Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Lebaran 2022, PT KAI Angkut 4,39 Juta Penumpang

image-gnews
Suasana Stasiun Pasar Senen yang dipenuhi pemudik pada hari kedua Lebaran, di Jakarta, Selasa, 3 Mei 2022. Menurut data PT KAI, sebanyak 18.200 penumpang berangkat dari Stasiun Pasar Senen pada hari pertama Lebaran. TEMPO/Nufus Nita Hidayati
Suasana Stasiun Pasar Senen yang dipenuhi pemudik pada hari kedua Lebaran, di Jakarta, Selasa, 3 Mei 2022. Menurut data PT KAI, sebanyak 18.200 penumpang berangkat dari Stasiun Pasar Senen pada hari pertama Lebaran. TEMPO/Nufus Nita Hidayati
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau PT KAI melayani 4,39 juta penumpang selama 22 hari masa angkutan Lebaran 2022 sejak 22 April atau H-10 hingga 13 Mei atau H+10.

"Banyaknya pelanggan pada Lebaran 2022 ini merupakan capaian yang luar biasa. Angka tersebut juga sudah mendekati pencapaian volume pelanggan di tahun 2019, sehingga kita mempunyai optimisme untuk mengoptimalkan pelayanan di tahun 2022," kata Direktur Utama KAI Didiek Hartantyo dalam keterangannya yang dipantau di Jakarta, Sabtu 14 Mei 2022.

Didiek menjelaskan total 4,39 juta penumpang KA itu terdiri atas 2.557.130 pelanggan KA jarak jauh dengan okupansi 95 persen dari total kapasitas tempat duduk yang disediakan dan KA lokal sebanyak 1.830.904 pelanggan.

Ia menyampaikan, jumlah ini mencapai 139 persen jika dibandingkan dengan program yang telah ditetapkan sebanyak 3,15 juta penumpang.

Jumlah tersebut juga mencapai 64 persen jika dibandingkan dengan total pelanggan pada Lebaran sebelum pandemi pada 2019, yaitu sebanyak 6,84 juta pelanggan.

Selama Lebaran 2022, KAI mengoperasikan 4.714 KA jarak jauh atau rata-rata 214 KA per hari dengan ketepatan waktu mencapai 99 persen.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Sopir GrabCar Diduga Aniaya, Memeras, hingga Berniat Menculik Penumpangnya, Grab Indonesia Evaluasi SOP Layanan Konsumen

28 menit lalu

Grab Indonesia meluncurkan 20 unit taksi listrik merek Hyundai bertipe  Hyundai IONIQ EV di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, pada Senin, 27 Januari 2020. Peluncuran itu dihadiri oleh Presiden Grab Indonesia Ridzki Kramadibrata, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, Direktur Utama Angkasa Pura II Muhammad Awaluddin, dan President Director of Hyundai Motor Indonesia Sung Jo Ha. TEMPO/Francisca Christy Rosana
Sopir GrabCar Diduga Aniaya, Memeras, hingga Berniat Menculik Penumpangnya, Grab Indonesia Evaluasi SOP Layanan Konsumen

Direktur Operasi Grab Indonesia Regional Jabodetabek Tyas Widyastuti menyatakan masih melakukan investigasi internal perihal dugaan upaya penculikan, pemerasan, dan penganiayaan oleh mitra sopir Grab terhadap penumpangnya.


Puncak Arus Mudik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta 6 April, 188.795 Penumpang Diprediksi Melintas

1 jam lalu

Sejumlah calon penumpang pesawat antre untuk lapor diri di Terminal 3 Bandara Sekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu 19 April 2023. PT Angkasa Pura II selaku pengelola Bandara Soekarno Hatta memprediksi puncak arus mudik lewat bandara Soetta terjadi mulai H-3 atau Rabu (19/4) dengan pergerakan pesawat yang terjadwal mencapai 1.138 penerbangan dengan total penumpang 164.575 hingga H-1 atau Jumat (21/4). ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Puncak Arus Mudik Lebaran di Bandara Soekarno-Hatta 6 April, 188.795 Penumpang Diprediksi Melintas

PT Angkasa Pura II memperkirakan puncak arus mudik Lebaran 2024 di Bandara Soekarno-Hatta akan terjadi pada Sabtu 6 April atau H-4 Lebaran.


Cara Cek Ketersediaan dan Pemesanan Tiket Kereta Api Lebaran

7 jam lalu

Sejumlah pemudik bersiap memasuki peron kereta api di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Rabu 27 Maret 2024. Pada dua minggu sebelum Idulfitri, sejumlah pemudik memilih untuk pulang lebih awal agar dapat menghabiskan waktu lebih lama di kampung halaman. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Cara Cek Ketersediaan dan Pemesanan Tiket Kereta Api Lebaran

Begini cara cek ketersediaan serta pemesanan tiket kereta api untuk mudik Lebaran.


Resmi Dioperasikan, Inilah 3 Keunggulan Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation

9 jam lalu

Ilustrasi di stasiun kereta api. Foto: Pegipegi
Resmi Dioperasikan, Inilah 3 Keunggulan Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation

Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation setidaknya memiliki tiga keunggulan dibanding jenis kereta ekonomi sebelum-sebelumnya. Apa saja?


