Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

AirAsia Buka Lagi Rute Surabaya-Lombok 4 Kali Sepekan Bulan Depan, Harga Tiket?

Reporter

image-gnews
AirAsia QZ8501 rute Surabaya-Singapura jatuh di Selat Karimata, pada 28 Desember 2014. Pesawat tipe Airbus A320-200 ini membawa 155 penumpang serta 7 orang kru di dalam pesawat, dan disebut sebagai tragedi penerbangan terburuk kedua dalam sejarah Indonesia. Oka Sudiatmika (Wikimedia Commons)/CC-BY-SA 3.0
AirAsia QZ8501 rute Surabaya-Singapura jatuh di Selat Karimata, pada 28 Desember 2014. Pesawat tipe Airbus A320-200 ini membawa 155 penumpang serta 7 orang kru di dalam pesawat, dan disebut sebagai tragedi penerbangan terburuk kedua dalam sejarah Indonesia. Oka Sudiatmika (Wikimedia Commons)/CC-BY-SA 3.0
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - AirAsia Indonesia akan mengoperasikan kembali rute domestik strategis Surabaya-Lombok empat kali sepekan mulai Februari 2022. Selain itu, maskapai akan menambah frekuensi terbang untuk rute Surabaya-Bali dari yang semula empat kali seminggu menjadi setiap hari.

Direktur Utama AirAsia Indonesia Veranita Yosephine mengatakan pelanggan AirAsia sudah dapat memesan tiket penerbangan Surabaya-Lombok dan tambahan frekuensi penerbangan Surabaya-Bali untuk periode penerbangan mulai bulan depan.

"Pembelian tiket dapat melalui airasia Super App, situs airasia.com dan saluran penjualan lainnya hanya seharga mulai dari Rp 336 ribu sekali jalan," ujarnya dalam siaran pers, Jumat, 21 Januari 2022.

Veranita menyebut, penambahan layanan domestik ini dilakukan untuk menjawab kebutuhan mobilitas masyarakat yang menginginkan pilihan layanan penerbangan hemat dan bernilai sekaligus melengkapi jaringan pengiriman kargo untuk mendukung pemulihan ekonomi di destinasi-destinasi tersebut.

Dengan penambahan ini, dia berharap nantinya masyarakat Nusa Tenggara Barat dapat terbang bersama AirAsia Indonesia dari Lombok tidak hanya ke Jakarta tetapi juga Surabaya dan sebaliknya, serta destinasi lanjutan lainnya di jaringan penerbangan AirAsia.

“Kami juga masih menawarkan harga terbaik untuk pembelian di semua saluran penjualan yang sudah termasuk fasilitas bagasi gratis 20 kg plus 7 kg untuk barang bawaan kabin," katanya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


43 Tahun Bung Tomo Berpulang, Jejak Salah Satu Ikon Pahlawan Nasional

6 jam lalu

Bung Tomo dalam rapat umum di Malang, April 1947. Dok Tempo/IPPHOS
43 Tahun Bung Tomo Berpulang, Jejak Salah Satu Ikon Pahlawan Nasional

Bung Tomo meninggal dunia 43 tahun yang lalu pada 7 Oktober di Arab Saudi. Berikut perjuangan salah satu ikon pahlawan nasional asal Surabaya.


Benarkah Biaya Liburan yang Dipesan Lewat Aplikasi Ponsel Lebih Murah?

9 jam lalu

Ilustrasi hotel di Pulau Canary, Spanyol. Sumber: Reuters
Benarkah Biaya Liburan yang Dipesan Lewat Aplikasi Ponsel Lebih Murah?

Beberapa harga hotel atau tiket liburan yang lebih murah di aplikasi diberi label khusus seluler, tapi banyak juga yang tidak.


Kampanye Kotak Kosong Muncul di Berbagai Daerah: Dari Ciamis hingga Surabaya

1 hari lalu

Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan merupakan salah satu kabupaten yang calonnya hanya akan melawan kotak kosong pada Pilkada Serentak 2018 yaitu Pasangan Muslimin Bando-Asman
Kampanye Kotak Kosong Muncul di Berbagai Daerah: Dari Ciamis hingga Surabaya

Gerakan kampanye kotak kosong muncul di sejumlah daerah, di antaranya Ciamis, Brebes, Surabaya, dan Tarakan.


