Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dianggap Profesi Menjanjikan, Berapa Gaji PNS?

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi pegawai negeri sipil (PNS). TEMPO/Subekti
Ilustrasi pegawai negeri sipil (PNS). TEMPO/Subekti
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bagi sebagian besar masyarakat, Pegawai Negeri Sipil atau PNS masih dianggap sebagai salah satu profesi yang menjanjikan. Terbukti dari membeludaknya pendaftar calon PNS setiap kali pemerintah membuka lowongan. Badan Kepegawaian Negara atau BKN melaporkan lewat data Statistik Pelamar SSCASN 2021, setidaknya lebih dari 4.5 juta orang telah mendaftar untuk mengikuti selektif calon PNS.

Anggapan masyarakat soal PNS sebagai profesi yang menjanjikan tak lepas dari kemapanan gaji yang ditawarkan. Gaji PNS dibedakan ke dalam beberapa golongan, berdasarkan jenjang pendidikan terakhir dan masa kerja. Ini berarti, ada kemungkinan setiap tahunnya gaji bulanan seorang PNS akan terus meningkat. Gaji pokok PNS telah diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 2019. Berapa sebenarnya gaji PNS berdasarkan golongannya pada tahun 2021?

Berikut rinciannya:

1. PNS Golongan I

PNS Golongan I merupakan PNS dengan kriteria lulusan SD hingga SMP, terbagi menjadi 4 golongan yaitu Golongan I A masa kerja 0 sampai 26 tahun dengan gaji per bulan Rp. 1.560.800 – Rp. 2.335.800. Golongan I B masa kerja 3 sampai 27 tahun dengan gaji Rp1.704.500 – Rp. 2.474.900. Golongan I C masa kerja 3 sampai 27 tahun dengan gaji Rp. 1.776.600 – Rp2.557.500, dan Golongan I D masa kerja 3 sampai 27 tahun dengan gaji Rp1.851.800 - Rp2.686.500.

2. PNS Golongan II

PNS Golongan II adalah PNS dengan kriteria lulusan SMP hingga D3. PNS golongan II juga terbagi 4, yaitu Golongan II A masa kerja 0 sampai 33 tahun dengan gaji Rp2.022.200 – Rp3.373.600. Golongan II B masa kerja 3 – 33 tahun dengan gaji Rp2.208.400 – Rp3.516.300. Golongan II C masa kerja 3 sampai 33 tahun dengan gaji bulanan Rp2.301.800 - Rp3.665.000. Golongan II D masa kerja 3 sampai 33 tahun dengan gaji Rp2.399.200 – Rp3.820.000.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. PNS Golongan III

PNS Golongan III adalah PNS dengan kriteria lulusan S1 hingga S3, dibagi menjadi 4 golongan dengan gaji berbeda-beda, yaitu Golongan III A masa kerja 0 sampai 32 tahun dengan gaji Rp2.579.400 – Rp4.236.400. Golongan III B masa kerja 0 sampai 32 tahun dengan gaji Rp2.688.500 – Rp4.415.600. Golongan III C masa kerja 0 sampai 32 tahun dengan gaji Rp2.802.300 – Rp4.602.400. Golongan III D masa kerja 0 sampai 32 tahun dengan gaji Rp2.920.800 – Rp4.797.000.

4. PNS Golongan IV

PNS Golongan IV dikelompokkan ke dalam 5 golongan yaitu Golongan IV A masa kerja 0 sampai 32 tahun dengan gaji Rp3.044.300 – Rp5.000.000. Golongan IV B masa kerja 0 sampai 32 tahun dengan gaji Rp3.173.100 – Rp5.211.500. Golongan IV C masa kerja 0 sampai 32 tahun dengan gaji Rp3.307.300 – Rp5.431.900. Golongan IV D masa kerja 0 sampai 32 tahun dengan gaji Rp3.447.200 – Rp5.661.700. Dan Golongan IV E masa kerja 0 sampai 32 tahun dengan gaji bulanan Rp3.593.100 – Rp5.901.200.

HENDRIK KHOIRUL MUHID

Baca juga: Skema Gaji PNS Bakal Berubah, Simak 5 Faktanya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


ITB Buka Rekrutmen untuk 73 Dosen Tetap, Ini Formasi dan Syarat serta Seleksinya

3 hari lalu

Logo ITB
ITB Buka Rekrutmen untuk 73 Dosen Tetap, Ini Formasi dan Syarat serta Seleksinya

Rekrutmen dosen tetap ITB non PNS sebelumnya pada 2022. Tuntutan perkembangan multikampus serta jumlah mahasiswanya.


Siap-siap PPDB Online 2024-2025 Segera Dimulai, Begini Caranya

4 hari lalu

Orang tua murid berkonsultasi terkait pendaftaran online Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2021/2022 di Posko Pelayanan PPDB Jakarta Selatan, SMA Negeri 70 Bulungan, Jakarta, Senin, 21 Juni 2021.  TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Siap-siap PPDB Online 2024-2025 Segera Dimulai, Begini Caranya

Berikut perkiraan tanggal pendaftaran PPDB Online 2024 akan dibuka untuk jenjang SD, SMP, dan SMA/SMK, beserta alurnya.


