2022

6 hari lalu

Terkini: Prabowo Pernah Janji Bangun 3 Juta Rumah Gratis untuk Masyarakat, BPK Sudah Mengaudit Proyek Gerudukan IKN Sejak 2022

KPU menyatakan pasangan capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka (Prabowo-Gibran) unggul dalam Pilpres 2024.


Pegadaian Buka Lowongan Kerja Khusus IT

6 hari lalu

Pegadaian Buka Lowongan Kerja Khusus IT

Batas akhir lamaran 26 Maret 2024. Lamaran melalui situs resmi Pegadaian.


Viral, Peserta Walk in Interview KAI Berdesakan untuk Lamar Lowongan Kerja Cuci Kereta

6 hari lalu

Suasana Walk Interview PT KAI. Foto/Instagram
Viral, Peserta Walk in Interview KAI Berdesakan untuk Lamar Lowongan Kerja Cuci Kereta

Belakangan ini sedang ramai dibicarakan video singkat yang memperlihatkan peserta walk in interview dari PT PT KAI yang berdesakan. Apa yang terjadi?


Pegadaian Buka Lowongan Kerja di Bidang IT

7 hari lalu

Pegadaian Buka Lowongan Kerja di Bidang IT

Bagi masyarakat yang memiliki keahlian dibidang IT dapat melamar dan menyesuaikan kemampuan diri sesuai deskripsi pekerjaan yang sedang diperlukan oleh Pegadaian.


Lowongan Kerja PT Brantas Abipraya untuk Sarjana Teknik dan Ekonomi

15 hari lalu

Lowongan Kerja PT Brantas Abipraya untuk Sarjana Teknik dan Ekonomi

Lowongan kerja di PT Brantas Abipraya, BUMN bidang konstruksi, untuk sarjana teknik dan ekonomi.


Bank Mandiri Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 dan S2, Simak Syarat Lengkapnya

16 hari lalu

Logo Bank Mandiri. Free Vector CDR
Bank Mandiri Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 dan S2, Simak Syarat Lengkapnya

Bank Mandiri membuka lowongan kerja periode Maret 2024. Para pelamar kerja yang direkrut akan mengikuti Officer Development Program (ODP).


Lowongan Kerja BUMN Bank BTN, Masih Ada Syarat Berpenampilan Menarik

16 hari lalu

Peluncuran logo baru Bank Tabungan Negara (BTN) di Indonesia Arena, Jakarta, Minggu (3/3/2024). ANTARA/HO-BTN
Lowongan Kerja BUMN Bank BTN, Masih Ada Syarat Berpenampilan Menarik

Lowongan kerja BUMN datang dari BUMN. Mereka membuka posisi untuk general banking staf.