Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kasus Bank Riau Kepri, OJK ke Nasabah: Cara Ini Cegah Pembobolan Rekening

Reporter

image-gnews
Gedung Bank Riau Kepri di Kota Pekanbaru. (ANTARA/Riski Maruto)
Gedung Bank Riau Kepri di Kota Pekanbaru. (ANTARA/Riski Maruto)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pembobolan rekening nasabah Bank Riau Kepri yang terjadi beberapa waktu lalu memakan kerugian hingga miliaran rupiah. Hal ini dikerenakan lengahnya nasabah maupun Head Teller dari pihak bank.

Dalam hal ini Otoritas Jasa Keuangan atau OJK mendorong untuk menyelesaikan kasus pembobolan yang dilakukan pegawai dari Bank Riau Kepri diusut hingga tuntas. Selain itu, OJK meminta penegak hukum agar pelaku dituntut sesuai Undang-undang Perbankan.

Kasus pembobolan rekening tersebut Kepala OJK Provinsi Riau, Yusri, mengatakan, "Kasus (pembobolan) ini terjadi tahun 2015. Justru dari OJK yang mendorong manajemen Bank Riau-Kepri agar ini dibawa ke pengadilan karena sudah tindak pidana. Akhirnya, barulah sekarang pelakunya diekspos oleh kepolisian."

Tidak hanya itu OJK juga menyarankan nasabah untuk selalu waspada menghadapi kecurangan-kecurangan yang tidak diinginkan. Hal ini wajib dilakukan nasabah untuk menghindari penculikan uang yang marak terjadi dewasa ini.

Yusri mengingatkan nasabah bank selalu melakukan pengecekan rekening secara rutin dan rekening jangan didiamkan dalam waktu yang cukup lama atau dormant.

OJK pusat juga menjelaskan pembobolan rekening bisa saja terjadi karena kebocoran data pribadi yang disebabkan dua hal yaitu, pemilik data dengan sengaja memberikan data pribadinya kepada pihak lain dengan alasan apapun. Lalu, ada pihak yang mencuri data pribadi melalui segala macam upaya.

Lebih lanjut, OJK memberi saran kepada nasabah untuk tidak mudah memberi ponsel dan gadget kepada  orang lain, jangan mudah mempercayai informasi dari orang tidak dikenal, dan tidak memberikan data pribadi yang sifatnya rahasia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Dana Nasabah Rp 1.3 Miliar Dibobol Bank Riau Kepri Siapkan Pengamanan Berlapis

Lalu Langkah selanjutnya adalah, perlu berhati-hati dalam menggunakan wifi publik ketika mengakses rekening melalu mobile banking. Hal ini juga menjadi salah satu cara oknum melakukan spying dengan memanfaatkan social engineering. Oleh karena itu, nasabah perlu mengaksesnya dengan jaringan yang aman dan setelah melakukan transaksi sebaiknya mengaktifkan notifikasi, apabila terjadi hal yang mencurigakan segera melapor kepada bank yang bersangkutan.

Selain itu Langkah yang sering dilakukan oleh pelaku adalah dengan mencuri data pribadi yang dilakukan dengan dua acara yakni, melakukan survey yang kemudian meminta data diri dari KTP dan kartu identitas lainnya. Selain itu pelaku akan membujuk nasabah dengan memberikan imabalan agar mau memberi data pribadinya.

Oleh keran itu perlu memperhatikan akses yang diminta oleh aplikasi yang digunakan, membaca kebijakan dan privasi dari aplikasi tersebut, dan hindari memasang aplikasi yang illegal, seperti mod dan mencurigakan. Sehingga pembobolan renening seperti yang dialami nasabang Bank Riau Kepri tak terulang lagi.

GERIN RIO PRANATA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Menonaktifkan dan Menghapus Akun GetContact

15 menit lalu

Simak cara hapus tag nama pribadi di Getcontact. Cara ini memungkinkan pengguna menghapus tag yang tidak sesuai atau tidak diinginkan. Foto: Canva
Cara Menonaktifkan dan Menghapus Akun GetContact

Akun yang terdaftar dalam GetContact dapat dihapus secara permanen dengan cara mudah.


