Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Produk Tabungan Tanda Mata bjb Terus Meningkat

image-gnews
.
.
Iklan

INFO BISNIS-Sesuai tagline yang diusung, kehadiran dan keberadaan PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk (bjb) diharapkan menjadi hadiah atau tandamata yang memberikan manfaat terbaik bagi Indonesia. Bahkan, pemakaian kata “tandamata” ini pun inline dengan produk unggulan bjb yang sudah dipatenkan hak atas kekayaan intelektualnya.

Secara historis, pada 2008 silam bjb memiliki visi “Menjadi 10 Bank Terbesar dan Berkinerja Baik di Indonesia.” Sejak saat itu, perseoran mengusung tagline “Tandamata untuk Negeri” dan kian dikukuhkan pada 2017.

Bahkan, dengan tetap mengusung tagline “Tanda mata untukNegeri” perseroan mengubah visi. Transformasi itu berdasarkan SK Direksi Nomor 0449/DIR-PST/2020 pada 9 Juli 2020. Kini, visi Bjb “Menjadi Bank Pilihan Utama Anda” yang artinya menyatakan cita-cita dan tujuannya menjadi bank yang terbaik dengan memberikan layanan terdepan yang dapat menjawab kebutuhan bisnis dan transaksi nasabah yang semakin dinamis. Diharapkan, bjb menjadi bank utama yang dipilih masyarakat untuk keperluan bertransaksi perbankan maupun kebutuhan bisnis nasabah.

Direktur Konsumer dan Ritel bjb Suartini mengatakan, tagline yang diusung itu pun mempengaruhi produk dan layanan yang diberikan kepada masyarakat. Berdasarkan perkembangan produk tabungan consumer pada 2019-2020, terdapat sejumlah jenis produk tabungan yang seluruhnya mencantumkan kata “tanda mata”.

Tapi, dari semua varian itu, produk Tabungan Tanda mata tercatat paling tinggi. Pada Desember 2020, produk itu memiliki volume Rp12,5 triliun dari 1,9 juta number of account (NoA) .Angka itu, tertinggi dari total produk tabungan yang memiliki volume Rp 22,3 triliun dari 4,9 juta NoA.

Selain menjadi primadona, Tabungan Tandamata juga menunjukkan peningkatan yang selalu tajam. Pasalnya, pada Desember 2019 produk Tabungan Tandamata  tercatat memiliki volume Rp 14,4 triliun dengan 2,1 juta NoA. “Melihat perkembangannya, pada grafik tren tabungan perorangan terus meningkat dari waktu ke waktu,” katanya.

Suartini menuturkan, perseroan memiliki basis nasabah yang relatif loyal dengan jumlah sangat besar. Mereka yakni aparatur sipil negara (ASN), pensiunan, dan masyarakat lokal, terutama di wilayah Jabar-Banten.

Bahkan, kredit consumer didominasi kredit guna bhakti (KGB) fasilitas kredit untuk debitur berpenghasilan tetap dengan tujuan penggunaan konsumtif multiguna yang diperuntukkan bagi ASN, pegawai BUMN/BUMD, pegawai lembaga Negara atau instansi pemerintah non-PNS, anggota TNI/Polri, pegawai swasta atau yayasan, kepala dan wakil kepala daerah, anggota dewan, perangkat desa dan lain-lain. Total kredit KGB sebesar 67,62 persen dari total kredit konsumer.

Secara umum, kinerja operasional dana pihakketiga (DPK) consumer untuk produk tabungan cenderung meningkat. Pada 2016, DPK produk tabungan tercatat sebesar Rp 16,8 triliun yang terus meningkat menjadi Rp 17,7 triliun (2017), Rp 17,9 triliun (2018), Rp 20,6 triliun (2019), dan Rp 20,3 triliun (2020).

Grafis Tandamata dari bank bjb

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

*bjbTandamata                                               *bjbTandamata Gold

*bjbTandamataBerjangka                               *bjbTandamataBisnis

*bjbTandamata My First                                 *bjbTandamata Dollar

*bjbTandamata Singapore Dollar                   *bjbTandamataPurnabakti

*bjbTandamataSiMuda                                   *bjbTandamata Payroll

*bjbBiSA                                                        *Tabunganku

*   Tabungan Simpeda

*   Tabungan Simpel (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

13 hari lalu

Bank DKI. Instagram/@bank.dki
63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

Bank DKI merupakan bank yang memiliki status BUMD. Didirikan sejak 11 April 1961, kepemilikan saham Bank DKI dipegang Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.