Dosen UNTAN Diduga Jadi Joki Nilai Mahasiswa S2, Biayanya Rp20-Rp30 Juta

4 hari lalu

Ilustrasi Universitas Tanjungpura. Sumber: Untan.ac.id
Dosen UNTAN Diduga Jadi Joki Nilai Mahasiswa S2, Biayanya Rp20-Rp30 Juta

Sumber Tempo mengungkap jika seorang dosen di Untan diduga menjadi joki nilai mahasiswa program S2 di FISIP. Tarifnya mencapai Rp 30 juta.


Tanggapan Kemendikbudristek Soal Heboh Perubahan Seragam Sekolah, Bagaimana Aturannya?

5 hari lalu

Warga membeli seragam sekolah di Pasar Jatinegara, Jakarta, Ahad, 29 Agustus 2021. Permintaan seragam sekolah meningkat menjelang pelaksanaan sekolah tatap muka di Jakarta yang akan dimulai Senin esok, 30 Agustus 2021. ANTARA/Akbar Nugroho Gumay
Tanggapan Kemendikbudristek Soal Heboh Perubahan Seragam Sekolah, Bagaimana Aturannya?

Seragam sekolah sempat diisukan alami perubahan, begini respons Kemendikbudristek. Begini bunyi Permendikbudristek soal Seragam Sekolah.


Kapan THR Pertama di Indonesia Dibagikan? Kaum Buruh Sempat Protes

12 hari lalu

Ilustrasi uang THR. ANTARA
Kapan THR Pertama di Indonesia Dibagikan? Kaum Buruh Sempat Protes

Sejarah THR yang sempat diprotes kaum buruh


Terpopuler: H-4 Lebaran Penumpang di 20 Bandara AP II Melonjak 15 Persen, Kronologi Indofarma Terpukul Melandainya Covid-19

12 hari lalu

Sejumlah calon penumpang pesawat antre untuk lapor diri di Terminal 3 Bandara Sekarno Hatta, Tangerang, Banten, Rabu 19 April 2023. PT Angkasa Pura II selaku pengelola Bandara Soekarno Hatta memprediksi puncak arus mudik lewat bandara Soetta terjadi mulai H-3 atau Rabu (19/4) dengan pergerakan pesawat yang terjadwal mencapai 1.138 penerbangan dengan total penumpang 164.575 hingga H-1 atau Jumat (21/4). ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Terpopuler: H-4 Lebaran Penumpang di 20 Bandara AP II Melonjak 15 Persen, Kronologi Indofarma Terpukul Melandainya Covid-19

AP II mencatat jumlah penumpang pesawat angkutan Lebaran 2024 di 20 bandara yang dikelola perusahaan meningkat sekitar 15 persen.


Manajemen Indofarma Blak-blakan soal Kondisi Keuangan hingga Tunggak Gaji dan THR Karyawan

14 hari lalu

Logo Indofarma.
Manajemen Indofarma Blak-blakan soal Kondisi Keuangan hingga Tunggak Gaji dan THR Karyawan

Sekretaris Perusahaan Indofarma, Warjoko Sumedi membeberkan penyebab keuangan perusahaan yang merugi selama tiga tahun belakangan ini.


Indofarma Didesak Karyawan Bayar Kewajiban: THR Sudah, Gaji Masih Kami Usahakan

14 hari lalu

Serikat Pekerja Indofarma menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Rabu, 31 Januari 2024. Mereka menuntut Menteri BUMN Erick Thohir menyelamatkan Indofarma Group yang merugi sekaligus memberikan hak-hak para karyawan. TEMPO/Riri Rahayu.
Indofarma Didesak Karyawan Bayar Kewajiban: THR Sudah, Gaji Masih Kami Usahakan

Sekretaris Perusahaan PT Indofarma (Persero) Tbk. Warjoko Sumedi angkat bicara menanggapi desakan para karyawan yang meminta pembayaran gaji dan THR.


PNS Inggris Minta Berhenti Kerja Massal, Khawatir Terlibat Kejahatan Perang Israel di Gaza

15 hari lalu

Para pengunjuk rasa memegang plakat pada hari protes solidaritas dengan warga Palestina di Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di London, Inggris, 11 November 2023. REUTERS/Hollie Adam
PNS Inggris Minta Berhenti Kerja Massal, Khawatir Terlibat Kejahatan Perang Israel di Gaza

PNS Inggris yang mengawasi ekspor senjata ke Israel meminta berhenti kerja atas kekhawatiran terlibat dalam kejahatan perang di Gaza.


Upah dan THR Belum Dibayar, Pekerja Indofarma Desak Manajemen Lunasi Hari Ini

15 hari lalu

Serikat Pekerja Indofarma menggelar aksi unjuk rasa di depan Kantor Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Rabu, 31 Januari 2024. Mereka menuntut Menteri BUMN Erick Thohir menyelamatkan Indofarma Group yang merugi sekaligus memberikan hak-hak para karyawan. TEMPO/Riri Rahayu.
Upah dan THR Belum Dibayar, Pekerja Indofarma Desak Manajemen Lunasi Hari Ini

SP PT Indofarma meminta agar manajemen segera memberikan kepastian kapan hak upah dan THR.