Begini Cara Menyembunyikan Status Online WhatsApp

1 jam lalu

Ilustrasi WhatsApp. (knowitinfo.com)
Begini Cara Menyembunyikan Status Online WhatsApp

Mode sembunyi memungkinkan pengguna untuk merahasiakan kapan ia mengakses aplikasi WhatsApp, sehingga orang lain tidak melihat kapan Anda aktif.


7 Tips Agar Smartphone Tetap Berfungsi Seperti Baru

2 jam lalu

Ilustrasi aplikasi pada ponsel pintar atau smartphone (Pixabay)
7 Tips Agar Smartphone Tetap Berfungsi Seperti Baru

Tak hanya perlu pelindung luar, smartphone juga butut perlindungan dari dalam agar bisa tetap berfungsi seperti baru.


Otoritas Jasa Keuangan Blokir 5 Ribu Rekening Ditengarai Terlibat Judi Online

2 jam lalu

Ilustrasi judi online.
Otoritas Jasa Keuangan Blokir 5 Ribu Rekening Ditengarai Terlibat Judi Online

OJK menjelaskan perputaran uang judi online selama ini ada yang tidak dilakukan di dalam negeri atau lintas batas.


3 Cara Melihat Status WhatsApp Orang Lain Tanpa Diketahui

4 jam lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
3 Cara Melihat Status WhatsApp Orang Lain Tanpa Diketahui

Berikut tiga cara melihat status orang lain di daftar kontak WhatsApp tanpa diketahui si empunya.


Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

19 jam lalu

Ilustrasi pinjaman online. Freepik
Satgas Pasti Blokir 537 Pinjol Ilegal Sepanjang Februari-Maret 2024

Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal (Satgas Pasti) memblokir 537 pinjaman online atau pinjol ilegal dan 48 konten penawaran pinjaman pribadi (pinpri) sepanjang Februari hingga Maret 2024.


Begini Cara Menjadwalkan Unggahan di Instagram

19 jam lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Begini Cara Menjadwalkan Unggahan di Instagram

Instagram dapat mengatur jadwal unggahan Reels, Story, dan postingan lain secara otomatis. Begini caranya.


Cara Hapus Nama Tag Pribadi di Getcontact Secara Permanen

23 jam lalu

Simak cara hapus tag nama pribadi di Getcontact. Cara ini memungkinkan pengguna menghapus tag yang tidak sesuai atau tidak diinginkan. Foto: Canva
Cara Hapus Nama Tag Pribadi di Getcontact Secara Permanen

Simak cara hapus tag nama pribadi di Getcontact. Cara ini memungkinkan pengguna menghapus tag yang tidak sesuai atau tidak diinginkan.


Timur Tengah Memanas, OJK Beberkan Dampaknya ke Sektor Jasa Keuangan RI

1 hari lalu

Suasana pelayanan kontak 157 Otoritas Jasa Keuangan di Jakarta, Rabu, 6 Desember 2023.  Otoritas Jasa keuangan (OJK) terus meningkatkan koordinasi, integrasi dan kerja sama di antara berbagai bidang organisasi di OJK untuk semakin memperkuat pengawasan lintas bidang di industri jasa keuangan. Tempo/Tony Hartawan
Timur Tengah Memanas, OJK Beberkan Dampaknya ke Sektor Jasa Keuangan RI

OJK membeberkan dampak memanasnya konflik di Timur Tengah kinerja intermediasi dan stabilitas sistem keuangan nasional.


3 Aplikasi Ini Ditemukan Bobol Data Pribadi dan Keuangan, Segera Hapus

1 hari lalu

Ilustrasi modus penipuan menggunakan file aplikasi melalui ponsel. ANTARA/ Imam Budilaksono.
3 Aplikasi Ini Ditemukan Bobol Data Pribadi dan Keuangan, Segera Hapus

Para peneliti dari perusahaan keamanan siber, ESET, menemukan tiga aplikasi yang sangat berbahaya.