Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perlukah Punya e-Wallet alias Dompet Digital? Ini Alasannya

image-gnews
Ilustrasi dompet digital. TEMPO/Nufus Nita Hidayati
Ilustrasi dompet digital. TEMPO/Nufus Nita Hidayati
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kemajuan teknologi membawa hidup menjadi serba mudah, salah satunya penemuan inovasi finansial e-Wallet atau yang biasa disebut dompet digital. Penggunaan e-Wallet lebih praktis dibandingkan dengan pembayaran konvensional. Adanya e-Wallet akan memungkinkan kita melakukan transaksi online.

Dilansir dari diskominfo.kedirikab.go.id. e-Wallet atau dompet digital merupakan aplikaasi atau fitur yang dikembangkan untuk memudahkan pengguna dalam melakukan pembayaran secara elektronik, namun kemudian populer karena cocok untuk menyediakan cara yang nyaman bagi pengguna internet untuk menyimpan dan menggunakan informasi berbelanja secara daring (online).

Sejak pandemi Covid-19, penggunaan dompet digital mulai ramai digunakan. Kebijakan dirumah saja menimbulkan kebiasaan belanja online, sehingga orang-orang banyak menggunakan e-commerce. Aplikasi e-Wallet tidak hanya menawarkan kemudahan tapi juga keamanan data pribadi. E-wallet indonesia seperti Go-pay, OVO, Shopeepay, Dana dan LinkAja. Terdapat peningkatan penggunaan e-Wallet di Indonesia sebanyak 44 persen pada 2020 lalu.

Perlukah punya e-Wallet?

Melihat ramainya pengguna e-Wallet, beberapa sektor telah beralih pada pembayaran non-tunai. Setiap aplikasi e-commerece juga melengkapi fitur pembayarannya dengan e-Wallet. Beberaa transaksi yang mulai beralih dengan pembayaran digital adalah transfer uang, pengisian pulsa, pembayaran listrik, pengisian saldo di market place dan lainnya.

E-wallet dapat pula digunakan untuk menyimpan uang atau menabung dengan cara top-up atau mengisi sejumlah uang yang ingin disimpan agar tidak dapat diambil secara tunai.

Untuk dapat top-up e-Wallet pun sangat mudah dilakukan, pengisian saldo dapat dilakukan di ATM, ritel modern, maupun m-banking sesuai pilihan yang diinginkan.

E-wallet memiliki banyak kelebihan bagi penggunanya diantaranya adalah cepatnya proses transaksi, mengurangi peredaran uang palsu, keamanan dalam bertransaksi, dapat digunakan kapan saja, pemantauan riwayat transaksi lebih mudah dan terdapat banyak promo yang bisa digunakan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

E-wallet adalah bentuk finansial teknologi dengan sistem yang telah terhubung dengan internet. E-wallet sangatlah penting terutama bagi pemilik usaha atau pelaku UMKM. Beberaa kelebihan e-Wallet bagi pelaku UMKM adalah mudahnya proses transaksi dengan pembeli, transaksi terjamin keamanannya, promosi produk tidak membutuhkan banyak biaya, pembukuan transaksi lebih rapi, serta praktis dan efisien.

Dilansir dari kemenkeu.go.id pembayaran non-tunai dengan penggunaan e-wallet akan menyebabkan pertumbuhan ekonomi. Hal tersebut dapat dilihat dari menurunnya permintaan uang akan menurunkan suku bunga di pasar uang karena masyarakat akan memilih alat pembayaran non tunai yang dibarengi dengan menyimpan uang di bank yang bersangkutan, sehingga investasi perusahaan meningkat begitu pula output riil nasional. Oleh karena itu penggunaan e-Wallet diperlukan selain karena banyak manfaat, juga dapat meningkatkan pertumbuhan ekonomi.