Berapa Harga Tiket Pesawat ke Thailand dari Jakarta? Ini Rinciannya

1 hari lalu

Wat Rajabopit, kuil kerajaan di Bangkok, Thailand. (tourismthailand.org)
Berapa Harga Tiket Pesawat ke Thailand dari Jakarta? Ini Rinciannya

Ini harga tiket pesawat ke Thailand dari Jakarta untuk penerbangan bulan Desember 2024. Sebaiknya beli tiket pesawat jauh-jauh hari agar tidak mahal.


Maskapai Scoot Tambah Frekuensi Penerbangan Dalam Negeri dan Mancanegara, ada Balikpapan dan Thailand

2 hari lalu

Pesawat Scoot dan Singapore Airlines terlihat di landasan Bandara Changi Singapura, 30 Maret 2020. (Reuters)
Maskapai Scoot Tambah Frekuensi Penerbangan Dalam Negeri dan Mancanegara, ada Balikpapan dan Thailand

Maskapai bertarif rendah asal Singapura, Scoot, menambah frekuensi penerbangan dari dan menuju beberapa destinasi lokal dan mancanegara. Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi lonjakan penumpang di masa liburan akhir tahun


Kemenparekraf Optimis Harga Tiket Pesawat Turun Akhir Oktober, Pengamat: Tidak akan Terwujud

2 hari lalu

Calon penumpang melintas di selasar Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin, 8 Agustus 2022. Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan mengizinkan maskapai untuk menaikkan harga tiket pesawat. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Kemenparekraf Optimis Harga Tiket Pesawat Turun Akhir Oktober, Pengamat: Tidak akan Terwujud

Kemenparekraf menargetkan harga tiket pesawat akhir Oktober 2024 sudah mulai turun.


Terkini: ESDM Buka Suara soal Rencana Prabowo Ganti Subsidi BBM Menjadi BLT, BBN Airlines Indonesia Segera Buka Rute Jakarta-Pontianak

2 hari lalu

Menteri Pertahanan yang juga Presiden terpilih Prabowo Subianto saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi I DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu, 25 September 2024. Prabowo Subianto menghadiri rapat terakhir sebagai Menteri Pertahanan dengan Komisi III DPR RI periode 2019-2024 yang beragendakan pengambilan persetujuan terhadap 5 RUU kerjasama bidang Pertahanan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Terkini: ESDM Buka Suara soal Rencana Prabowo Ganti Subsidi BBM Menjadi BLT, BBN Airlines Indonesia Segera Buka Rute Jakarta-Pontianak

Kementerian ESDM merespon rencana Presiden Terpilih Prabowo Subianto menggantikan subsidi BBM dengan Bantuan Langsung Tunai atau BLT.


Warga Negara Rusia di Israel Disarankan Segera Keluar Selagi Penerbangan Masih Ada

3 hari lalu

Ilustrasi penumpang pesawat. Freepik.com/Standret
Warga Negara Rusia di Israel Disarankan Segera Keluar Selagi Penerbangan Masih Ada

Duta Besar Rusia untuk Israel Anatoly Viktorov mendesak warga negara Rusia yang ada di Israel agar angkat kaki dari sana menyusul naiknya ketegangan


Wings Air Buka Rute Baru Ternate - Kao Tobelo Halmahera Utara

3 hari lalu

Pesawat Wings Air. Dok. Lion Air Group
Wings Air Buka Rute Baru Ternate - Kao Tobelo Halmahera Utara

Penerbangan perdana Wings Air rute Ternate - Kao Tobelo ini sudah dijadwalkan sejak 22 Oktober 2024.


Tentara Lebanon Serang Israel, Pertama Sejak Konflik Hizbullah-Israel

3 hari lalu

Seorang anak pengungsi tidur di tenda darurat yang dibangun pengungsi korban perang antara Hizbullah dan pasukan Israel, di sebuah pantai di Beirut, Lebanon, 1 Oktober 2024. REUTERS/Louisa Gouliamaki
Tentara Lebanon Serang Israel, Pertama Sejak Konflik Hizbullah-Israel

Pembunuhan dua tentara Lebanon memicu serangan pertama terhadap pasukan Israel sejak invasi dimulai