BJBPreneur on Campus Universitas Esa Unggul: Bisnis Berkelanjutan, UMKM Maju

56 hari lalu

BJBPreneur on Campus Universitas Esa Unggul: Bisnis Berkelanjutan, UMKM Maju

Inisiatif revolusioner dari bank bjb bertujuan menghidupkan semangat kewirausahaan di kalangan usaha kecil dan menengah


Studi Demokrasi Rakyat Lapor ke KPK soal Korupsi Dana Hibah Pertanian yang Diduga Libatkan Anggota DPR

23 Februari 2024

Logo KPK. Dok Tempo
Studi Demokrasi Rakyat Lapor ke KPK soal Korupsi Dana Hibah Pertanian yang Diduga Libatkan Anggota DPR

Pelaporan ke KPK terkait dugaan korupsi pemotongan dana bantuan hibah pertanian yang berasal dari Dana Aspirasi DPR yang mencapai Rp 2 miliar.


Bank BJB Hadirkan Program Kejar Untung Transaksi 2024

7 Februari 2024

Bank BJB Hadirkan Program Kejar Untung Transaksi 2024

Program bernama Kejutan (Kejar Untung Transaksi) Agen bjb BiSA berupa apresiasi hadiah menarik bagi agen yang mencatat transaksi terbanyak.


Tabungan Orang Kaya di Atas Rp 5 Miliar Turun Drastis, Ini Kata Bos LPS

30 Januari 2024

Ilustrasi orang kaya. freepik.com
Tabungan Orang Kaya di Atas Rp 5 Miliar Turun Drastis, Ini Kata Bos LPS

LPS melaporkan tabungan di atas Rp 5 miliar atau orang kaya menunjukkan tren penurunan. Mengapa?


Tips Membuat Rencana Keuangan 2024 dan Cara Menerapkannya

18 Desember 2023

Dalam membuat rencana keuangan 2024 yang baik dan stabil, Anda harus memiliki tujuan. Bagaimana caranya? Simak artikel berikut ini. Foto: Canva
Tips Membuat Rencana Keuangan 2024 dan Cara Menerapkannya

Dalam membuat rencana keuangan 2024 yang baik dan stabil, Anda harus memiliki tujuan. Bagaimana caranya? Simak artikel berikut ini.


Buka Tabungan Luar Negeri Bisa Pakai BRImo

11 Desember 2023

Buka Tabungan Luar Negeri Bisa Pakai BRImo

Semakin Praktis! Buka Tabungan Luar Negeri Bisa Pakai BRImo


JPMorgan Prediksi Keuangan Warga Amerika Serikat Bakal Terseok-seok

10 Desember 2023

JPMorgan. REUTERS/Lucy Nicholson
JPMorgan Prediksi Keuangan Warga Amerika Serikat Bakal Terseok-seok

JPMorgan mengungkap proyeksi sebagian besar warga Amerika Serikat sudah kehabisan uang tabungannya.


Bareng Bank Jago Luncurkan Tabungan Syariah, GoPay: Potensi Pasar Sangat Besar

5 Desember 2023

PT Bank Jago Tbk (ARTO) bersama unit bisnis PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO), yakni GoPay resmi meluncurkan GoPay Tabungan Syariah by Jago di Kantor Pusat Bank Jago, Menara BTPN, Jakarta, Selasa, 5 Desember 2023. TEMPO/Defara Dhanya
Bareng Bank Jago Luncurkan Tabungan Syariah, GoPay: Potensi Pasar Sangat Besar

Bank Jago bersama GoPay meluncurkan layanan tabungan baru berbasis syariah, yakni GoPay Tabungan Syariah by Jago.


Pengertian Tabungan dan Jenis-jenisnya

1 Desember 2023

Pengertian tabungan merujuk pada pendapatan seseorang yang disisihkan atau disimpan untuk digunakan pada masa depan. Ketahui jenis-jenisnya di sini. Foto: Canva
Pengertian Tabungan dan Jenis-jenisnya

Pengertian tabungan merujuk pada pendapatan seseorang yang disisihkan atau disimpan untuk digunakan pada masa depan. Ketahui jenis-jenisnya di sini.