"

Mudik Lebaran, Ridwan Kamil: Jalan Tol Cisumdawu untuk Kendaraan Kecil

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat mengukuhkan kepengurusan Saber Pungli Jabar, di Gedung Sate Bandung, Selasa (19/4/2022). (Foto: Pipin Sauri/Biro Adpim Jabar)
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat mengukuhkan kepengurusan Saber Pungli Jabar, di Gedung Sate Bandung, Selasa (19/4/2022). (Foto: Pipin Sauri/Biro Adpim Jabar)

TEMPO.COBANDUNG Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan, sebagian jalan tol Cisumdawu atau Cileunyi-Sumedang-Dawuan dibuka terbatas untuk mudik Lebaran.

“Sementara kendaraan kecil dibatasi. Karena di antara Pamulihan dan Sumedang Kota, masih ada longsor yang sedang diperbaiki. Jadi bisa dilewati, tapi dengan kehati-hatian,” kata dia, dikutip dari keterangannya, Minggu, 24 April 2022.

Ridwan Kamil meninjau jalan tol Cisumdawu ditemani Bupati Sumedang Dony Ahmad Munir hari ini, Minggu, 24 April 2022. Jalan tol tersebut baru beroperasi pada Seksi 1 Cileunyi-Pamulihan. Khusus mudik Lebaran akan dipergunakan Seksi 2 Rancakalong-Sumedang, dan seksi 3 Sumedang-Cimalaka. 

“Tol Cisumdawu ini yang sudah normal sampai Pamulihan. Tapi, ada tambahan yang bisa dibuka langsung sampai ke Cimalaka. Tentunya, melewati Sumedang Kota,” kata Ridwan Kamil.

Ridwan Kamil mengatakan, jalan tol Cisumdawu untuk Seksi 2 dan 3 akan dibuka hingga pukul lima sore untuk mudik Lebaran ini. “Jadi, Karapyak-Sumedang Kota-Cimalaka. Itu situasional hanya dibuka sampai jam lima sore kalau tidak hujan,” kata dia.

Pemudik yang menggunakan jalan tol Cisumdawu menuju Sumedang dan Cimalaka juga masih dibatasi untuk kendaraan kecil. Penyebabnya masih ada sisa longsor yang masih dalam perbaikan. Ridwan Kamil menghimbau pemudik berhati-hati melintasi jalan tol tersebut.

 








Alasan Masjid Raya Al Jabbar Didaftarkan Jadi Objek Vital Negara

6 jam lalu

Warga membaca Al Quran di Masjid Raya Al Jabbar, Bandung, Jawa Barat, Kamis, 23 Maret 2023. Hari pertama Ramadan di masjid-masjid mulai diramaikan dengan kegiatan ibadah. TEMPO/Prima mulia
Alasan Masjid Raya Al Jabbar Didaftarkan Jadi Objek Vital Negara

Selain menjadi tempat ibadah, Masjid Raya Al Jabbar berfungsi sebagai tempat dakwah dan pendidikan.


Masjid Al Jabbar Bandung Dibuka pada 1 Ramadhan, Begini Kesiapannya

1 hari lalu

Warga memenuhi plaza masjid saat peresmian Masjid Raya Al Jabbar di Gede Bage, Bandung, Jawa Barat, 30 Desember 2022. Ribuan warga menghadiri acara peresmian Masjid Raya Provinsi Jawa Barat yang dihadiri para walikota dan bupati termasuk para politikus dan organisasi masyarakat keagamaan. TEMPO/Prima Mulia
Masjid Al Jabbar Bandung Dibuka pada 1 Ramadhan, Begini Kesiapannya

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan, Masjid Al Jabbar sudah siap dibuka pada 1 Ramadhan.


Dorong Kebangkitan Pariwisata Sektor Perbatasan, Sandiaga Uno Bakal Lakukan Ini

1 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno usai ditemui dalam konferensi pers mingguan The Weekly Brief with Sandi Uno di kantor Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Jakarta Pusat, Senin, 20 Maret 2023. Tempo/Eka Yudha Saputra
Dorong Kebangkitan Pariwisata Sektor Perbatasan, Sandiaga Uno Bakal Lakukan Ini

Menparekraf Sandiaga Uno bakal mengambil sejumlah langkah untuk menghidupkan kembali sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di wilayah perbatasan. Salah satunya di wilayah Jayapura, Papua.


