Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bos AirAsia Buka-bukaan Soal Refund Tiket Pesawat Jutaan Pelanggan Sejak 2020

Reporter

image-gnews
CEO Grup AirAsia, Tony Fernandes. AP Photo/Tatan Syuflana
CEO Grup AirAsia, Tony Fernandes. AP Photo/Tatan Syuflana
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - CEO AirAsia Group Tony Fernandes blak-blakan membahas pengembalian dana atau refund akibat pembatalan tiket pesawat kepada jutaan pelanggannya pada 2020.

"Halo semua, Tony di sini. Saya di RedQ, agak kosong saat ini, tapi semua akan segera membaik. Di depan saya saat ini terlihat pesawat-pesawat kami yang sedang terparkir, secara perlahan kami akan segera membaik. Saya ingin bicara tentang refund, saya akan sampaikan semuanya secara terbuka," kata Tony seperti dikutip dari akun instagram @airasiatravels_id, Jumat, 2 April 2021.

Tony mengungkapkan sejak Januari 2020, AirAsia telah mengembalikan dana ke 1,5 juta pelanggannya. Selain itu, 2,9 juta pelanggan lainnya telah menerima refund dalam bentuk Akun Kredit AirAsia.

"Ini adalah dukungan terbaik bagi saya dan seluruh Allstars [karyawan]," ujarnya.

Tony bercerita bahwa sebagian besar pesawatnya belum diterbangkan selama setahun lebih akibat pandemi Covid-19. Dia tengah mencari dukungan finansial yang cukup.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Saat ini masih tersisa 450 ribu permintaan refund yang mengantre untuk dibayarkan, dan pasti akan kami bayarkan," katanya.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bruno Major Ungkap Kesedihan Ditinggal Dua Sahabat dalam Lagu 18

1 hari lalu

Bruno Major. (Foto: Neil Krug)
Bruno Major Ungkap Kesedihan Ditinggal Dua Sahabat dalam Lagu 18

Bruno Major merilis video klip single 18 yang menjadi bagian dari album Columbo


Garuda Beri Diskon Tiket Pesawat hingga 80 Persen di Acara Online Travel Fair Fase 3

2 hari lalu

Pekerja Garuda Maintenance Facility (GMF) merapikan fasilitas di pesawat Garuda Indonesia yang akan digunakan untuk armada haji 1444 H/2023 di Hanggar GMF Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Selasa 23 Mei 2023. Garuda Indonesia menyiapkan 14 pesawat berbadan lebar sebagai armada haji yang akan mengangkut 104.172 jamaah calon haji dari sembilan embarkasi yakni Jakarta, Solo, Medan, Padang, Banda Aceh, Makasar, Banjarmasin, Balik Papan, dan Lombok. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Garuda Beri Diskon Tiket Pesawat hingga 80 Persen di Acara Online Travel Fair Fase 3

Garuda Indonesia Online Travel Fair atau (GOTF) kali ini didukung penuh oleh Bank Mandiri sebagai bank partner.


Darurat Sampah Bandung, Ketika Nenek Lebih Rajin Menabung di Bank Sampah

5 hari lalu

Alat berat meratakan timbunan sampah di area terbatas  TPA Sarimukti, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, 12 September 2023. Status tanggap darurat kebakaran TPA Sarimukti diperpanjang oleh pemerintah provinsi sampai 25 September 2023. TEMPO/Prima Mulia
Darurat Sampah Bandung, Ketika Nenek Lebih Rajin Menabung di Bank Sampah

Bandung masih dalam kondisi darurat sampah pada hari ini, Selasa, 19 September 2023.


Rute Penerbangan Bandara Husein Sastranegara Pindah ke Bandara Kertajati Mulai 29 Oktober 2023, Berikut Maskapai dari Sini

8 hari lalu

Suasana bangunan Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Majalengka, Jawa Barat, 24 Mei 2018. BIJB merupakan bandara kedua terbesar di Indonesia setelah Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng yang memiliki luas lahan mencapai 1.800 hektar. ANTARA FOTO/M Agung Rajasa
Rute Penerbangan Bandara Husein Sastranegara Pindah ke Bandara Kertajati Mulai 29 Oktober 2023, Berikut Maskapai dari Sini

Bandara Kertajati mulai beroprasi mulai 29 Oktober 2023, gantikan Bandara Husein Sastranegara. Maskapai penerbangan apa saja layani rute ini?


Bandara Kertajati Beroperasi Penuh 29 Oktober, Pemesanan Tiket Pesawat Sudah Dimulai

8 hari lalu

Calon penumpang berjalan menuju pesawat di Bandara Husein Sastranegara, Bandung, Jawa Barat, Kamis 13 Juli 2023. Presiden Joko Widodo menyatakan, penerbangan dari Bandara Husein Sastranegara akan beralih ke Bandara Internasional Kertajati mulai Oktober 2023 seiring dengan rampungnya infrastruktur penunjang yaitu Jalan Tol Cisumdawu. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Bandara Kertajati Beroperasi Penuh 29 Oktober, Pemesanan Tiket Pesawat Sudah Dimulai

Kementerian Perhubungan mengumumkan sudah membuka pemesanan tiket pesawat dari dan ke Bandara Kertajati di Majalengka, Jawa Barat.


Biaya Pengobatan Pasien Covid-19 Beralih ke BPJS Kesehatan per 1 September 2023, Apa Artinya?

12 hari lalu

Ilustrasi BPJS Kesehatan. Dok.TEMPO/Aditia Noviansyah
Biaya Pengobatan Pasien Covid-19 Beralih ke BPJS Kesehatan per 1 September 2023, Apa Artinya?

Biaya pengobatan pasien Covid-19 per 1 September 2023 tak lagi ditanggung oleh pemerintah dan beralih ke BPJS Kesehatan. Apa maksudnya?


Cara Menghindari Biaya Tambahan saat Naik Pesawat dari Maskapai Penerbangan Murah

19 hari lalu

Ilustrasi wanita bepergian dengan pesawat terbang. Freepik.com/Jcomp
Cara Menghindari Biaya Tambahan saat Naik Pesawat dari Maskapai Penerbangan Murah

Biaya tambahan bagasi atau kursi kadang kala membuat tike pesawat maskapai penerbangan murah jadi lebih mahal.


Batik Air Promo Tiket Pesawat Ke Asia Timur Rp 1,7 Juta

20 hari lalu

Batik Air. Dok. Lion Group
Batik Air Promo Tiket Pesawat Ke Asia Timur Rp 1,7 Juta

Maskapai penerbangan Batik Air menawarkan promo harga tiket pesawat ke Asia Timur mulai Rp 1,7 juta.


Melancong ke Cina Kini Tak Perlu Tes Covid

24 hari lalu

Foto yang diabadikan pada 31 Oktober 2022 ini menunjukkan Tembok Besar Cina seksi Jinshanling di tengah kumpulan awan di wilayah Luanping, Provinsi Hebei, Cina utara. (Xinhua/Zhou Wanping)
Melancong ke Cina Kini Tak Perlu Tes Covid

Ini merupakan tonggak sejarah pembukaan kembali Cina setelah pandemi COVID-19 yang menyebabkan penutupan perbatasan pada bulan Maret 2020.


Begini Google Flights Beri Tahu Penggunanya Momen Tepat Pesan Tiket Pesawat

25 hari lalu

Ilustrasi Tiket pesawat (pixabay.com)
Begini Google Flights Beri Tahu Penggunanya Momen Tepat Pesan Tiket Pesawat

Fitur anyar untuk menyisir tiket pesawat tersebut dinamakan 'Insights'.