Antisipasi Gangguan Mudik Lebaran, KAI Siagakan 842 Petugas

1 hari lalu

Petugas mengecek lokomotif kereta api saat perawatan rutin di Depo Lokomotif Divre IV Tanjungkarang, Bandar Lampung, Lampung, Jumat 22 Maret 2024. Perawatan rutin dan kebersihan kereta api di Depo yang di kelola PT KAI Divre IV Tanjungkarang tersebut sebagai upaya untuk memberikan kenyamanan dan keamanan bagi penumpang termasuk saat arus mudik Lebaran 2024. ANTARA FOTO/Ardiansyah
Antisipasi Gangguan Mudik Lebaran, KAI Siagakan 842 Petugas

PT KAI siagakan 842 petugas untuk antisipasi gangguan selama masa mudik dan balik Lebaran.


Antisipasi Lonjakan Penumpang di Libur Paskah dan Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Jarak Jauh

1 hari lalu

Sejumlah penumpang berjalan menuju gerbong Kereta Api Sindoro setibanya di Stasiun Tawang, Semarang, Jawa Tengah, Sabtu 30 Desember 2023. PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat volume penumpang kereta api jarak jauh dan lokal selama periode libur Natal 2023 per 22-25 Desember 2023 yakni sebanyak 854.974 orang atau meningkat sebesar 42 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya hanya sebanyak 600.797 orang. ANTARA FOTO/Makna Zaezar
Antisipasi Lonjakan Penumpang di Libur Paskah dan Long Weekend, KAI Tambah 49 Perjalanan Kereta Jarak Jauh

PT KAI menambah jumlah perjalanan KA Jarak Jauh untuk mengantisipasi lonjakan Paskah dan long weekend pada periode 29-31 Maret 2024.


Terkini: Jokowi Resmikan 4 Bandara di Sulawesi termasuk di Palu yang Kena Gempa 2018, Begini Bunyi Peraturan Bawaan Penumpang yang ke Luar Negeri

2 hari lalu

Presiden Joko Widodo alias Jokowi ketika meresmikan rehabilitasi dan rekonstruksi Bandara Mutiara SIS Al-Jufri Kota Palu, Sulawesi Tengah, Selasa, 26 Maret 2024. Jokowi juga meresmikan tiga bandara lain, yaitu Bandara Banggai Laut serta Bandara Bolaang Mongondow dan Bandara Taman Bung Karno di Sulawesi Utara. Foto: tangkapan layar YouTube Sekretariat Presiden.
Terkini: Jokowi Resmikan 4 Bandara di Sulawesi termasuk di Palu yang Kena Gempa 2018, Begini Bunyi Peraturan Bawaan Penumpang yang ke Luar Negeri

Presiden Jokowi meresmikan rehabilitasi dan rekonstruksi Bandara Mutiara SIS Al-Jufri Kota Palu, Sulawesi Tengah, Selasa, 26 Maret 2024.


PT KAI Daop 4 Semarang Siapkan 421.020 Kursi saat Mudik Lebaran, 41 Persen Telah Terisi

2 hari lalu

Sejumlah penumpang KA Fajar Utama berjalan di jalur kedatangan setibanya di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Senin, 1 Januari 2024. PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 1 Jakarta menyebutkan puncak arus mudik libur Natal 2023 dan tahun baru 2024 diperkirakan terjadi pada Senin dan Selasa dengan total penumpang kedatangan mencapai sekitar 42.708 penumpang dengan tujuan Cirebon, Semarang, Yogyakarta, Bandung, dan Surabaya. ANTARA /Reno Esnir/
PT KAI Daop 4 Semarang Siapkan 421.020 Kursi saat Mudik Lebaran, 41 Persen Telah Terisi

Jumlah perjalanan yang dioperasikan KAI Daop 4 selama musim mudik Lebaran berjumlah 34 kereta api.


53 Persen Tiket Kereta Api Lebaran Terjual, Simak 10 Rute Terlaris

2 hari lalu

Penumpang menaiki Kereta Api Airlangga jurusan Surabaya di Bekasi, Ahad, 13 Agustus 2023. PT Kereta Api Indonesia pertanggal 3 Agustus 2023, mulai memberlakukan sanksi bagi penumpang yang melebihi relasi pada tiketnya atau berhenti setelah stasiun tujuan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
53 Persen Tiket Kereta Api Lebaran Terjual, Simak 10 Rute Terlaris

KAI menyebut bahwa pemesanan tiket kereta api lebaran periode keberangkantan H-10 sampai H+10 sudah 53 persen. Pasarsenen-Surabaya Turi terlaris.


PT KAI Daop 4 Semarang Operasikan 3 Kereta Api Tambahan Mudik Lebaran

2 hari lalu

Sejumlah penumpang berjalan menuju gerbong Kereta Api Sindoro setibanya di Stasiun Tawang, Semarang, Jawa Tengah, Sabtu 30 Desember 2023. PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat volume penumpang kereta api jarak jauh dan lokal selama periode libur Natal 2023 per 22-25 Desember 2023 yakni sebanyak 854.974 orang atau meningkat sebesar 42 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya hanya sebanyak 600.797 orang. ANTARA FOTO/Makna Zaezar
PT KAI Daop 4 Semarang Operasikan 3 Kereta Api Tambahan Mudik Lebaran

Kereta api tambahan yang beroperasi meliputi KA Kaligung diantaranya relasi Semarang Poncol-Tegal PP.