Elektabilitasnya Tinggi, Heru Budi Jawab soal Kemungkinan Maju Pilkada DKI 2024

1 hari lalu

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono meninjau hasil pengerjaan kabel optik di Jalan Gunung Sahari, Jakarta Pusat, Sabtu, 18 Maret 2023. Tempo/M. Faiz Zaki
Elektabilitasnya Tinggi, Heru Budi Jawab soal Kemungkinan Maju Pilkada DKI 2024

Survei Nusantara Strategic Network menunjukkan elektabilitas Heru Budi Hartono sebagai cagub DKI mengungguli RIdwan Kamil dan Gibran Rakabuming


Viral Warga Garut Protes Jalan Rusak, Ridwan Kamil: Maaf, Selama Covid Anggaran Infrastruktur ...

2 hari lalu

 Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil yang juga menjabat sebagai Ketua Asosiasi Daerah Penghasil Migas dan Energi Terbarukan (ADPMET) Memberikan Keynote Speech Acara Forum group discussion media gathering SKK Migas di Holiday Inn Bandung Pasteur, Kota Bandung, Senin (3/10/2022). (Angga/Biro Adpim)
Viral Warga Garut Protes Jalan Rusak, Ridwan Kamil: Maaf, Selama Covid Anggaran Infrastruktur ...

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengaku maklum dengan protes warga yang ditujukan pada dirinya gara-gara jalan rusak.


Bandung Bjb Tandamata Juara Proliga 2023, Ridwan Kamil Serahkan Uang 'Kadeudeuh' Rp 300 Juta

2 hari lalu

Tim voli putri Bandung bjbTandamata, yang berhasil meraih gelar juara pada ajang Proliga 2023, mereka menerima uang pembinaan atau dana
Bandung Bjb Tandamata Juara Proliga 2023, Ridwan Kamil Serahkan Uang 'Kadeudeuh' Rp 300 Juta

Bandung Bjb Tandamata, yang menjuarai Proliga 2023, menerima uang "kadedeuh" Rp 300 juta dari Pemprov Jabar yang diserahkan Ridwan Kamil.


Sandiaga Sebut MATTA Fair di Kuala Lumpur Raih Potensi Transaksi Rp 53 Miliar

2 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno. Dok. Kemenparekraf
Sandiaga Sebut MATTA Fair di Kuala Lumpur Raih Potensi Transaksi Rp 53 Miliar

Menparekraf Sandiaga Uno mengungkapkan keikutsertaan Indonesia dalam MATTA di Kuala Lumpur, Malaysia meraih potensi transaksi Rp 53 miliar.


Target Transaksi Bali Beyond Travel Fair 2023 Capai Rp6,77 Triliun

2 hari lalu

Para pengunjung dan penjual saling berinteraksi saat pameran pariwisata Bali and Beyond Travel Fair (BBTF) dalam masa pandemi COVID-19 di Bali International Convention Center, Nusa Dua, Bali, Kamis, 10 Juni 2021. Pameran pariwisata dan perjalanan tahunan itu digelar secara luring dan daring dengan penerapan protokol kesehatan. Johannes P. Christo
Target Transaksi Bali Beyond Travel Fair 2023 Capai Rp6,77 Triliun

Bali and Beyond Travel Fair 2023 memperkenalkan peserta dengan konsep pariwisata berkelanjutan dan pengembangan topik wisata kesehatan.


Forum Guru Kritik Ridwan Kamil Pakai Jas Kuning saat Pertemuan Daring dengan Siswa

2 hari lalu

Gubernur Ridwan Kamil berpidato saat pembukaan rapat nasional Partai Hanura di Gedung Merdeka, Bandung, Jawa Barat, 2 Maret 2023. Gedung heritage bersejarah itu digunakan Partai Hanura untuk Rapat Kordinasi Nasional yang akan berfokus pada pembangunan kesiapan di daerah jelang tahun politik 2024. Rakornas Hanura tanpa dihadiri Wiranto. TEMPO/Prima Mulia
Forum Guru Kritik Ridwan Kamil Pakai Jas Kuning saat Pertemuan Daring dengan Siswa

Posisi Ridwan Kamil dipertanyakan ketika melakukan pertemuan daring dengan siswa SMP 3 Tasikmalaya mengenakan jas warna kuning.


Ditawari Kerja oleh Dedi Mulyadi, Guru Komentar 'Maneh' ke Ridwan Kamil Masih Kerja Serabutan

3 hari lalu

Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Dedi Mulyadi
Ditawari Kerja oleh Dedi Mulyadi, Guru Komentar 'Maneh' ke Ridwan Kamil Masih Kerja Serabutan

Muhammad Sabil Fadhilah, guru yang dipecat karena berkomentar di Instagram Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat ini bekerja serabutan.