MELINDA KUSUMA NINGRUM

Baca: Pembayaran Lebih Mudah dengan e-Wallet, Uang Tunai Makin Menjauh

Ikuti berita terkini dari Tempo di Google News, klik di sini.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BRI Bantu Usaha Kue Kering di Sidoarjo Penuhi Permintaan saat Lebaran

2 hari lalu

BRI Bantu Usaha Kue Kering di Sidoarjo Penuhi Permintaan saat Lebaran

Usaha kue kering Retas Snacks and Cookies semakin berkembang pesat setelah mendapat bantuan KUR dari BRI.


Transaksi BRIZZI Meningkat 15 Persen selama Ramadan dan Lebaran

3 hari lalu

Transaksi BRIZZI Meningkat 15 Persen selama Ramadan dan Lebaran

Sejumlah kemudahan yang dijalankan BRI mendongkrak konsumen beralih ke transaksi digital.


Kemendag Gelar Festival Hari Konsumen Nasional

5 hari lalu

Dirjen Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga (PKTN) Kemendag, Moga Simatupang. TEMPO/Amelia Rahima Sari.
Kemendag Gelar Festival Hari Konsumen Nasional

Kementerian Perdagangan atau Kemendag menggelar festival untuk memperingati Hari Konsumen Nasional (Harkonas).


Sambut Hari Kartini, BCA Sediakan Kredit UMKM Perempuan Berbunga Rendah

6 hari lalu

BCA. Tempo/Tony Hartawan
Sambut Hari Kartini, BCA Sediakan Kredit UMKM Perempuan Berbunga Rendah

BCA menghadirkan program Kredit Multiguna Usaha khusus bagi perempuan pengusaha ataupun usaha yang memiliki mayoritas karyawan perempuan.


Cara Mengganti Akun Pembayaran Google Play yang Mudah

6 hari lalu

Cara mengganti akun pembayaran Google Play dapat dilakukan dengan praktis dan mudah. Berikut ini beberapa langkah yang bisa Anda ikuti. Foto:  TechCrunch
Cara Mengganti Akun Pembayaran Google Play yang Mudah

Cara mengganti akun pembayaran Google Play dapat dilakukan dengan praktis dan mudah. Berikut ini beberapa langkah yang bisa Anda ikuti.


Cara Daftar Shopee Video Top Creator untuk Pemula yang Mudah

7 hari lalu

Sebagai pengguna Shopee, Anda bisa mendaftar Shopee Video Top Kreator dengan cara berikut ini. Ketahui juga beberapa persyaratannya berikut. Foto: Canva
Cara Daftar Shopee Video Top Creator untuk Pemula yang Mudah

Sebagai pengguna Shopee, Anda bisa mendaftar Shopee Video Top Kreator dengan cara berikut ini. Ketahui juga beberapa persyaratannya berikut.


Dirut LPDB-KUMKM Gelar Halal Bihalal

9 hari lalu

Dirut LPDB-KUMKM Gelar Halal Bihalal

Direktur Utama Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (LPDB-KUMKM), Supomo, menggelar Halal Bihalal dan Silahturahmi Idul Fitri.


Langka ATM Tunai Pecahan Rp 20.000, Simak Lokasinya di Jakarta dan Bandung

11 hari lalu

Ilustrasi pengunjung melakukan transaksi pada mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM). TEMPO/Tony Hartawan
Langka ATM Tunai Pecahan Rp 20.000, Simak Lokasinya di Jakarta dan Bandung

Anjungan Tunai Mandiri atau ATM pecahan Rp 20.000 semakin langka. Berikut lokasinya di Jakarta dan Bandung.


63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

14 hari lalu

Bank DKI. Instagram/@bank.dki
63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

Bank DKI merupakan bank yang memiliki status BUMD. Didirikan sejak 11 April 1961, kepemilikan saham Bank DKI dipegang Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.


Waspada Uang Palsu Jelang Lebaran, Cegah dengan Tips Ini

17 hari lalu

Ilustrasi pekerja menerima THR. Pexels
Waspada Uang Palsu Jelang Lebaran, Cegah dengan Tips Ini

Waspada peredaran uang palsu saat bagi-bagi THR menjelang Lebaran.